Tingkat Kelincahan dan Teknik Dribbling Siswa pada Ekstrakurikuler Futsal

Penulis

  • Gusti Muhammad Afif Universitas Lambung Mangkurat
  • Akhmad Amirudin Universitas Lambung Mangkurat
  • Ramadhan Arifin Universitas Lambung Mangkurat

DOI:

https://doi.org/10.23887/jurnalpenjakora.v11i1.74719

Kata Kunci:

kelincahan, menggiring bola, ekstrakurikuler, futsal

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kelincahan dan kemampuan teknik menggiring bola siswa yang mengikuti ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 2 Martapura. Penulis menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel dengan purposive sampel dilihat dari siswa yang berumur 15-19 tahun dan diambil jumlah sampel sebanyak 20 siswa dari 52 peserta ekstrakurikuler futsal. Instrument penelitian yang digunakan yaitu tes zig-zag run dan tes menggiring bola futsal. Tingkat kelincahan dari 20 sampel terdapat 15% atau 3 peserta yang berkategori baik sekali, 40% atau 8 peserta yang berkategori baik, dan 45% atau 9 peserta yang berkategori sedang. Sedangkan teknik menggiring bola futsal dari 20 sampel terdapat 10% atau 2 peserta yang berkategori baik, 15% atau 3 peserta yang berkategori sedang, 35% atau 7 peserta yang berkategori kurang, 40% atau 8 peserta yang berkategori kurang sekali. Dapat disimpulkan bahwa kelincahan siswa masih dalam ketegori sedang dan kemampuan teknik menggiring masih berada pada kategori kurang. Saran untuk pelatih supaya dapat meningkatkan kelincahan dan kemampuan teknik menggiring bola siswa agar lebih baik. Dan bagi peserta ekstrakurikuler futsal SMA Negeri 2 Martapura tidak lupa juga untuk mengikuti arahan dari pelatih dengan baik.

Referensi

Aurora, A., & Puriana, R. H. (2022). Modifikasi Latihan Futsal dengan Menggunakan Bola Tenis Lapangan Untuk Meningkatkan Reaksi Kiper Futsal Di SFPN Pontianak. Jurnal Adiraga, 8(1), 1–12.

Dewi, R., & Pakpahan, M. T. (2018). Pengembangan Instrumen Tes Dribbling Pada Olahraga Futsal. Jurnal Prestasi, 2(03), 1–6.

Gumantan, A., & Mahfud, I. (2020). Pengembangan Alat Tes Pengukuran Kelincahan Mengunakan Sensor Infrared. Jendela Olahraga, 5(2), 52–61.

Gunawan, G. (2023). Hubungan Power Tungkai dan Kelincahan Dengan Keterampilan Menggiring Bola Pada Permainan Futsal. Jurnal Speed (Sport, Physical Education, and Empowerment), 6(2). https://doi.org/https://doi.org/10.35706/speed.v1i1.1496

Hasibuan, D. A., Adi, S., Wahyudi, N. T., & Raharjo, S. (2023). Pengaruh Variasi Latihan Ladder Drill Terhadap Kelincahan Pemain Ekstrakurikuler Futsal SMA Negeri 6 Malang. Atmosfer: Jurnal Pendidikan, Bahasa, Sastra, Seni, Budaya, Dan Sosial Humaniora, 1(4), 1–13.

Hilmi, A. H. (2017). Penerapan audio visual terhadap hasil shooting pada permainan futsal (studi penelitian pada peserta ekstrakurikuler futsal Sma Negeri 1 Krembung Sidoarjo). Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 4(2), 327–332.

Mahmuddin. (2023). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Sepakbola Dengan Penerapan Variasi Mengajar Menggiring Bola Pada Siswa/I Kelas VIII SMP Karkita 1 – 2 Medan. Journal Physical Education, Health and Recreation, 8(1). https://doi.org/https://doi.org/10.24114/jpehr

Mappaompo, M. A. (2024). Keseimbangan dan Kelincahan Keterampilan Menggiring Bola Dalam Permainan Sepak Bola. Jambura Health and Sport Journal, 6(1), 1–11.

Nurhadiyan, T., & Arisona, E. (2017). Perancangan Aplikasi Strategi Formasi Futsal Berbasis Android. PROSISKO: Jurnal Pengembangan Riset Dan Observasi Sistem Komputer, 4(2).

Purnomo, A., & Irawan, F. A. (2021). Analisis kecepatan dan kelincahan dalam menggiring bola pada tim futsal. Sepakbola, 1(1), 1–7.

Reynaldi, T., & Nugraheni, W. (2023). Latihan Kelincahan Untuk Meningkatkan Keterampilan Dribbling Siswa Ekstrakurikuler Futsal. Edukasiana: Jurnal Inovasi Pendidikan, 2(2), 78–84.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D). Bandung : Alfabeta, CV.

Suhendra, Y., Amirudin, A., & Mulhim, M. (2023). Tingkat Kondisi Fisik Peserta Ekstrakurikuler Futsal Putra di MAN 4 Banjar. Stabilitas: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 4(3), 212–219.

Syafiq, A., Santoso, D. A., Pramuja, A., & Dermawan, D. F. (2023). Tingkat Pemahaman Siswa Terhadap Teknik Dasar Dribbling Dalam Permainan Bola Futsal Di Sman 4 Karawang. Journal Transformation of Mandalika, 4(7), 50–56.

Widiastuti. (2011). Tes dan Pengukuran Olahraga. PT Bumi Timur.

Diterbitkan

2024-04-29

Terbitan

Bagian

Articles