Implementasi Application Programming Interface (API) Google Calendar Sebagai Reminder Informasi Kegiatan Pondok Pesantren

Authors

  • Heni Sulastri Universitas Siliwangi
  • Alam Rahmatulloh Universitas Siliwangi
  • Asep Kurniawan Universitas Siliwangi

DOI:

https://doi.org/10.23887/jstundiksha.v8i1.17506

Keywords:

Application Programming Interface, Google Calendar, Pondok Pesantren, Reminder

Abstract

Masyarakat pada saat ini hampir seluruhnya memiliki akun di dunia maya, terutama akun Googlesebagai salah satu raksasa internet yang menyediakan berbagai macam fasilitas untuk memudahkan penggunanya, dengan fitur yang disediakan sebagai Application Programming Interface (API) yaitu API Google Calendarmerupakan salah satu fasiliitas yang digunakan untuk pengingat (reminder) dan penjadwalan kegiatan.Pondok Pesantren memiliki jadwal kegiatan dan informasi yang harus diketahui oleh anggota Pondok Pesantren sebagai pengetahuan dan panduan kegiatan belajar mengajar atau kegiatan lainya yang akan dilakukan. Pondok Pesantren ini jadwal kegiatan dan informasi dipublikasikan dengan cara manual, maka dibutuhkan suatu sistem yang mengelola jadwal kegiatan dan informasi, serta mempublikasikan menggunakan Google Calendaruntuk memberikan pengingat (reminder)atau notifikasi agar tersampaikan kepada anggota Pondok Pesantren. Penelitian ini menggunakan metodologi pengembangan sistem Personal Extreme Programming (PXP)dan hasil dari penelitian ini yaitu API Google Calendartelah berhasil diimplementasikan pada apliksi pesantren reminder, yang dapat mengelola kegiatan dan menyampaikan informasi kegiatan kepada anggota Pondok Pesantren menggunakan Google Calendar.

 

References

S. Hartati, A. Ikwan and R. A. Pradana, "Pengembangan Aplikasi SMS Gateway Berbasis Media Penyampaian Data Kehadiran Siswa Pada Orang Tua," Jatisi, pp. 187-193, 2018.

K. B. B. I. Online, "Kamus Besar Bahasa Indonesia Online," 21 September 2018. [Online]. Available: https://kbbi.kemdikbud.go.id.

H. M. Jogiyanto, Analisis dan Desan, Yogyakarta: Penerbit Andi, 2005.

A. S. Zarkasyi M A, "Peran dan Budaya Islam dalam Mendorong Perkembangan IPTEK (Sebuah Model dari Pondok Modern Gontor," 21 September 2018. [Online]. Available: http://gontor.co.id.

Google, "G Suite Pusat Pembelajaran," 26 September 2018. [Online]. Available: https://gsuite.google.com/learning-center/products/calender/get-started.

google, "Ihtisar API Kalender," 26 September 2018. [Online]. Available: https://developers.google.com/calendar/concepts/.

I. Sontana, A. Rahmatulloh and A. N. Rachman, "Application Programming Interface Google Picker Sebagai Penyimpanan Data Sistem Informasi Arsip Berbasis Cloud," Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi, vol. 5, no. 1, pp. 25-32, 2019.

Suyadi and A. G, "Aplikasi Kalender Untuk Pengelolaan Jadwal Kegiatan Kampus dengan Google Application API," in The 5TH URECOL, Yogyakarta, 2017.

I. S. Wulan Rosari and C. Dewi, "Perancangan Aplikasi Bimbingan Tugas AKhir Memanfaatkan Google Calender Studi Kasus FTI-UKSW," Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, 2016.

Y. Ferdiansyah, "Repository Universitas Bengkulu," 26 September 2018. [Online]. Available: repository.unib.ac.id/9222/1/I,II,III.

D. C. LInggadihardja, A. Handojo and A. Wibowo, "Pembuatan Aplikasi "PETRA THEN AND NOW" Tentang Semua Kegiatan di Universitas Kristen Petra," INFRA, 2015.

M. W. Mustika and N. A. Setiawan, "Perancangan Sistem Penjadwalan untuk Manajemen Penggunaan Ruangan Berbasis Google Calendar," Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada, pp. 628-633, 2018.

R. S. Pressman, Software Engineering (7th ed), New York: McGraw-Hill, 2010.

R. Agarwal and D. Umphress, "Extreme Programming for a SIngle Person Team," in ACM-SE 46 Proceedings of the 46th Annual Southeast Regional Conference on XX, Auburn, Alabama, 2008.

Y. Dzhurov, I. Krasteva and S. Ilieva, "Personal Extreme Programming-An Agile Process for Autonomous Developers," reaserchgate.net, pp. 252-259, Januari 2009.

H. Husen, A. Rahmatulloh and H. Sulastri, "Implementasi Komunikasi Full Duplex Menggunakan Sistem Informasi Pengelolaan Anggaran Universitas ABC," Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer, vol. 9, no. 1, pp. 597-606, 1 4 2018.

E. M. A. Reyouchi, K. Ghoumid, K. Amezian and O. E. Mrabet, "Performance Analysis of Round Trip Time in Narrowband RF Networks For Remote Wireless Communications," International Journal of Computer Science & Information Technology (IJCSIT), pp. 1-20, 2013.

Published

2019-07-21

Issue

Section

Articles