https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/AP/issue/feed ACARYA PUSTAKA: Jurnal Ilmiah Perpustakaan dan Informasi 2023-02-23T14:31:50+00:00 I Wayan Mudana wayan.mudana@undiksha.ac.id Open Journal Systems <p><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><span style="font-family: helvetica; font-size: medium;"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><strong>ACARYA PUSTAKA JURNAL ILMIAH PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI</strong> menerbitkan tulisan ilmiah di bidang perpustakaan, informasi, kearsipan, dan manajemen pengetahuan. Jurnal terakreditasi SINTA 6 terbit 2 kali setahun di bulan Juni dan Desember.</span></span></span></p><p><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><span style="font-family: helvetica; font-size: medium;"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><strong>p-ISSN : <a href="http://u.lipi.go.id/1423702502" target="_blank"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><span style="font-family: helvetica; font-size: medium;"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;">2442-4366</span></span></span></a> (Print) and e-ISSN : <a href="http://u.lipi.go.id/1423722191" target="_blank"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;"><span style="font-family: helvetica; font-size: medium;"><span style="font-family: helvetica; font-size: small;">2443-0293</span></span></span></a> (Online)</strong><br /></span></span></span></p><p> </p> https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/AP/article/view/51809 Pelestarian Kliping Surat Kabar Koleksi Perpustakaan Centre For Strategic And International Studies 2022-08-29T02:59:30+00:00 damaji ratmono ratmonoke@gmail.com <p><strong><em>Abstract</em></strong></p> <p><em>&nbsp;</em></p> <p><em>Newspaper clipping activities have been carried out by CSIS (Centre for Strategic and International Studies) since 1971. This national and international institution located on Jalan Tanah Abang, Central Jakarta, for approximately 50 (fifty) years has collected at least 10,000 (ten thousand) ) the title of the clipping. The clippings were arranged using the ordnere method and stored on storage shelves in the library room. Gradually, the collection of clippings was damaged due to age, even though the contents of the news from the collection of clippings were still needed by researchers at CSIS to support their research. Based on observations, condition surveys, and interviews that the authors did at CSIS, the effort to save these collections of clippings is done by using physical preservation and information preservation methods. Physical preservation is carried out by the method of binding library materials, while information preservation is carried out by transferring media into other forms. By carrying out these conservation efforts, it can save and extend the life of the clipping collection in the CSIS library so that the information contained in it can be utilized by researchers at CSIS.</em></p> <p><strong><em>&nbsp;</em></strong><strong>Keywords:</strong> <em>clipping, CSIS library, preservation, binding library materials, transfer of information media</em></p> 2022-12-05T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2023 damaji ratmono https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/AP/article/view/46063 Literasi Informasi Dalam Pencegahan Penularan Covid-19 Pada Anak 2022-04-04T09:54:45+00:00 Intan Ayuni intan18006@mail.unpad.ac.id <p><strong>LITERASI INFORMASI DALAM PENCEGAHAN PENULARAN </strong></p> <p><strong>COVID-19 PADA ANAK </strong></p> <p><strong>Intan Ayuni</strong><strong>1 </strong><strong>, Yunus Winoto</strong><strong>2 </strong><strong>, Ute Khadijah</strong><strong>3 </strong></p> <p><strong><em>123</em></strong><strong><em>Program Studi Perpustakaan dan Sains Informasi Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran </em></strong></p> <p><strong><em>Jl. Ir. Soekarno KM 21 Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat </em></strong></p> <p><strong><em>Surel: </em></strong><strong><em>intan.ayunni33@gmail.com</em></strong><strong><em>1 </em></strong><strong><em>, </em></strong></p> <p><strong>Abstrak </strong></p> <p>Pada masa pandemi COVID-19 kemampuan literasi informasi semakin dibutuhkan dalam meningkatkan</p> <p>kualitas informasi yang diperoleh terkait COVID-19 sebagai upaya menjaga kesehatan. Penelitian ini bertujuan</p> <p>untuk mengetahui bagaimana literasi informasi yang dilakukan anak-anak sebagai pengguna informasi dalam</p> <p>memperoleh informasi mengenai COVID-19. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode</p> <p>kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengolahan data dilakukan dengan menyajikan deskripsi hasil</p> <p>wawancara, pengamatan dan observasi secara naratif. Informan dalam penelitian ini yakni siswa dan guru</p> <p>sekolah dasar. Penentuan sampel dilakukan secara <em>purposive sampling </em>yaitu hanya pada siswa kelas enam</p> <p>sekolah dasar yang pernah melakukan penelusuran informasi COVID-19. Hasil penelitian menunjukkan bahwa</p> <p>pelaksanaan literasi informasi pada anak dalam memperoleh informasi COVID-19 dilakukan dengan sederhana.</p> <p>Pada komponen akses dilakukan dengan menggunakan sumber-sumber informasi berdasarkan minat dan</p> <p>kemudahan penggunaan, seperti media sosial dan televisi. Pada komponen evaluasi dilakukan dengan</p> <p>sederhana, anak-anak tidak melakukan penyaringan informasi namun membandingkannya dengan informasi dari</p> <p>sumber lain. Pada komponen penggunaan, anak-anak menggunakan informasi untuk diterapkan dan disebarkan</p> <p>kepada teman sebaya, namun belum melakukan presentasi informasi.</p> <p><strong>Kata kunci: </strong>Anak, COVID-19, Literasi Informasi, Literasi Kesehatan</p> 2023-02-23T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2023 Intan Ayuni https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/AP/article/view/46555 PENGANTAR ILMU KEARSIPAN DAN KONSEP ARSIP SEBAGAI INFORMASI TEREKAM 2022-04-22T03:49:10+00:00 anggi tridana anggitridana291@gmail.com <p>Era globalisasi ditandai dengan perkembangan teknologi dan informasi yang semakin maju, berimbas pada meningkatnya kebutuhan manusia akan informasi. Informasi merupakan hal yang sangat penting dalam berbagai kegiatan yang dilakukan oleh manusia. Berbagai macam dokumen dan media telah tercipta untuk kemudahan manusia dalam menyimpan, mencari dan menyebarkan informasi. Dokumen- dokumen tersebut lebih dikenal sebagai arsip, yang berarti suatu rekamam kegiatan atau peristiwa yang telah terjadi. Arsip mempunyai nilai yang sangat penting dalam berbagai peristiwa, selain sebagai informasi, arsip juga merupakan bahan bukti yang dapat di pertanggung jawabkan kebenarannya. Arsip sebagai informasi terekam merupakan endapan informasi kegiatan administrasi/bukti transaksi pelaksanaan fungsi unit-unit kerja yang terekam dalam berbagai media. Tulisan ini merupakan kajian pustaka, yang mana penulis mengumpulkan data dari literatur-literatur yang berkaitan dengan pengantar ilmu kearsipan dan konsep arsip sebagai informasi terekam. Tujuan dari penulisan ini adalah untuk lebih memahami mengenai ilmu kearsipan dan mereview kembali hakikat-hakikat sebuah arsip sebagai sumber informasi terekam.</p><p> </p><p>Kata Kunci : arsip, informasi terekam</p> 2023-02-23T00:00:00+00:00 Copyright (c) 2023 anggi tridana