PEMETAAN POLA SEBARAN SEKOLAH DASAR BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) DI KECAMATAN NUSA PENIDA
DOI:
https://doi.org/10.23887/em.v1i1.27388Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk: 1) bagaimana cara menentukan sebaran sekolah dasar di Kecamatan Nusa Penida, 2) menentukan pola sebaran Sekolah Dasar di Kecamatan Nusa Penida. Metode yang digunakan yaitu metode deskritif kualitatif yaitu untuk mendeskripsikan bagaimana cara menentukan sebaran dan pola sebaran Sekolah Dasar yang ada di Kecamatan Nusa Penida. Metode analisis yang digunakan yaitu untuk menentukan sebaran menggunakan metode ploting titik koordinat sehingga sebaran dapat di tentukan, sedangkan untuk menentukan pola sebaran Sekolah Dasar menggunakan metode analisis tetangga terdekat. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini berupa peta sebaran sekolah dasar dan pola sebaran sekolah dasar. Pola sebaran Sekolah Dasar dilihat secara perdesa menunjukkan pola sebaran seragam terjadi di Desa SaktiReferences
BPS. 2017. Kecamatan Nusa Penida Dalam Angka. Klungkung.
Dinas Pendidikan Kabupaten Klungkung. 2017. Data Sekolah Dasar di Kecamatan Nusa Penida.
Fazal, S. GIS Basic. 2008. New Age International Publisher. New Delhi.
GIS Konsorium Aceh-Nias. 2007. Modul Pelatihan ArcGIS Tingkat Dasar. BRR NAD- NIAS. Aceh.
Prahasta, Eddy. 2014. Sistem Informasi Geografis Konsep-Konsep Dasar (Perspektif Geodesi & Geomatika). Bandung: Informatika.
Rahayuni,I Gusti Ayu Adi. 2013. “Pola Penyebaran Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kota Singaraja”. Skripsi (tidak diterbitkan). Jurusan Pendidikan Geografi, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Pendidikan Ganesha.
Undang-Undang Repoblik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
_______ Nomor 2 Tahun 1989 Tentang Peneyelenggaraan Pendidikan Nasional.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Jurnal ENMAP agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)