Hubungan Koordinasi Mata Kaki dan Percaya Diri Terhadap Akurasi Shooting Sepak Bola

Authors

  • Jufrianis Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Ardi Wardana Putra Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai
  • Iska Noviardila Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.23887/jurnalpenjakora.v11i1.76948

Keywords:

koordinasi mata kaki, percaya diri, akurasi, shooting, sepakbola

Abstract

Penelitian ini didasari karena tidak maksimalnya keterampilan shooting sepakbola tim sepakbola SMAN 1 Kampar Utara. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui seberapa besar hubungan antara koordinasi mata kaki dan percaya diri terhadap akurasi shooting tim sepakbola SMAN 1 Kampar Utara. Metode penelitian menggunakan pendekatan korelasional dengan populasi penelitian adalah tim sepakbola SMAN 1 Kampar Utara. Sampel penelitian sebanyak 24 orang yang diambil menggunakan teknik total sampling. Data koordinasi mata-kaki dikumpulkan dengan tes menggunakan soccer wall volley test, kepercayaan diri menggunakan angket sedangkakan akurasi shooting menggunakan tes shooting ke sasaran. Hasil penelitian menunjukkan (1) terdapat hubungan yang sangat kuat sebesar 0,819 antara koordinasi mata-kaki terhadap akurasi shooting, (2) percaya diri memiliki hubungan yang kuat sebesar 0,781 terhadap akurasi shooting, dan (3) terdapat hubungan yang kuat sebesar 0,703 antara koordinasi mata-kaki dan percaya diri terhadap akurasi shooting. Dapat disimpulkan bawah koordinasi mata-kaki dan percaya diri secara bersama-sama memiliki hubungan yang signifikan terhadap hasil akurasi shooting tim sepakbola SMAN 1 Kampar Utara.

References

Afrinaldi, D., Yenes, R., Nurmai, E., & Rasyid, W. (2021). Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai, Koordinasi Mata-Kaki dan Keseimbangan terhadap Akurasi Shooting Sepakbola. Jurnal Patriot, 3(4), 373–386.

Defiyanida, H., Prayoga, H. D., & Habibie, M. (2023). The relationship between 20 meter running speed, foot eye coordination, and leg muscle explosive power on the shooting accuracy ability of female futsal athletes at hulu sungai selatan family futsal academy. Journal Activator, 1(3), 20–26.

Febriyani, T., Kurniawan, F., & Effendi, R. (2020). Kepercayaan Diri Siswa dalam Pembelajaran Lompat Harimau. Jurnal Altius, 9(2), 92–99.

Jumaking, J. (2020). Pengaruh daya ledak tungkai, koordinasi mata kaki dan percaya diri terhadap kemampuan shooting ke gawang dalam permainan sepakbola pada siswa Sman 2 Kolaka. Kinestetik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 4(1), 122–131.

Mora, L., Firlando, R., & Salman, E. (2021). Hubungan Koordinasi Mata Kaki dengan Ketepatan Shoting Ke Gawang SSB Silampari Kota Lubuklinggau. Silampari Journal Sport, 1(2), 9–17.

Pratama, A. K., & Anam, K. (2023). Variasi indeks massa tubuh pemain PS POP Bhayangkara Muda Semarang 2022 berdasarkan posisi bermain. Sepakbola, 3(1), 8–13.

Putra, T. S., Arwandi, J., Irawan, R., & Yendrizal, Y. (2023). Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai, Keseimbangan Dan Koordinasi Mata-Kaki Terhadap Kemampuan Shooting. Gladiator, 3(1), 16–32.

RENI, S. (2023). ANALISIS PERSIAPAN MENTAL DAN KEPERCAYAAN DIRI PEMAIN FUTSAL PUTRI IKIP PGRI PONTIANAK SEBELUM KOMPETISI. IKIP PGRI PONTIANAK.

Rizky, E. (2020). Analysis Of Soccer Shooting Skills: Effects Of Power And Self-Confidence Athletes.: Analisis Keterampilan Shooting Sepak Bola: Peran Dari Kekuatan Dan Rasa Percaya Diri Atlet. Inspiree, 1(1), 16–23.

Sari, M., & Gazali, N. (2020). Penelitian Tindakan Kelas: Meningkatkan kemampuan teknik dasar shooting sepakbola melalui metode bagian. Edu Sportivo: Indonesian Journal of Physical Education, 1(1), 16–24.

Septiadi, N. R., & Candra, A. (2024). Kontribusi Koordinasi Mata-Kaki dan Kekuatanotot Tungkai Terhadap Passing dan Stopping Permainan Futsal Pada Siswa Ekstrakurikuler Di SMA Negeri 10 Pekanbaru. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(1), 7986–7997.

Wijaya, I., & Gazali, N. (2023). Konsentrasi dengan ketepatan shooting sepakbola: Analisis korelasi pada siswa ekstrakurikuler. Journal Research of Sports and Society, 2(1), 8–13.

Zirzis, F., & Mubarok, M. Z. (2021). Hubungan Koordinasi Mata Dan Kaki Dengan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Keterampilan Long Passing Sepak Bola. Jurnal Kependidikan Jasmani Dan Olahraga, 2(2), 18–24.

Zulkifli, Z. (2024). Kontribusi Kelincahan dan Koordinasi Mata Kaki Terhadap Keterampilan Dribble Pemain Futsal IPMKN-P. Integrated Sport Journal (ISJ), 2(1), 44–54.

Downloads

Published

2024-04-29

Issue

Section

Articles