Pengaruh Tingkat Inflasi, Right Issue, dan Earnings Per Share (EPS) terhadap Harga Saham pada Perusahaan Industri Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Periode 2017-2021
DOI:
https://doi.org/10.23887/vjra.v12i3.64353Abstrak
Penelitian ini menggunakan perusahaan industri makanan dan minuman yang telah terdaftar di BEI pada periode tahun 2017-2021. Dimana penelitian ini menggunakan 3 variabel independent yaitu ada 3 diantaranya variabel tingkat inflasi, variabel Right Issue, dan variabel Earnings Per Share. Sedangkan untuk variabel dependen yaitu harga saham.Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Tingkat Inflasi, Right Issue, dan Earnings Per Share terhadap harga saham. Hal yang dilakukan untuk mencapai tujuan penelitian tersebut adalah dengan menggunakan data yang berasal dari 165 sampel laporan keuangan atau annual report yang telah ditentukan sebelumnya melalui teknik purposive sampling. Dan diolah dengan SPSS 25.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat inflasi negatif tidak berpengaruh signifikan terhadap harga saham, sedangkan Right Issue berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham perusahaan industri makanan dan minuman.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.