DAMPAK KESENJANGAN INFORMASI ALOKASI DANA DESA PADA PENGELOLAAN DANA DESA DI DESA KALIBUKBUK

Authors

  • Kadek Dwi Andreadhi .
  • Ni Luh Gede Erni Sulindawati, SE. Ak,M.P .
  • Ni Kadek Sinarwati, S.E., M.Si., Ak. .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jimat.v8i2.12167

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui Dampak Kesenjangan Informasi Alokasi Dana Desa pada Pengelolaan Dana Desa di Desa Kalibukbuk. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif. Sumber data yang digunakan dengan melakukan wawancara, observasi dan dokumentasi guna memperoleh data mengenai Dampak Kesenjangan Informasi Pada Pengelolaan Dana Desa di Desa Kalibukbuk Buleleng. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dampak kesenjanganya adalah informasi tentang Alokasi Dana Desa pada setiap perangkat desa masih kurang sehingga dampaknya masyarakat hanya sekedar mendapat informasi tanpa mengetahui bagaimana jalannya program perencanaan yang akan dilaksanakan dan tujuan Alokasi Dana Desa, miskomunikasi antar perangkat Desa dan kurangnya kesadaran masyarakat ikut serta dalam pembangunan. Kendala yang di hadapi Desa Kalibukbuk dalam pengalokasian Dana Desa seperti informasi tentang Alokasi Dana Desa masih bersifat kurang akurat, penerapan tentang asas prioritas dalam pengelolaan dana desa menjadi permasalahan dalam pembangunan, kesenjangan informasi yang berakibat fatal pada Alokasi Dana Desa, dan ada pula cara mengatasi penyebab adalah dengan cara sosialisasi, meminimalisir miskomunikasi, membentuk badan pengawas Alokasi Dana Desa.
Kata Kunci : alokasi dana desa, kesenjangan informasi

The purpose of this research was to know impact gaps information village fund allocation on village fund management in the Kalibukbuk village. Method research use method qualitatively. Source of data used with do interview, observation and documentation use obtain data on impact gaps information on village fund management in the Kalibukbuk village Buleleng regency. Results research show that impact the gap is information about allocation fund village on every device village still less so the impact community only just got it information without knowing how path program planning that will have held and purpose of village fund allocation, miscommunication between device village and lack of awareness community come along and in development. Constraints faced Kalibukbuk village in village fund allocation as information about village fund allocation still is less accurate, application about principle priority in village fund management be problems in development, the gap information which is fatal in village allocation funds, and there are ways resolve cause is with way socialization, minimize miscommunication, forming body supervisor village fund allocation.
keyword : allocation of village funds, the gap information

Published

2017-10-25

Issue

Section

Articles