Pelaksanaan Lesson Study Menggunakan Metode Pembelajaran Mind Mapping

Penulis

  • Medyana Inna Sairo Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja

DOI:

https://doi.org/10.23887/jlls.v4i1.32188

Kata Kunci:

Lesson Study, Mind Mapping

Abstrak

Beberapa masalah guru yang dihadapi Indonesia yaitu kualitas guru. Masih banyak guru di Indonesia tidak cukup mampu untuk mengajar mata pelajaran yang sedang mereka ajarkan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan lesson study menggunakan metode pembelajaran mind mapping di kelas X. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik yang digunakan dalam mengumpulkan data yaitu observasi, wawancara, dan tes. Instrumen yang digunakan dalam mengumpulkan data yaitu kuesioner. Populasi dari penelitian ini sejumlah 32 peserta didik. Prosedur dalam melakukan Lesson Study terdiri dari tiga langkah yaitu Plan, Do, See. Analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pelaksanaan lesson study disekolah ini dilakuan dalam tiga tahapan yaitu: plan (perencanaan), do (pelaksanaan), see (refleksi). Dalam kegiatan plan yang dilakukan adalah menyusun RPP. Dalam kegiatan do dilaksanakan proses pembelajaran dengan lesson study. Dalam kegiatan see dilakukan refleksi dari pembelajaran yang telah dilakukan, baik oleh guru maupun observer. Dapat disimpulkan bahwa Lesson Study yang diadakan sangat bermanfaat untuk meningkatkan dan mengubah cara belajar dan mengajar baik dari guru dan peserta didik agar menjadi lebih baik dari pembelajaran sebelumnya yang telah diadakan. Lesson study juga meningkatkan profesionalisme dalam mengajar. Manfaat yang dirasakan siswa adalah siswa lebih antusias dalam belajar di dalam kelas dan bagi sekolah adalah lesson study yang dilaksanakan akan membantu program sekolah dalam meningkatkan proses dan hasil belajar.

Referensi

Agustini, Tomi, & Sudjana. (2016). Peningkatan Keterampilan Gerak Dasar Lokomotor Menggunakan Metode Bermain Dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani Siswa Kelas III C SDN KRIAN 3 Kabupaten Sidoarjo. Pendidikan Jasmani, 26(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/pj.v26i2.7502.

Ahmadi, F., & Hamang, M. N. (2017). Penerapan Lesson Study Dalam Meningkatkan Kompetensi Guru Dan Implikasinya Terhadap Kualitas Pembelajaran Fiqih. Istiqra, 2(4). Retrieved from https://jurnal.umpar.ac.id/index.php/istiqra/article/view/278.

Andrian, & Rusman. (2019). Implementasi Pembelajaran Abad 21 Dalam Kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 12(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jpipfip.v12i1.20116. 14-23.

Anggreni, P. F., Asri, I. A. S., & Ganing, N. N. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think- Pair-Share ( Tps ) Berbantuan Media Kartu Bergambar Terhadap Penguasaan Kompetensi Pengetahuan Ips Siswa Kelas V Gugus Letkol Wisnu. Mimbar PGSD, 5(2), 1–10. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10645.

Anom, A. (2020). Supervisi Edukatif Untuk Meningkatkan Kemampuan Guru dalam Pembelajaran di SD Gusti . Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jisd.v4i2.25443.

Ario, M. (2018). Implementasi Lesson Study untuk Menumbuhkan Keaktifan Belajar dan Kerjasama Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.30606/absis.v1i1.3.

Astuti, N. P. A. W., Ardana, I. K., & Suardika, I. W. R. (2013). Pengaruh Model Pembelajaran Savi Bermuatan Mind Mapping Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas Iv Sekolah Dasar Gugus III Mengwi. Mimbar PGSD Undiksha, 1(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v1i1.1231.

Atiek, G. A. M., Pudjawan, K., & Margunayasa, I. G. (2013). Pengaruh Model Pembelajaran Reciprocal Teaching Berbantuan Mind Mapping Terhadap Pemahaman Konsep Ipa Siswa Kelas Iv Semester Ii Sd No. 1 Baktiseraga. MIMBAR PGSD Undiksha, 1(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v1i1.1281.

Darmadi. (2015). Peran, Kompetensi, Dan Tanggung Jawab Menjadi Guru Profesional. Jurnal Pendidikan, 13(1), 161–174. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.31571/edukasi.v13i2.113.

Dewi, N. K. C., Sedanayasa, G., & Sulastri, M. (2014). Pengaruh Moidel Pembelajaran Numbered Head Together Berlandasakan Tri Kaya Parisudha Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V. Mimbar Pgsd Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v2i1.4144.

Dewi, N. K., Tirtayani, L. A., & Kristiantari, R. (2018). Pengaruh Metode Bermain Peran Terhadap Kemampuan Sosial Anak Kelompok B di Paud Gugus Anggrek, Kuta Utara. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Pendidikan Ganesha, 6(1), 43–53. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/paud.v6i1.15090.

