Fenomena Membolos Sekolah Di Madrasah Aliyah At-Taufiq Sigaraja Sebagai Bentuk Perilaku Menyimpang dan Potensinya Sebagai Sumber Belajar Sosiologi di SMA

Authors

  • Aizil Mamnun Program Studi Pendidikan Sosiologi, Universitas Pendidikan Ganesha
  • Luh Putu Sendratari Program Studi Pendidikan Sosiologi, Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Ketut Margi Program Studi Pendidikan Sosiologi, Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jpsu.v2i1.28045

Abstract

Sumber belajar adalah segala sesuatu yang bisa digunakan untuk mendukung kegiatan belajar, termasuk sisem pendukung dan materi lingkungan pembelajaran (Musfiqon, 2012: 128). Dalam memberikan materi sosiologi guru Madrasah Aliyah At-Taufiq hanya mengacu pada lembar kerja siswa (LKS) sehingga peserta didik kurang peka dan kurang memahami permasalahan-permasalahan sosial yang terjadi di lingkungan sekitarnya. Padahal, banyak sekali permasalahan-permasalahan sosial yang bisa dijadikan sebagai sumber belajar sosiologi, salah satu nya perilaku membolos yang dilakukan peserta didik Madrasah Aliyah At-Taufiq pada materi penyimpangan sosial.

Kata kunci: sumber belajar, LKS, penyimpangan sosial

References

Daftar Pustaka

Adipurnomo, Haryono. 2006. Sumber dan Media Pembelajaran. Departemen Pendidikan Nasional.

Gunarsah, Singgih. 2006. “Psikologi Untuk Membimbing”. Jakarta: PT BPK Gunung Mulia.

Hisyam, Ciek Julyati.2018. “Perilaku Menyimpang Tinjauan Sosiologis”. Jakarta: Bumi Aksara.Musfiqon. 2012. Pengembangan Media & Sumber Pembelajaran. Jakarta: PT. Prestasi Pustakarya.

Prayoitno, dan Amti Ermar.2004. Dasar Dasar dan Bimbingan Konseling. Jakarta: PT.Rajagrafindo Persada.

Sanjaya, Wina. 2009. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standart Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.Tutiona, Yoan Marti dan Abdul Munir.2016. Upaya Mengurangi Perilaku Membolos Melalui Konseling Individual Dengan Teknikl Behavior Contract Pada SMP Negeri 6 Palu. Jurnal Konseling dan Psikoedukasi Vo.1 No.1

Downloads

Published

2020-09-23