FAKTOR YANG MENDORONG MASYARAKAT MEMBELI EMAS DI KOTA SINGARAJA
DOI:
https://doi.org/10.23887/jjpe.v5i1.5080Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) faktor yang mendorong masyarakat membeli emas di kota Singaraja, dan (2) faktor yang dominan yang mendorong masyarakat membeli emas di Kota Singaraja. Penelitian ini menggunakan populasi tak terhingga dengan teknik pengambilan sampel insidental sebanyak 100 responden dengan metode survei. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dan dianalisis dengan analisis faktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang mendorong masyarakat membeli emas di kota Singaraja adalah harga emas dengan nilai varian 53,424%, harga barang lain yang terkait dengan nilai varian 14,514%, pendapatan konsumen dengan nilai varian 8,678%, selera dengan nilai varian 7,111%, jumlah penduduk dengan nilai varian 6,312%, ramalan harga dengan nilai varian 4,303%, distribusi pendapatan dengan nilai varian 3,002%, dan usaha-usaha penjual dengan nilai varian 2,655%. Faktor yang paling dominan mendorong masyarakat membeli emas di kota Singaraja adalah faktor harga emas dengan nilai varimax rotation 53,424%.Kata Kunci : emas, faktor membeli emas
This research is aimed to know (1) factors that propelling the people to buy gold in Singaraja, and (2) dominan factor that propelling the people to buy gold in Singaraja. This research used uninfinite population with accidental sampling technique wich is as many 100 respondent by survey method. This research is descriptive quantitative by factor analysis. The result showed: (1) factors that propelling the people to buy gold in Singaraja were gold price with variance value 53,424%, other stuff price wich is related with variance value 14,514%, consumer income with variance value 8,678%, taste with variance value 7,111%, population with variance value 6,312%, expectation price with variance value 4,303%, the income distribution with variance value 3,002%, seller effort with variance value 2,655% and (2) dominan factor that propelling the people to buy gold in Singaraja with varimax rotation value was 53,424%.
keyword : factors to buy gold, gold
Published
2015-06-25
How to Cite
., A. R., ., D. L. E. T., & ., M. A. M. S. (2015). FAKTOR YANG MENDORONG MASYARAKAT MEMBELI EMAS DI KOTA SINGARAJA. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 5(1). https://doi.org/10.23887/jjpe.v5i1.5080
Issue
Section
Articles