STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS OPINI PADA MEDIA MASSA ONLINE BALIPOST.COM SERTA RELEVANSINYA TERHADAP PEMBELAJARAN MENULIS TEKS EDITORIAL DALAM BAHASA INDONESIA

STRUCTURE AND LANGUAGE OF OPINION TEXTS IN ONLINE MASS MEDIA BALIPOST.COM AND ITS RELEVANCE TO LEARNING TO WRITE EDITORIAL TEXTS IN INDONESIAN

Authors

  • Kadek Dian Novelia Universitas Pendidikan Ganesha
  • Made Sri Indriani Universitas Pendidikan Ganesha
  • Ade Asih Susiari Tantri Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jpbsi.v14i3.87472

Keywords:

opini, editorial, media massa online Balipost.com

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu mendeskripsikan struktur dan kebahasaan teks opini pada media massa online Balipost.com, serta mengkaji relevansi teks opini pada media massa online Balipost.com terhadap pembelajaran menulis teks editorial kelas XII kurikulum 2013. Rancangan penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif. Sumber data penelitian ini, yaitu rubrik opini pada media massa online Balipost.com edisi September 2023. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi. Teknik analisis data dibagi ke dalam tiga langkah yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan opini Balipost.com mengandung keseluruhan struktur teks yaitu judul, pengenalan isu, argumentasi, dan penegasan ulang. Kaidah kebahasaan opini Balipost.com  yaitu adanya penggunaan adverbia frekuentatif, penggunaan konjungsi seperti konjungsi koordinatif, konjungsi subordinatif, dan konjungsi antarkalimat, serta penggunaan verba seperti verba material, verba relasional, dan verba mental. Teks opini pada media massa online Balipost.com memiliki relevansi dalam pembelajaran menulis teks editorial pada SMA/MA/SMK/MAK. Teks opini pada media massa online Balipost.com dapat digunakan sebagai acuan siswa dalam menulis teks editorial karena struktur dan kebahasaannya telah sesuai.

References

Alwi, Hasan dkk. 2019. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Andhika, I Made Edi dkk. 2024. Evaluasi dan Asesmen dalam Pembelajaran Bahasa. Edukasi Terkini: Jurnal Pendidikan Modern, 6(2), 65-79. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=en&user=3Fao2ZQAAAAJ&sortby=pubdate&citation_for_view=3Fao2ZQAAAAJ:Ug5p-4gJ2f0C.

Chaer, A. 2019. Ragam Bahasa Praktis Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.

Darmayanti, Ida Ayu Made. 2024. Analisis Penggunaan Kalimat Efektif dalam Teks Berita: Kajian Tata Bahasa Taksonomi. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 14(1), 62-72. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPBS/article/view/70458/29341.

Fauziati, Emi. 2018. “Peningkatan Kemampuan Memproduksi Teks Opini/Editorial Melalui Penggunaan Strategi Think-Talk-Write (TTW) Dengan Model Project-Based-Learning Pada Peserta Didik Kelas XII MIPA 3 Semester 2 SMA Negeri 1 Paguyangan Brebes Tahun Pelajaran 2016/2017.” ORBITH 12(3), 167–75.

Hidayat, A. 2022. Fungsi dan Penggunaan Verba dalam Bahasa Indonesia. Bandung: Gramedia Pustaka Umum.

Kartika, Rini. 2020. Pengantar Linguistik Umum. Bandung: Alfabeta.

Kosasih. 2014. Jenis-Jenis Teks. Bandung: Yrama Widya.

Kosasih. 2016. Jenis-Jenis Teks. Bandung: Yrama Widya.

Mitchell V. Charnley. 2022. “Pengertian Berita Menurut Ahli, Jenis, dan Fungsi Faktanya. https://www.kompas.com/skola/read/2022/10/20/160000069/pengertian-berita-menurut-ahli-jenis-dan-fungsi-faktanya?page=all&lgn_method=google. Diakses Oktober 2023.

Moeliono, Anton M. 2022. Linguistik, Teori dan Aplikasi. Jakarta: PT. Gramedia.

