PENGARUH METODE PELATIHAN CIRCUIT TRAINING TERHADAP KONDISI FISIK ATLET PENCAK SILAT UNIT KEGIATAN OLAHRAGA UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Authors

  • Edwarsyah Edwarsyah Universitas Negeri Padang
  • Sefri Hardiansyah Universitas Negeri Padang
  • Hilmainur Syampurma Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.23887/penjakora.v4i1.11749

Abstract

oleh atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang. Penelitian ini termasuk penelitian kuasi eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan circuit training terhadap kondisi fisik atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang. Subjek penelitian adalah seluruh atlet Pencak Silat Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang yang masih aktif berlatih sebanyak 29 orang. Data dikumpul dari 29 orang subjek penelitian melalui pengukuran kondisi fisik atlet. Data dianalisis dengan menggunakan rumus uji beda (uji t) dependent sampel. Berdasarkan analisa data dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat pengaruh yang signifikan oleh latihan circuit training terhadap peningkatan kemampuan kondisi fisik atlet pencak silat UKO UNP. Akhirnya diharapkan penelitian ini bisa berkontribusi dan berguna bagi pengembangan ilmu pengetahuan khususnya dalam bidang olahraga prestasi.

References

Arsil. 1999. Pembinaan Kondisi Fisik.Padang: FIK UNP

Bafirman. 2006. Pembinaan Kondisi Fisik. Padang : Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang

Djezed dan Darwis 1985.Buku Pelajaran Sepakbola. Padang: FPOK IKIP Padang

Irawadi Hendri. (2012). Kondisi Fisik dan Pengukurannya. Padang: Sukabina

Ismaryati. 2008. Tes dan Pengukuran Olahraga. Surakarta: Lembaga Pengembangan Pendidikan (LPP) Universitas Sebelas Maret Press

Kirkendall, Don R. (1980). Meassurement and Evaluation for Phsycal Educators. Dubuque, Iowa: Wm.C. Brwon Company Publishers

Lazib, Zubir. 1995. Usaha-Usaha Pembinaan Pencak Silat Menjadi Olahraga Pertandingan Pencak Silat Nasional.FPOK IKIP Padang

Menegpora.(2005). Panduan Penepatan Parameter Tes Pada Pusat Pendidikan, Pelatihan Pelajar Sekolah dan Sekolah Khusus Olahragawan. Jakarta

PB IPSI. 1991. Peraturan Pertandingan Pencak Silat. Jakarta : Pengurus Besar IPSI

PBSI. (2007). Penataran Pelatih Bulutangkis Tingkat Nasional. Jakarta: PB PBSI.

Sajoto, Muhammad. (1988). Pembinaan Kondisi Fisik Dalam Olahraga. Jakarta: P2LPTK Dirjen DIKTI.

Sodikoen, Imam. (1991). Pembinaan Prestasi Bola Basket Di Pgsd. Jakarta: P2TK Dirjen Dikti Dikbud.

Suwirman, 1999.Pencak Silat Dasar. Padang : FIK UNP

Syafruddin. 1999. Pengantar Ilmu Melatih. Padang: FPOK IKIP

Yendrizal. (1997). Pengaruh Latihan Beban Dan Kemampuan Motorik Otot Terhadap Kekuatan Otot. Tesis. Jakarta.

Undang-undang RI No 03. 2005. Sistem Keolahragaan Nasional.Yogyakarta : Pustaka

Downloads

Published

2017-08-04

Issue

Section

Articles