Tranformasi Budaya Pesisir Desa Perancak

Main Article Content

I Komang Sapta Dipayana

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi bentuk transformasi
budaya di Desa Perancak, mendeskripsikan proses dari tranformasi budaya di
desa Perancak dan menganalisis faktor-faktor penyebab terjadi transformasi
budaya di desa Perancak. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif
kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk transformasi budaya
utama yang terjadi di Desa Perancak adalah kehidupan nelayan yang
tergantikan dengan pariwisata bahari, serta proses ekonomi dan faktor
pendapatan merupakan penyebab utama transformasi budaya pesisir.

Article Details

Section
Articles