Pengaruh Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Quiz Team Melalui Lesson Study Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa
DOI:
https://doi.org/10.23887/mpi.v3i1.44965Keywords:
Strategi Pembelajaran Tipe Quiz Team, Lesson Study, Hasil BelajarAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan hasil belajar matematika antara kelompok siswa yang dibelajarkan dengan strategi pembelajaran aktif tipe quiz team melalui lesson study dan kelompok siswa yang dibelajarkan dengan model pembelajaran konvensional pada siswa SD kelas V. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu, dengan desain penelitian post-test only control group design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD yang berjumlah 130 siswa. Sampel penelitian ditentukan menggunakan teknik random sampling, sehingga diperoleh kelas V SD yang berjumlah 20 siswa sebagai kelas eksperimen dan siswa kelas V SD berjumlah 40 siswa sebagai kelas kontrol. Data hasil belajar matematika dikumpulkan menggunakan tes pilihan ganda. Teknik analisis yang digunakan analisis deskriptif dan statistik t-test dengan rumus polled varians. Hasil penelitian menunjukkan bahwa thitung (5,90) lebih dari ttabel (2,00172) dan nilai rata - rata kelompok eksperimen 19,5 dan rata-rata kelompok kontrol 15,55 yang berarti terdapat perbedaan hasil belajar matematika antara kelompok siswa yang dibelajarkan strategi pembelajaran aktif tipe quiz team melalui lesson study dan kelompok siswa yang dibelajarkan model pembelajaran konvensional pada siswa kelas V. Simpulan penelitian bahwa strategi pembelajaran aktif tipe quiz team melalui lesson study berpengaruh terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V SD.
References
Agustiana, E., Putra, F. G., & Farida, F. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Auditory, Intellectually, Repetition (AIR) dengan Pendekatan Lesson Study terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Peserta Didik. Desimal: Jurnal Matematika, 1(1), 1–6. https://doi.org/10.24042/djm.v1i1.1905. DOI: https://doi.org/10.24042/djm.v1i1.1905
Angraini, N., & Masykur, R. (2018). Modul Matematika Berdasarkan Model Pembelajaran Problem Based Learning Materi Pokok Trigonometri. Desimal: Jurnal Matematika, 1(2), 217–228. https://doi.org/10.24042/djm.v1i2.2558. DOI: https://doi.org/10.24042/djm.v1i2.2558
Ernawati, E. (2019). Peningkatan Hasil Belajar Pai Dengan Metode Team Qiuz Siswa Kelas Vi. Jurnal Visi Ilmu Pendidikan, 11(1), 29. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26418/jvip.v11i1.26014. DOI: https://doi.org/10.26418/jvip.v11i1.26014
Nurdiansyah, N. M., Arief, A., Agustin, F. R., Hudriyah, H., Muassomah, M., & Mustofa, S. (2021). Education Reconstruction: A Collaboration Of Quiz Team And Kahoot Methods In Learning Arabic. Komposisi: Jurnal Pendidikan Bahasa, Sastra, Dan Seni, 22(2), 93–106. https://doi.org/10.24036/komposisi.v22i2.111436. DOI: https://doi.org/10.24036/komposisi.v22i2.111436
Putri, D. P. (2020). Penggunaan Metode Pembelajaran Team Quiz Sebagai Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar PKn. Journal of Education Action Research, 4(4), 452–458. https://doi.org/10.23887/jear.v4i4.28640. DOI: https://doi.org/10.23887/jear.v4i4.28640
Rachmadtullah, R., Zulela, M. S., & Sumantri, M. S. (2018). Development of Computer-based Interactive Multimedia: Study on Learning in Elementary Education. International Journal of Engineering and Technology, 7(4), 2035–2038. https://doi.org/10.14419/ijet.v7i4.16384. DOI: https://doi.org/10.14419/ijet.v7i4.16384
Raisal, A. Y., & Suwondo, N. (2018). Effectiveness Of Active Learning Method Quiz Team Type On Student Learning Outcomes In Subject Ohm Law In SMA Negeri 1 Pundong. Indonesian Review of Physics, 1(2), 33–36. https://doi.org/10.12928/irip.v1i2.716. DOI: https://doi.org/10.12928/irip.v1i2.716
Setyowati, N., & Mawardi, M. (2018). Sinergi Project Based Learning dan Pembelajaran Bermakna untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 8(3), 253–263. https://doi.org/10.24246/j.js.2018.v8.i3.p253-263. DOI: https://doi.org/10.24246/j.js.2018.v8.i3.p253-263
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta.
Wibowo, A. (2017). Pengaruh pendekatan pembelajaran matematika realistik dan saintifik terhadap prestasi belajar, kemampuan penalaran matematis dan minat belajar. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 4(1), 1 – 10. https://doi.org/10.21831/jrpm.v4i1.10066. DOI: https://doi.org/10.21831/jrpm.v4i1.10066
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Mimbar Pendidikan Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.