HUBUNGAN STATUS GIZI DAN USIA MENARCHE DENGAN KEJADIAN DISMENORE SISWI SMP NEGERI 2 SAWAN

Authors

  • N.P.W. Savitri
  • D.M. Citrawathi
  • N.P.S.R Dewi

DOI:

https://doi.org/10.23887/jjpb.v6i2.21933

Keywords:

Status gizi, Menarche, Dismenore

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mengetahui hubungan status gizi dengan kejadian dismenore pada siswi SMP (2) mengetahui hubungan usia menarche dengan  kejadian dismenore pada siswi SMP. Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional dengan responden berjumlah 65 orang yang ditentukan dengan teknik simple random sampling. Uji statistik menggunakan korelasi Product Moment pada taraf signifikansi 5%, hasil analisis statistik menunjukan bahwa nilai p = 0,008 dan r = 0,324 untuk hasil hubungan status gizi dengan kejadian dismenore, serta nilai p = 0,005 dan r = 0,341 untuk hasil hubungan usia menarche dengan kejadian dismenore. Simpulan penelitian yaitu terdapat hubungan antara status gizi dan usia menarche dengan kejadian dismenore dengan tingkat korelasi yang rendah. Disarankan untuk peneliti lain diupayakan untuk melakukan penelitian lebih lanjut mengenai dismenore dan untuk remaja putri untuk mengatur pola makan agar dapat mengurangi resiko dan mengetahui faktor penyebab dismenore agar dapat mengurangi peluang mengalami dismenore

References

Achintya, A. A. S. A. 2017. Hubungan Antara Indeks Massa Tubuh (IMT) Dengan Kejadian Dismenore Primer Pada Mahasiswi Semester 7 Fakultas Kedokteran Universitas Hang Tuah Surabaya. Skripsi. Fakultas Kedokteran Universitas Hang Tuah. Surabaya.

Almatsier. 2009. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta

Baziad, A. 2008. Kontrasepsi Hormonal. Jakarta: PT. Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Dewantari,N.M. 2013. Peranan Gizi Dalam Kesehatan Reproduksi. Jurnal Skala Husada. 10(2): 219-224.

Ehrenthal, D., Hoffman, M., Hillard P.A. 2006. Menstrual disorder. USA : ACP Press

Ernawati. T. Hartiti, I. Hadi. 2010.Terapi relaksasi terhadap nyeri dismenore pada mahasiswi Universitas muhammadiyah semarang. Prosiding Seminar Nasional Unimus. Universitas Muhamadiyah Semarang: 106-113

Fuadah, F. 2016. Hubungan Antara Status Gizi Dengan Usia Menarche Dini pada Remaja Putri di SMP Umi Kulsum Banjaran Kab. Bandung Provinsi Jawa Barat Tahun 2016. Jurnal Ilmu kesehatan. 10(2): 707-714

Iqlima, A.A., Wicaksono, A., Effiana. 2015. Hubungan Antara Tebal Lipatan Lemak Bawah Kulit Dan Dismenore Primer Pada Siswi SMA Swasta Muhammadiyah 1 Kota Pontianak Kalimantan Barat. Jurnal Mahasiswa PSPD FK Universitas Tanjungpura. 3(1): 1-14

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2017. Buku Saku Pemantauan Status gizi tahun 2017. Jakarta. Kemenkes RI.

Marmi. 2013. Gizi dalam Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta: Pustaka Belajar

Nurwana, Sabilu., Y., A.F Fachlevy. 2017. Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Disminorea Pada Remaja Putri Di SMA Negeri 8 Kendari Tahun 2016. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat 2(6):1-14

Puspita, D., Tingubun, S. 2017. Hubungan antara Status Gizi dan Siklus Menstruasi pada Remaja Putri. Jurnal Ilmu Kebidanan. 3(2): 99-130

Ramadhayanti, E., Rohmin, A. 2016. Hubungan Status Gizi Dan Usia Menarche Dengan Dismenorhea Primer Pada Remaja Putri Kelas Xi Sma Negeri 15 Palembang. Jurnal Kesehatan. VII(2):255-259

Riset Kesehatan Dasar. 2010. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. Jakarta: Departemen Kesehatan, Republik Indonesia

Rosanti, A. 2017. Faktor-faktor yang mempengaruhi kejadian disminore pada siswi kelas VIII SMP Negeri 1 Ungaran Kabupaten Semarang tahun 2017. Skripsi. Universitas Ngudi Waluyo Ungaran.

Sari. A.P. 2017. Faktor – Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Dismenorea pada Siswi SMK Swasta Istiqlal Deli Tua Kabupaten Deli Serdang. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. Medan

Soesilowati, R., Annisa., Y. 2016. Pengaruh Usia Menarche Terhadap Terjadinya Disminore Primer Pada Siswi Mts Maarif Nu Al Hidayah Banyumas. Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Kesehatan 14(3):8-14.

Sugiharti. R. K. 2018. Hubungan Antara Status Gizi Dengan Kejadian Dismenore. Jurnal Kesehatan Al-Irsyad. XI (2): 19-25

Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Afabeta

Sulistijani, D.A. 2002. Sehat Dengan Menu Berserat. Jakarta: Trubus Agriwidya

Susanti, A.V., Sunarto. 2012. Faktor Resiko Kejadian Menarche Dini Pada remaja Di SMP N 30 Semarang. Jurnal Of Nutrition College. 1(1): 115-126

Tjokronegoro, E. 2011. Pendidikan Jasmani dan Olahraga. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada

Trimayasari, D., Kuswandi, K. 2013. Hubungan Usia Menarche Dan Status Gizi Siswi SMP Kelas 2 Dengan Kejadian Dismenore. Jurnal Obstretika Scientia 2(2): 192-211.

Varney.2008. Buku Ajar Asuhan Kebidanan. Jakarta: EGC

Waryana. 2010. Gizi Reproduksi. Yogyakarta: Pustaka Rahima

Downloads

Published

2019-11-25

Issue

Section

Articles