Pengaruh Self Assessment System, Asistensi Relawan Pajak, dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus Pada KPP Pratama Singaraja)

Studi Kasus Pada KPP Pratama Singaraja

Penulis

  • Ni Putu Gita Suparwati Universitas Pendidikan Ganesha
  • Nyoman Trisna Herawati Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jiah.v14i2.78715

Kata Kunci:

Kepatuhan wajib pajak, self assessment system, asistensi relawan pajak, sanksi pajak

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh self assessment system, asistensi relawan pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Penerimaan pajak di Indonesia merupakan sumber penerimaan terbesar di Indonesia, sehingga untuk meningkatkan penerimaan tersebut sangat diperlukan wajib pajak yang taat dalam memenuhi kewajiban perpajakannya. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif menggunakan data primer berupa kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar pada KPP Pratama Singaraja dan yang telah diasistensi oleh relawan pajak, dengan pengumpulan sampel menggunakan teknik purposive sampling, dan penentuan besarnya sampel menggunakan rumus slovin sehingga diperoleh sebanyak 100 responden. Metode pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner secara langsung kepada wajib pajak, kemudian data dianalisis menggunakan software IBM SPSS Statistics 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial self assessment system, asistensi relawan pajak dan sanksi pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak orang pribadi pada KPP Pratama Singaraja.

Kata kunci: Kepatuhan wajib pajak, self assessment system, asistensi relawan pajak, sanksi pajak.

Referensi

Agustini, K., & Widhiyani, N. (2019). Pengaruh Penerapan E-Filing, Sosialisasi Perpajakan, Sanksi Perpajakan, terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 27(2), 1343-1364. doi:https://doi.org/10.24843/EJA.2019.v27.i02.p19. .

Anindyajati, D. B. (2021). Pengaruh Kesadaran Wajib Pajak, Pelayanan Perpajakan, dan Sanksi Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Kasus pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Kramat Jati). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 9(2).

Anjanni, I. L. P., Hapsari, D. W., & Asalam, A. G. (2019). Pengaruh penerapan self assessment system, pengetahuan wajib pajak, dan kualitas pelayanan terhadap kepatuhan wajib pajak (Studi pada Wajib Pajak Orang Pribadi Non Karyawan di KPP Pratama Ciamis Tahun 2017). Jurnal Akademi Akuntansi, 2(1).

Darmayasa, I. N., Wibawa, B. P., & Nurhayanti, K. (2020). E-filling dan Relawan Pajak dalam Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Kajian Akuntansi, 4(2), 208-227.

Dinata, I. K. S., Arsana, I. M. M., & Suarjana, A. A. G. M. (2023). Pengaruh Self Assessment System, Pengetahuan dan Pemahaman Perpajakan serta Machiavellian terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan, 19(2), 151-162.

Direktorat Jenderal Pajak. (2022). Laporan Tahunan DJP 2022. Jakarta: Direktorat Jenderal Pajak

Dwianika, A., & Sofia, I. P. (2019). Relawan Pajak: Bagaimana Pelatihan Pajak Mempengaruhi Kepuasan Wajib Pajak Pada Masyarakat Urban? (Studi Pada Tax Center Universitas Pembangunan Jaya). Jurnal Keberlanjutan 4(2), 1176.

Erica, D. (2021). Pengaruh Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara, 3(1), 129.

Ghozali, I. (2021). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 26, Edisi 10. In Semarang, Universitas Diponegoro (Nomor Juni). Universitas Diponogoro.

KPP Pratama Singaraja, (2024). Data Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi.

Mandowally, B. M., Allolayuk, T., & Matani, C. D. (2020). Pengaruh Sanksi Perpajakan, Pelayanan Fiskus Dan Pengetahuan Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan Daerah, 15(1), 46-56.

Martadinata, I. P. H., & Yasa, I. N. P. (2022). The Role of Taxpayer Trust and Awareness on Voluntary Compliance: An Experimental Study. Jurnal Ilmiah Akuntansi, 7(2), 184-199.

Novianti, A., Nuryati, T., Rossa, E., Puspaningtyas, D., & Manrejo, S. (2023). Pengaruh Penerapan Sistem E-Filing, Pengetahuan Perpajakan Dan Peran Relawan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi di Bekasi. SINOMIKA Journal: Publikasi Ilmiah Bidang Ekonomi dan Akuntansi, 2(4), 759-770.

Pratami, Yolanda. (2022). Penerapan E-Filing, Peran Relawan Pajak Dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wpop Dalam Melaporkan Spt Tahunan. Jurnal Ilmiah Akuntansi Universitas Pamulang Vol. 10, No. 2, Juli 2022 ISSN 2599-1922.

Ruhni, Z. (2023). Pengaruh Asistensi Relawan Pajak, E-Filling, Dan Sosialisasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam Pelaporan SPT Tahunan di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Gianyar. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, Vol. 15 No.1. 2023. e-ISSN : 2599-1426.

Shanti, K A. (2023). Pengaruh Sanksi Pajak, Sistem Administrasi Perpajakan Modern, Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak dan Pemeriksaan Pajak Terhadap Tingkat Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mahasaraswati Denpasar. VOL. 4 No. 1, Februari 2022 E-ISSN 2716-2710.

Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2009 Tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan

Zulfa, Anita. (2020). Pengaruh Self Assessment System, Sanksi Pajak dan Modernisasi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Pelaporan Wajib Pajak (Studi Kasus pada KPP Pratama Semarang Timur). Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam. UIN Walisongo Semarang.

Unduhan

Diterbitkan

2024-08-29

Terbitan

Bagian

Articles