Pengaruh Intellectual Capital, Perputaran Modal Kerja dan Perputaran Piutang terhadap Profitabilitas PT Pegadaian Region Kanwil VII Denpasar Periode 2017-2021

Authors

  • Ni Luh Anggreni Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Gede Putu Banu Astawa Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/vjra.v12i01.52423

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh intellectual capital, perputaran modal kerja, perputaran piutang terhadap profitabilitas (ROA) PT Pegadaian Ragion Kanwil VII Denpasar periode 2017-2022. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan data sekunder berupa Laporan Keuangan PT Pegadaian Ragion Kanwil VII Denpasar periode 2017-2022. Jenis data adalah data panel dengan bantuan aplikasi Eviews versi 10. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan  hasil yaitu intellectual capital dan perputaran modal kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas (ROA) PT Pegadaian Ragion Kanwil VII Denpasar periode 2017-2022 sedangkan perputaran piutang tidak berpengaruh dan signifikan terhadap profitabilitas (ROA) PT Pegadaian Ragion Kanwil VII Denpasar periode 2017-2022. Pengaruh intellectual capital, perputaran modal kerja, perputaran piutang memiliki nilai koefesien determinasi sebesar 93,41 % profitabilitas PT Pegadaian Region Kanwil VII Denpasar dipengaruhi oleh variabel intellectual capital, perputaran modal kerja, dan perputaran piutang dan sisanya 6,59% dipengaruhi oleh faktor lainnya aterhadap profitabilitas PT Pegadaian Region Kanwil VII Denpasar periode 2017-2021

Published

2023-04-30