PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN DESAIN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

Authors

  • Made Tiya Yogi Suari
  • Ni Luh Wayan Sayang Telagawathi
  • Ni Nyoman Yulianthini

DOI:

https://doi.org/10.23887/bjm.v5i1.21982

Keywords:

kualitas, desain, keputusan pembelian

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memperoleh temuan eksplanatif yang teruji tentang pengaruh (1) kualitas produk dan desain produk terhadap keputusan pembelian, (2) kualitas produk terhadap keputusan pembelian, (3) desain produk terhadap keputusan pembelian. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain penelitian kuantitatif kausal. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, yang kemudian dianalisis dengan menggunakan regresi berganda dengan uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh signifikan dari (1) kualitas produk dan desain produk terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 80,3%, (2) kualitas produk terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 21,9%, dan (3) desain produk terhadap keputusan pembelian dengan sumbangan pengaruh sebesar 8,9% pada kalangan mahasiswa Jurusan Manajemen.

References

Anggar, Krisnasakti. 2012. Analisis Pengaruh Harga, Kualitas Produk, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda (Studi Kasus Pada Konsumen di Kota Semarang. Skripsi Sarjana Jurusan Manajemen pada Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro. Semarang

Angipora, Marius. 2002. Dasar-Dasar Pemasaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Assauri, Sofjan. 2004a. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Press

_______. 2004b. Manajemen Pemasaran, Edisi I. Cetakan ke-7. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Ghozali, Imam. 2006.Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP

-------. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 19 Edisi ke Lima. Semarang: Universitas Diponegoro

Handoko, T. Hani. 2000. Manajemen Pemasaran Perilaku Konsumen, Edisi 3. Yogyakarta: Liberty Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado. Vol 3 no 2

Kotler, Philip. 2005. Manajemen Pemasaran, Edisi Keduabelas Jilid 1 dan 2. Jakarta: PT. Index

Kotler, Philip dan Gary Amstrong. 1994. Dasar-dasar Pemasaran, Edisi Keenam, Jilid 1. Jakarta: Intermedia

-------. 1996. Principles of Marketing, Prentice Hall Inc., 7th Edition. New Jersey: Englewood Cliffs

-------. 2001. Prinsip-Prinsip Pemasaran, Jilid 2, Edisi ke-8. Jakarta: Erlangga

-------. 2008a. Prinsip-Prinsip Pemasaran, Jilid 1. Jakarta: Erlangga

_______. 2008b. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jilid 1 dan 2, Edisi Keduabelas. Jakarta: Erlangga

Kotler, Philip dan Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran, Jilid 2, Edisi 13. Jakarta: Erlangga

Nasution. 2001. Manajemen Mutu Terpadu. Bogor: Ghalia Indonesia

-------. 2005. Manajemen Mutu Terpadu. Bogor: Ghalia Indonesia

Saidani, Basrah. 2013, “Pengaruh Kualitas Produk Dan Desain Produk Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Olahraga Futsal Adidas Di Wilayah Jakarta Timur”. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI). Vol. 4 No. 2

Sandro, Dermawan. 2015. Pengaruh Kualitas Produk, Fitur Dan Desain Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Mpv Merek Toyota Innova Di Semarang. Skripsi Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Semarang

Santoso, Singgih. 2000.Buku Latihan SPSS, Statistik Non-Parametrik. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo

Soewito, Yudhi. 2013, “Kualitas Produk, Merek Dan Desain Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha Mio”. Jurnal EMBA. Vol. 1 No.3

Stanton, William J. 2005. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jakarta: Erlangga

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Suharno dan Yudi Sutarso. 2010. Marketing in Practice. Yogyakarta: Graha Ilmu

Sulistyo, Joko. 2010. 6 Hari Jago SPSS 17. Yogyakarta: Cakrawala

Sutisna. 2003. Perilaku Konsumen dan Komunikasi Pemasaran. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Swastha, Basu. 2000. Pengantar Bisnis Modern, Pengantar Ekonomi Perusahaan Modern. Jakarta: Liberty

Tjiptono, Fandy. 1997. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi Offset

-------. 2008. Strategi Bisnis Pemasaran. Yogyakarta: Andi Offset

Wardaya, Yuda. 2015. Pengaruh Desain Produk, Kualitas Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pada Chargecity Clothing Kota Kediri. Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Yusup, Muhammad. 2011.Analisis Pengaruh Promosi, Harga, Kualitas Produk Dan Layanan Purna Jual Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang). Skripsi Universitas Diponegoro. Semarang

Zamroni. 2010. Pengaruh Kualitas Produk, Desain Produk Dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Elektronik Merek Polytron Di Kabupaten Kudus. Skripsi Universitas Negeri Semarang. Semarang

Downloads

Published

2019-11-25

Issue

Section

Articles