PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF BERBASIS KEARIFAN LOKAL PANCA STHITHI DARMENG PRABHU UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AGAMA HINDU
DOI:
https://doi.org/10.23887/ika.v20i2.39469Kata Kunci:
Hasil Belajar, Kooperatif berbasis kearifan lokal panca sthithi darmeng prabhuAbstrak
Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus dengan subyek kelas XI Multimedia SMK Negeri 1 Kubutambahan semester 1 tahun pelajaran 2020/2021 dengan jumlah siswa sebanyak 33 orang terdiri dari 16 orang pria, dan 17 orang wanita. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh temuan secara signifikan dari 33 siswa pada refleksi awal 14 orang tuntas atau 42% dan terjadi kenaikan pada siklus I menjadi 25 orang atau 76% dan pada siklus II ketuntasan klasikal mencapai 100% atau 33 orang. Hal ini berarti penerapan model pembelajaran kooperatif berbasis kearifan lokal panca sthithi darmeng prabhu dapat meningkatkan hasil belajar Agama Hindu siswa kelas XI.P.1. SMK Negeri 1 Kubutambahan
Referensi
Agung, 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan Suatu Pengantar. Singaraja: UNDIKSHA.
Arikunto, Suharsini. 1999. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Dave Meier. 2000. The Accelerated Learning Handbook. New York : McGraw-Hill.
Departemen Pendidikan Nasional. 2003. Undang-Undang Republik Indonesia. Nomor. 20. Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta.
Dimyati, Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta:Rineka Cipta.
Endang dan Nuryata Made. 2010. Pembelajaran Masa Kini. Jakarta : Sekarmita Traning and Publising.
Mansur. 2009. Menjadi Manusia Pembelajar. Jakarta : Rineka Cipta.
Masnur Mulich.2009.Melaksanakan PTK itu Mudah Classroom Action Research Pedoman Praktis Bagi guru Profesional. Jakarta : Bumi Aksara.
Rasta, Made. 2009. Model Pembelajaran Agama Hindu Berwawasan Sains Studi Empirik Pembelajaran di SMA Negeri 1 Kubu Karangasem Bali. Tesis. Denpasar : IHDN.
Rasta, Made. 2012. Pengembangan Model Pembelajaran Agama Hindu Berwawasan Sains. Makalah. Amlapura : SMK N.1 Kubu.
Sari, Nengah. 2010. Model Pembelajaran dan Upaya Peningkatan Mutu Pendidikan Agama Hindu di Sekolah Dasar. Laporan PTK.
Suja, Wayan. 2008. Sains Veda Sinergisme Logika Barat dan Kebijakan Timur. Denpasar : Raditya.
Suja, Wayan. 2011. Integrasi Sains Asli (Indigeneus Science) ke dalam Kurikulum Sains Sekolah Sebagai Upaya Pengembangan Pendidikan Sains Berbasis Content dan Context Budaya Bali. Laporan Research Grant. Singaraja : Universitas Pendidikan Ganesha.
Suwardi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas dan Problematikanya. Surabaya PT Cipta Press
Tanu, I Ketut. 2009. Penyelenggaraan Pendidikan Agama Hindu di Sekolah Dasar Perspektif Kajian Budaya. Laporan Penelitian. Denpasar : Program Pendidikan Doktor Universitas Udayana.
Tantra.2002. Model Kooperatif dalam Pembelajaran. Jakarta: Bina Cipta.
Tim Pengembang Kurikulum SMK N 1 Kubutambahan. 2014. Buku I Kurikulum SMK Negeri 1 Kubutambahan Tahun PElajaran 2019/2020.
Tim Pengembang Kurikulum SMK Negeri 1 Kubutambahan. 2014. Peraturan Akademik SMK Negeri 1 Kubutambahan 2019/2020.
Turya Adnyani. 2010. Strategi dan Model-Model Pembelajaran Agama Hindu pada tingkat Sekolah Menengah di Kecamatan Kubu-Karangasem. Laporan Penelitian. Karangasem: SMA N.1 Kubu.
Turya Adnyani. 2013. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Berbasis Lokal Genius Tri Kaya Parisudha untuk Meningkatkan Hasil Belajar Agama Hindu Siswa Kelas X.KP.4 SMK Negeri 1 Kubutambahan. Laporan Penelitian.
Zamroni. 2015. Pendidikan Masa Depan Sebuah Paradigma. Jakarta : Word Press.