MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA KOMPETENSI PENGETAHUAN IPA

Authors

  • I Wayan Widiana Prodi PGSD, Universitas Pendidikan Ganesha
  • Ni P. Gita Parera Prodi PGSD, Universitas Pendidikan Ganesha
  • Adrianus I Wayan Ilia Yuda Sukmana Prodi TP, Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jet.v3i4.22556

Keywords:

Efektivitas, IPA, Pengembangan, Permainan Ular Tangga, Validitas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan rancang bangun pengembangan media (2) mengetahui validitas hasil pengembangan media, (3) mengetahui efektivitas pengembangan media. Penelitian ini termasuk penelitian pengembangan menggunakan model ADDIE. Metode yang digunakan yaitu wawancara, kuesioner, tes dan pencatatan dokumen. Data dianalisis dengan teknik analisis deskriptif kualitatif, kuantitatif, dan statistik inferensial (uji-t). Hasil penelitian menunjukkan: (1) Media permainan ular tangga dikembangkan menggunakan model ADDIE yang terdiri atas analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. (2) Hasil validitas media dinyatakan valid dilihat  dari review para ahli dan siswa dengan persentase ahli isi mata pelajaran 92,86%, ahli media pembelajaran 82,86%, ahli desain pembelajaran 96,66%, uji coba perorangan 95,39%, uji coba kelompok kecil 93,59%, dan uji coba lapangan 94,50%. (3) Uji efektivitas media permainan ular tangga menunjukkan bahwa hasil thitung (9,6) > ttabel (2,144). Ini berarti terdapat efektivitas media permainan ular tangga untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV pada kompetensi pengetahuan IPA.

References

Afandi. 2015. “Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa dan Hasil Belajar IPS di Sekolah Dasar”. Jurnal Inovasi Pembelajaran. Vol. 1. No. 1 (hlm. 77-89).

Anggara, I Made Citra., dkk. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TPS Berbantuan Peta Konsep Terhadap Penguasaan Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas IV”. Internasional Journal of Elementary Education. Vol.1. No. 4 (hlm.272-280).

Darmawan, L. A.,dkk. 2019. “Pengembangan Media Pu le Susun Kotak pada Tema Ekosistem”. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan, Volume 3, Nomor 1 (hlm.14-17).

Hidayah, Prastyaning., dkk. 2018. “Pengembangan Media Sepeda (Sistem Peredaran Darah) dalam Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar”. Internasional Journal of Elementary Education. Vol.2. No. 4 (hlm. 306-310).

Martini, P. W. S., dkk. 2018. “Pengembangan Wayang Tokoh Dongeng Berbasis Pendidikan Karakter pada Pelajaran Bahasa Bali Kelas III ekolah Dasar”. Jurnal Jurusan Teknologi Pendidikan, Volume 9, Nomor 2 (hlm.74-85).

Pon a, P. J. R., dkk. 2018. “Pengembangan Media Video Animasi pada Pembelajaran Siswa Kelas IV di Sekolah Dasar”. Jurnal Jurusan Teknologi Pendidikan, Volume 9, Nomor 2 (hlm.8-18).

Pramita, Amilia.,dkk. 2016. “Pengembangan Media Permainan Ular Tangga Pada Materi Senyawa Hidrokarbon Kelas XI SMA Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa”. Unesa Journal of Chemical Education. Vol. 5. No. 2 (hlm. 336-344).

Purnawan, dkk. 2018. “Pengaruh Model Problem Based Learning Berbantuan Media Animasi Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas V”. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran. Vol.2. No. 2 (hlm. 180-190).

Putri, N. M. L. K., dkk., 2017. “Pengembangan Video Pembelajaran dengan Bahasa Isyarat Berbasis Pendidikan Karakter pada Siswa Kelas V di SDLB-B Negeri 1 Buleleng Tahun Pelajaran 2017/2018”. E-Journal Edutech, Volume 8, Nomor 2 (hlm.1- 11).

Rakhmadhani, Nuzul., dkk. 2013. “Pengaruh Penggunaan Metode Teams Games Tuournaments Berbantuan Media Teka-teki Silang dan Ular Tangga dengan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Siswa Pada Materi Koloid Kelas XI SMA Negeri 1 Simo Tahun Pelajaran 2011/2012”. Jurnal Pendidikan Kimia. Vo. 2. No. 4 (hlm. 190-197).

Suarmika, P. B. A., dkk. 2018. “Pengembangan Media Pembelajaran Film Pendek Berbasis Kearifan Lokal pada Mata Pelajaran Agama Hindu Kelas V di SD Negeri 4 Banyuning Tahun Pelajaran 2017/2018”. Jurnal Jurusan Teknologi Pendidikan, Volume 9, Nomor 2 (hlm.269-280).

Sudarmika, K. B., dkk. 2018. “Pengembangan Media Ular Tangga Inovatif untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar”. Jurnal Jurusan Teknologi Pendidikan, Volume 9, Nomor 2 (hlm.19-28).

Suryani, Nunuk & Leo Agung. 2012. Strategi Belajar Mengajar. Yogyakarta: Ombak.

Susanto, Ahmad. 2013. Teori Belajar & Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Prenadamedia Group.

Tegeh, I Made & I Made Kirna. 2010. Metode Pengembangan. Singaraja: UNDIKSHA.

Tegeh, I Made & Sri Budiartini. 2017. “Pengaruh Model Pembelajaran Question Student Have (QSH) Berbantuan Permainan Ular Tangga Terhadap Hasil Belajar IPA”. Internasional Journal of Elementary Education. Vol.1. No. 2 (hlm.137-144).

Tegeh, I Made., dkk. 2014. Model Penelitian Pengembangan. Yogyakarta: Graha Ilmu

Downloads

Published

2019-11-30

How to Cite

Widiana, I. W., Parera, N. P. G., & Yuda Sukmana, A. I. W. I. (2019). MEDIA PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA KOMPETENSI PENGETAHUAN IPA. Journal of Education Technology, 3(4), 314–321. https://doi.org/10.23887/jet.v3i4.22556

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)