MUSEUM PALAGAN BOJONGKOKOSAN, DI KECAMATAN PARUNG KUDA, SUKABUMI, JAWA BARAT

Authors

  • Indra Saputra

DOI:

https://doi.org/10.23887/jcs.v2i2.28812

Abstract

Penelitian ini bertujuan (1) Mendeskripsikan latar belakang pendirian Museum Palagan Bojongkokosan, (2) Mendeskripsikan nilai-nilai yang terkandung pada artefak dan diorama di Museum Palagan Bojongkokosan (3) Mengetahui pemanfaatan Museum Palagan Bojongkokosan sebagai sumber belajar sejarah di SMA. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan tahap-tahap; (1) Memilih lokasi penelitan yaitu desa Bojongkokosan, (2) Teknik penentuan informan dilakukan dengan menggunakan teknik Purposive Sampling dan juga Snow Ball, (3) Teknik penjaminan keaslian data menggunakan Triangulasi Data dan Triangulasi Metode, (4) Teknik pengumpulan data dilakukan dengan Observasi, Wawancara, Studi Dokumentasi dan Teknik Analisis Data. Hasil penelitian menunjukan bahwa, (1) Latar belakang sejarah pendirian Museum Palagan Bojongkokosan sebagai bentuk apresiasi untuk jasa para pahlawan. (2) Nilai-nilai yang terkandung pada artefak dan diorama di Museum Palagan Bojongkokosan yaitu Nilai nasionalisme dan patriotisme, nilai religi, nilai estetika, nilai rekreatif, dan nilai edukasi (3) Museum Palagan Bojongkokosan dapat dijadikan sebagai sumber belajar sejarah dalam bentuk buku suplemen.

Kata Kunci : Sejarah, Museum Palagan Bojongkokosan, Sumber Belajar Sejarah.

References

Atmaja, Nengah Bawa. 2018. Filsafat Sejarah. Denpasar: Pustaka Larasan. Ibrahim, Hasan. 2004. Tentang Nasionalisme Indonesia. Yogyakarta: Matapadi Pressindo Iskandar, Yoseph. 2016. Perang Konvoi Sukabumi-Cianjur 1945-1946. Yogyakarta: Matapadi Presindo Kahin, George McTurman. 1995. Nasionalisme dan Revolusi di Indonesia. Surakarta: UNS Press.

Ricklefs.1991. Sejarah Indonesia Modern. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Downloads

Published

2020-09-25

Issue

Section

Articles