Dewi, R. S. (2018). Kemampuan Profesional Guru Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Mengajar Guru Sekolah Dasar. Jurnal Administrasi Pendidikan, 25(1), 150–158. https://doi.org/https://doi.org/10.17509/jap.v25i1.11581.

Effendi M. (2016). Penerapan Lesson Study dalam Meningkatkan Kemampuan Mengajar Guru Bahasa Inggris pada Madrasah Tsanawiyah Negeri Model Sorong. Journal of Islamic Education, 1(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30984/j.v1i2.430.

Gunantara, G., Suarjana, M., & Riastini, P. N. (2019). Penerapan Strategi Pembelajaran Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahahan Masalah Matematis Siswa Kelas IV. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 10(2), 146–152. https://doi.org/10.15294/kreano.v10i2.19671.

Hamid,Darmadi. (2014). Urgensi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan di Perguruan Tinggi. Bandung. Alfabeta.

Hardianto. (2018). Optimalisasi Kepuasan Kerja Guru. Kelola Jurnal Manajemen Pendidikan, 5(2), 190–195. https://doi.org/https://doi.org/10.24246/j.jk.2018.v5.i2.p190-195.

Hidayat, S., Agusta, E., Siroj, R. A., & Hastiana, Y. (2019). Lesson Study & Project Based Learning sebagai Upaya Membentuk Forum Diskusi dan Perbaikan Kualitas Pembelajaran Guru IPA. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2). https://doi.org/https://doi.org/10.22146/jpkm.31423.

Hikmawati, H., Jufri, A. W., & Sutrio. (2018). Simulasi Kegiatan Lesson Study Sebagai Upaya Untuk Mengembangkan Profesionalisme Pendidik. Jurnal Pendidikan Dan Pengabdian Masyarakat, 1(2). Retrieved from https://jurnalfkip.unram.ac.id/index.php/JPPM/article/view/847.

Izza, H. (2020). Meningkatkan Perkembangan Sosial Anak Usia Dini melalui Metode Proyek. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.483.

Juano, A., Ntelok, Z. R. E., & Jediut, M. (2019). Lesson Study Sebagai Inovasi Untuk Peningkatan Kualitas Pembelajaran. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2). Retrieved from http://unikastpaulus.ac.id/jurnal/index.php/jrt/article/view/389.

Khoeriyah, N., & Mawardi, M. (2018). Penerapan Desain Pembelajaran Tematik Integratif Alternatif Berbasis Kearifan Lokal untuk Meningkatkan Hasil dan Kebermaknaan Belajar. Mimbar Sekolah Dasar, 5(2), 63. https://doi.org/10.17509/mimbar-sd.v5i2.11444.

Kudisiah. (2018). Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Materi Gaya Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas IV SDN Bedus Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 4(2), 195–202. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.36312/jime.v4i2.475.

Lestari, K. P., Putra, D. K. N. S., & Negara, I. G. A. O. (2018). Pengaruh Model Discovery Learning Berbantuan Media Audio Visual dalam Setting Lesson Study Terhadap Hasil Belajar IPA Mahasiswa PGSD Undiksha UPP Denpasar Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(1), 40–45. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jisd.v2i1.13898.

Mangkunegara, A. . A. P. (2015). Kecerdasan Emosi,Stres Kerja, dan Kinerja Guru SMA. Jurnal Kependidikan, 45(2), 142–155. https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jk.v45i2.7491.

Mastra, I. N. (2019). Peningkatan Kinerja Guru Dalam Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Melalui Pendampingan Klasikal Dan Individual Di SD Negeri 26 Ampenan Semester SAtu Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 5(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.36312/jime.v5i2.755.

Megawati, M., & Riastini. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Inside Outside Circle (IOC) Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V Tahun Pelajaran 2013/2014 di Gugus VII Kecamatan Sawan. MIMBAR PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v2i1.2450.

Mulyanah, Ishak, & Iqbal. (2018). Penerapan Metode Total Physical Response (TPR) dalam Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Sekolah Dasar (SD). Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 4(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30870/jpsd.v4i2.3855.

Nugroho, L. A., & Hendayana, S. (2011). Penerapan Lesson Study Berbasis Sekolah Untuk Melaksanakan Supervisi Akademik Pembelajaran Fisika Di Sma1. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.26877/jp2f.v2i1/April.124.

Nuraeni, D., Utaya, S., & Akbar, S. (2017). Aktivitas Belajar Dalam Pembelajaran Inside Outside Circle Melalui Lesson Study Pada Kelas V SD. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(9), 1175–1181. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v2i9.9931.

Pangestuti, A. A. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share ( Tps ) Berbasis Lesson Study Untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Dan Hasil Belajar Kognitif Mahasiswa. Jurnal Penelitian Pendidikan Biologi, 1(2), 135–142. https://doi.org/https://doi.org/10.32502/dikbio.v1i2.782.

Prasetya, Ade Yama Wahyu Nur, D. K., & Akbar, S. (2018). Multimedia Interaktif pada Pembelajaran Tematik untuk Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(11), 1423–1427. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v3i11.11751.

