KEANEKARAGAMAN DAN DOMINANSI KOMUNITAS BULU BABI (ECHINOIDEA) DI PERAIRAN PULAU MENJANGAN KAWASAN TAMAN NASIONAL BALI BARAT
DOI:
https://doi.org/10.23887/jstundiksha.v2i2.2897Abstract
Penelitian tentang keanekaragaman dan dominansi komunitas Bulu babi di perairan pulau Menjangan kawasan Taman Nasional Bali Barat telah dilakukan dari bulan Maret sampai Oktober 2012. Metode yang digunakan adalah metode transek kuadrat pada 3 lokasi pengamatan. Hasilnya menunjukkan bahwa jumlah jenis Bulu babi yang ditemukan di perairan sebelah selatan pulau Menjangan sebanyak 7 jenis yang terdiri dari Diadema setosum, Toxopneustes pileolus, Tripneutes gratilla, Echinometra mathaei, Salmacis belli, Pseudobolatia maculata dan Mespilia globulus dengan kategori keanekaragaman Bulu babi tergolong sedang yaitu H’ = 1,9260 dan dengan indeks dominansi jenis Bulu babi tertinggi adalah C = 0,6052 yang terkategori sedang.
Downloads
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the Jurnal Sains dan Teknologi (JST) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)