FAKTOR ENABLING PENYEBAB KEMATIAN IBU HAMIL PADA MASA PANDEMIK COVID-19 KECAMATAN AJUNG

Authors

  • Astikah Universitas Jember
  • Farida Wahyu Ningtyias Universitas Jember
  • Dewi rokhmah Universitas Jember

DOI:

https://doi.org/10.23887/gm.v2i1.42772

Keywords:

pregnant woman, covid-19, enabling

Abstract

Kematian ibu adalah kematian seorang ibu sewaktu hamil atau dalam waktu 42 hari sesudah berakhirnya kehamilan. Kematian ibu menjadi isu internasional dan menjadi indikator penting dalam mengukur derajat kesehatan masyarakat yaitu menjamin kehidupan yang sehat dan meningkatkan kesejahteraan penduduk di segala usia. Setiap negara memiliki tanggung jawab untuk mencegah meningkatnya kematian ibu. Penelitian bertujuan untuk mengetahui faktor enabling sebagai penyebab kematian ibu hamil pada masa pandemi COVID-19. Penelitian ini merupakan sebuah penelitian kualitatif, dengan desain penelitian studi kasus, dilakukan dengan teknik wawancara serta observasi. Faktor enabling terdiri dari protokol kesehatan bagi petugas kesehatan berdasarkan hasil didapatkan semua petugas sudah menerapkan protokol kesehatan sesuai dengan SOP. Jarak/waktu tempuh pelayanan didapatkan semua ibu hamil dapat mengakses pelayanan pemeriksaan tanpa ada kendalan jarak dan waktu tempuh. Sarana kesehatan sudah terpenuhi semua antara lain puskesmas pembantu, pondok kesehatan desa, poli KIA, posyandu dan untuk prasarananya sendiri antara lain laborat, usg, ekg, apd sudah tercukupi untuk pelayanan persalinan difasilitas kesehatan. Jarak/waktu tempuh ibu hamil ke layanan kesehatan rata-rata 10 menit.Kepatuhan ibu dan keluarga dalam melaksanakan protokol Kesehatan didapatkan semua ibu hamil rutin melakukan pemeriksaan dengan tetap mematuhi protokol Kesehatan yang merupakan hal yang wajib dalam memutus mata rantai penyebaran virus COVID-19.

References

Anderson, L.W., D .R. Krathwohl. 2015. Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran, Pengajaran, dan Asesmen Revisi Taksonomi Pendidikan Bloom. Terjemahan : Agung Prihantoro.Yogyakarta. Pustaka Belajar

Anung, S. 2020. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease Covid-19. Jakarta. Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian penyakit

Arikunto. 2016. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT. Rineka Kemenkes RI. 2015.Kesehatan Dalam Kerangka Sustainable Development Goals (SDGs). Jakarta: Kementrian Kesehatan Repubilk Cipta

Astuti, S. 2015. Asuhan Kebidanan Nifas Dan Menyusui. Jakarta : Erlangga

Bangash, F.A. 2020. Coronavirus Disease 2019. Jakarta : Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.

Bungin, B. 2014. Metodologi Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. Yogyakarta : Gajah Mada press.

Chaniago. 2010. Manajemen organisasi: Bandung : Citapustaka Media Perintis.

Dahlan, S. M. 2013. Besar Sampel dan Cara Pengambilan Sampel. Jakarta: Salemba Medik.

Departemen Kesehatan RI. 2016. Profil Kesehatan Indonesia 2016. Jakarta: Departemen Kesehatan RI.

Dewa Ketut Sukardi. 2010 Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.

Dinas Kesehatan Jember. 2020 . Profil Semester Satu. Kabupaten Jember : Dinkes jember.

Fathonah, S. (2016). Gizi & Kesehatan untuk Ibu Hamil. Jakarta: Erlangga.

McCarthy, J. Maine, D. 2016. A Framework for Analyzing the Determinants of Maternal Mortality. Studies in Family Planning. 23 (1) : 13-33

Kamil, M. 2010. Model Pendidikan dan Pelatihan; Konsep dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta.

Kemenkes Kesehatan RI. 2020. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronovirus Disease (COVID-19). Jakarta :Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian penyakit.

Manuaba. 2010. Ilmu Kebidanan Penyakit Kandungan dan KB. Jakarta :EGC.

Margono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT.Rineka Cipta.

Maslow, A. H. 2010. Motivation and Personality. Jakarta: Rajawali.

Moleong., J. Lexy. 2013. Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Prawirohardjo, Sarwono. 2018. Ilmu Kebidanan. Jakarta. Yayasan Bina Pustaka.

Saifuddin, A. B. 2011. Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan Maternal Noenatal. Jakarta : PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan Kombinasi (Mixed Methods). Edisi 4. Bandung Alfabeta

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung Alfabeta.

Waryana. 2010. Gizi Reproduksi. Yogyakarta: Pustaka Rahima.

World Health Organization. 2014. Maternal Mortality. In: Reproduction Health and Research, editor. Geneva : World Health Organization.

WHO. 2015. World Health Statistics Geneva : World Health Organization.

Widaryatmo. 2010. Determinan Antara yang Mempengaruhi Kematian Maternal di Provinsi Papua Barat Tahun 2010.Papua Barat: BPS Provinsi Papua Barat.

Downloads

Published

2022-06-05

Issue

Section

Articles