Muclich. 2021. Pembelajaran Bahasa Indonesia: Analisis dan Pemecahan Masalah. Jakarta: Bumi Aksara.

Nordquist. 2019. “What Is The Purpose of a Title.” Retrieved November 24, 2024 (https://www.thoughtco.com/what-is-title-1692506 (Diakses pada 17 Juli 2014)).

Nurgiyantoro, B. 2022. Stilistika: Teori, Metode, dan Aplikasi. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Nurhayati, A. 2020. Konjungsi Subordinatif dalam Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.

Prasetyo, Eko. 2020. Dasar-Dasar Linguistik. Jakarta: Pustaka Ilmu.

Pratiwi, C. 2022. Struktur Kalimat dalam Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Purwanti, Christina dkk. 2024. Penerapan Metode Pembelajaran TPS (Think, Pair, Share) untuk Menstimulasi Keterampilan Menulis Mahasiswa. Journal of Education Research, 5(4), 5551-5556. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=en&user=CUIx3qAAAAAJ&sortby=pubdate&citation_for_view=CUIx3qAAAAAJ:olpn-zPbct0C.

Sartika, Dewi. 2021. “Penggunaan Adverbia dalam Ragam Bahasa Indonesia”. Jurnal Bahasa Dan Sastra Indonesia.” Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia, 29(1), 78–92.

Setiawan, D. 2024. Teori dan Aplikasi Verba dalam Bahasa Indonesia. Malang: UB Press.

Sistadewi, Made Arya, Ida Bagus Putrayasa, & I Made Sutama. 2023. Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dalam Pembelajaran Menulis Artikel Opini pada Siswa Kelas XII MIPA 1 SMA N 2 Mendoyo. Jurnalistrendi, 8(1), 98-113. https://ejournalunwmataram.org/index.php/trendi/article/view/1505.

Situmorang, Nila Martha Yehonala. 2018. “Meningkatkan Kemampuan Menulis Siswa melalui Teknik Guiding Questions”. Journal of Education Action Research, Undiksha, 2(2), 165-171.

Sudaryanto. 2015. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa. Yogyakarta: Duta Wacana University Press.

Sugiyono. 2022. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alvabeta.

Sukmayasa, I Made Hendra. Sudiana, I Nyoman. 2024. Kontribusi Minat Belajar, Kemandirian Belajar, dan Kreativitas Belajar terhadap Keterampilan Literasi Membaca Siswa. Wacana Akademika: Majalah Ilmiah Kependidikan, 8(2), 313-320. https://ejournalunwmataram.org/index.php/trendi/article/view/1505.

Sutama, I Made dkk. 2024. Pelatihan Menulis Cerpen untuk Anggota MGMP Bahasa Indonesia SMA/MA Kabupaten Buleleng. Seminar Nasional Pengabdian kepada Masyarakat, 9(1), 1015-1025. https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=en&user=CUIx3qAAAAAJ&sortby=pubdate&citation_for_view=CUIx3qAAAAAJ:t6usbXjVLHcC.

Syarif, H. ,. Rosa, R. N. 2014. “Analisis Konjungsi Subordinatif dalam Bahasa Indonesia.” Jurnal Ilmu Bahasa, 9(2), 55–65.

Tarigan, Henry Guntur. 2020. Pengantar Dasar Linguistik. Bandung: Angkasa.

Wibowo, Aji. 2021. Sintaksis Bahasa Indonesia. Jakarta: Pustaka Belajar.

Widana, I Gede Rai, I Wayan Artika, & I Nyoman Sudiana. (2024). Bentuk Bahasa dan Teknik Persuasif Ekspedisi Indonesia Biru pada Kanal Watchdoc Image dan Relevansinya dengan Pembelajaran Teks Persuasif. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Undiksha, 14(1), 73-83. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPBS/article/view/77335

Zulfikar, Ahmad. 2022. Pengantar Linguistik Umum. Yogyakarta: Andi Publisher.

Downloads

Published

2024-09-30

Issue

Section

Articles