Prastikawati, E. F., Wiyaka, W., & Budiman, T. C. S. (2021). Pelatihan Penyusunan Soal Bahasa Inggris Berbasis HOTS bagi Guru Bahasa Inggris SMP. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(1). https://doi.org/https://doi.org/10.30653/002.202161.761.

Qondias, Anu, & Niftalia. (2016). Pengembangan Media Pembelajaran Tematik Berbasis Mind Mapping SD Kabupaten Ngada Flores. Jurnal Pendidikan Indonesia, 5(2), 176--182. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v5i2.8590.

Rosy, B., Ranu, M. E., Nugraha, J., & Handini, H. T. (2018). Pelatihan Media Pembelajaran Berbasis E-Learning, Schoology Bagi Guru SMK Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di Kabupaten Jombang Jawa Timur. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani, 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.21009/JPMM.002.2.02.

Rozhana, K. M., & Harnanik, H. (2019). Lesson Study dengan Metode Discovery Learning dan Problem Based Instruction. Intelegensi: Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(2). https://doi.org/https://doi.org/10.33366/ilg.v1i2.1355.

Sanjiwana, P. P. C. M., Pudjawan, & Margunayasa, I. G. (2015). Analisis Sikap Sosial Siswa Kelas V pada Pembelajaran dengan Kurikulum 2013. Jurnal PGSD Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan PGSD, 3(1), 11–18. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v3i1.5631.

Sarjani, T. M., & Nursamsu. (2020). Penerapan Lesson Study Untuk Meningkatkan Kompetensi Guru di MGMP Biologi Langsa. Journal of Biology Education, 3(2). https://doi.org/https://doi.org/10.30743/best.v3i2.2808.

Sartono, N., Komala, R., & Dumayanti, H. (2018). Pengaruh Penerapan Model Reciprocal Teaching Terintegrasi Mind Mapping Terhadap Pemahaman Konsep Siswa Pada Materi Filum Arthropoda. BIOSFER : Jurnal Pendidikan Biologi, 9(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21009/biosferjpb.9-1.4.

Sophuan, S. (2018). Peningkatkan Keterampilan Mengajar Guru Smp Mata Pelajaran Ipa Dalam Menerapkan Pendekatan Saintifik. Tadrib: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(2). https://doi.org/https://doi.org/10.19109/tadrib.v4i2.2860.

Sriyanto, J. (2007). Peningkatan Kualitas Pembelajaran melalui Lesson Study. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan Dan Kejuruan, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jptk.v16i1.9316.

Sujana, D. M. A., Dharsana, I. K., & Jayanta, I. N. L. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two Stray melalui Lesson Study terhadap Hasil Belajar IPA. MIMBAR PGSD Undiksha, 6(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v6i2.19462.

Sumarsih, Nurmalina, & Astuti. (2018). Meningkatkan Kemampuan Kognitif dalam Mengenal Warna dengan Metode Eksperimen. Jurnal Aulad: Journal on Early Childhood, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/aulad.v1i1.8.

Suryaningtyas, W., Suprapti, E., Solikin, A., & Shoffa, S. (2014). Implementasi Lesson Study Berbasis Karakter Pada Mata Kuliah Statistika Dasar Dengan Menggunakan Media “Gabuz.” Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Pengetahuan, 14(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30651/didaktis.v14i1.50.

Susanto, H. (2012). Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja guru sekolah menengah kejuruan. Jurnal Pendidikan Vokasi, 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.21831/jpv.v2i2.1028.

Susianna, N., & Suhandi, F. (2014). Program Lesson Study Untuk Meningkatkan Kompetensi Pedagogi Dan Profesional Guru Paud Di Sekolah Xyz Jakarta. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 21(1). Retrieved from http://journal.um.ac.id/index.php/pendidikan-dan-pembelajaran/article/view/4528.

Utami, & Hasanah. (2019). Kompetensi Profesional Guru Dalam Penerapan Pembelajaran Tematik Di SD Negeri Maguwoharjo 1 Yogyakarta. Pionir Jurnal Pendidikan, 8(2). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.22373/pjp.v8i2.6232.

Wahyono, P., Husamah, H., & Budi, A. S. (2020). Guru profesional di masa pandemi COVID-19: Review implementasi, tantangan, dan solusi pembelajaran daring. Jurnal Pendidikan Profesi Guru, 1(1), 51–65. https://doi.org/https://doi.org/10.22219/jppg.v1i1.12462.

Widiari, M., Agung, A. A. G., & Jampel, I. N. (2014). Pengaruh Metode Pembelajaran Mind Mapping dan Ekspositori terhadap Hasil Belajar Matematika di SD Gugus IX Kecamatan Buleleng. Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 2(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jeu.v2i1.3548.

Yulianto, A., Fatchan, A., & Astina, I. K. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning Berbasis Lesson Study Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan, 2(3), 448–453. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/jptpp.v2i3.8729.

Diterbitkan

2021-04-18

Cara Mengutip

Sairo, M. I. (2021). Pelaksanaan Lesson Study Menggunakan Metode Pembelajaran Mind Mapping. Journal for Lesson and Learning Studies, 4(1), 26–32. https://doi.org/10.23887/jlls.v4i1.32188

Terbitan

Bagian

Articles