Pengaruh Struktur Modal, Pertumbuhan Penjualan Dan Manajemen Laba Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufakturasub Sektoralogam Dan Sejenisnya Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018

Authors

  • Putu Bayu Pratama
  • Sunitha Devi

DOI:

https://doi.org/10.23887/jimat.v12i2.29167

Keywords:

capital structure, sales growth, earnings management, ffinancial performance.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh struktur modal, pertumbuhan penjualan dan manajemen laba terhadap kinerja keuangan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur sub sektor logam dan sejenisnya yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sejak tahun 2016-2018. Sampel penelitian dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sebanyak 15 perusahaan yang memenuhi kriteria. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder yaitu annual report perusahaan yang diperoleh dari website Indonesia Capital Market Directory, website Bursa Efek Indonesia, dan website masing-masing perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa struktur modal berpengaruh negatif signifikan terhadap kinerja keuangan, pertumbuhan penjualan tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan, dan manajemen laba berpengaruh signifikan positif terhadap kinerja keuangan.

References

Anthonie, D. P., Tulung, J. E., & Tasik, H. H. D. 2018. Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 6(2), 610–619.

Binangkit, A. B., & Raharjo, S. 2014. Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Perusahaan dan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Aktual (Jurnal of Accounting and Financial), 1(2), 24–34.

Fachrudin, K. A. 2011. Analisis Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, dan Agency Cost Terhadap Kinerja Perusahaan. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 13(1), 37–46.

Fadilah, A. 2012. Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan: Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia, 2005-2011. Kajian Ekonomi dan Keuangan, 16(1), 1–15.

Husnan, S. 2000. Manajemen Keuangan Teori dan Penerapan (Keputusan Jangka Panjang). Yogyakarta: BPFE.

Lutfi, A. M., & Sunardi, N. 2019. Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE) dan Sales Growth Terhadap Harga Saham yang Berdampak Pada Kinerja Keuangan Perusahaan (Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Sekuritas (Saham, Ekonomi, Keuangan dan Investasi), 2(3), 83–100.

Miswanto, Abdullah, Y. R., & Suparti, S. 2017. Pengaruh Efisiensi Modal Kerja, Pertumbuhan Penjualan dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Perusahaan. Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE), 24(2), 119–135.

Nainggolan, I. P. M., & Pratiwi, M. W. 2017. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan Perusahaan. Media Ekonomi dan Manajemen, 23(1), 80–96.

Prasetyo, W. S., Subchan, & Harjanto, S. 2017. Pengaruh Manajemen Laba Terhadap Kinerja Perusahaan Dengan Good Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI Tahun 2011–2014). Jurnal Ekonomi Manajemen dan Akuntansi, 24(43), 33–48.

Putra, I. E. 2018. Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan Keluarga yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Diambil dari https://dspace.uii.ac.id/handle/123456789/13003

Santoso, A., Puspitasari, D., & Widyaswati, R. 2017. Pengaruh Manajemen Laba dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kinerja Perusahaan Dengan Kualitas Audit Sebagai Variabel Pemoderasi (Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2011-2014). Adbis: Jurnal Administrasi dan Bisnis, 11(1), 71–84.

Sriwedari, T. 2012. Mekanisme Good Corporate Governance, Manajemen Laba dan Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Mediasi, 4(1), 78–88.

Tasmil, L. J., Malau, N., & Nasution, M. 2019. Pengaruh Pertumbuhan Penjualan, Current Ratio, Debt to Equity Ratio Terhadap Kinerja Keuangan PT. Sirma Pratama Nusa. Jesya (Jurnal Ekonomi Dan Ekonomi Syariah), 2(2), 131–139.

Downloads

Published

2021-09-02

Issue

Section

Articles