Pengembangan Media Pembelajaran Microsoft Word Berbasis Android

Authors

  • Komang Agus Widiana
  • I Putu Suka Arsa
  • Agus Adiarta

DOI:

https://doi.org/10.23887/jjpte.v9i1.23614

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Media Pembelajran Microsoft Word berbasis Android, mengetahui kelayakan media pembelajaran, dan mengetahui respons siswa terhadap Media Pembelajaran Microsoft Word berbasis Android. Penelitian ini merupakan penelitian Research and Development (R&D). Penelitian menggunakan kuesioner sebagai instrument dalam pengumpulan data oleh ahli media, ahli materi (isi), dan respons peserta didik. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh: 1) media berhasil dikembangkan dengan tahapan penelitian pengembangan, 2) hasil validasi ahli media (dosen) 81,67% kualifikasi layak, 2) hasil validasi ahli materi (guru) 96,67% kualifikasi sangat layak, 3) rentang skor kelompok kecil dari 5 responden diperoleh 3 responden masuk klasifikasi sangat tinggi (ST), 1 responden klasifikasi tinggi (T), 1 responden masuk klasifikasi rendah (R), dan rentang skor kelompok besar dari 15 responden diperoleh 10 responden masuk klasifikasi sangat tinggi (ST), 3 responden masuk klasifikasi tinggi (T), 1 responden masuk klasifikasi sedang (S) dan 1 responden masuk klasifikasi rendah (R). Berdasarkan hasil penelitian tersebut, media pembelajaran Microdoft Word berbasis Andoid layak digunakan pada mata pelajaran simulasi dan komunikasi digital untuk proses belajar mengajar di kelas X SMK Ganesha Nusantara Singaraja.

Kata Kunci: Media Pembelajaran, Android, Simulasi dan Komunikasi Digital

References

Agus Paranstya. 2016. Pengembangan Simulator Instalasi Penerangan Listrik Sebagai Media Pembelajaran Prakarya dan Kewirausahaan di SMA Negeri 3 Singaraja. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Antara, D. J., Adiarta, A., & Santiyadnya, N. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif 5 Projects for Beginner Berbasis

Lectora Inspire 17 Pada Mata Pelajaran Dasar Elektronika Di SMK Negeri 3 Singaraja. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha, 7(2), 55-61.

Arsyad, Azhar. 2017. Media Pembelajaran Edisi Revisi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Asyhar, H. Rayandra. 2012. Kreatif Menegembangkan Media Pembelajaran. Jakarta: Referensi.

Course. 2019. 8 Alasan Memilih Android. Tersedia pada https://www.course-net.com/kenapa-harus-Android-temukan-8-alasannya-di-sini, diakses tanggal 30 September 2019.

Databoks. 2019. Penetrasi Smartphone. Tersedia pada https://databoks.katadata.co.id /datapublish/2019/07/05/penetrasi-smartphone-terhadap-jumlah-penduduk-indonesia, diakses tanggal 30 September 2019.

Illah, Hasan Ato. 2016. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Android di Prodi S1 Pendidikan Teknik Elektro Universitas Pendidikan Ganesha. Fakultas Teknik dan Kejuruan: Universitas Pendidikan Ganesha.

Kominfo. 2019. Teknologi Digital. Tersedia pada https://kominfo.go.id/content/detail /6095/indonesia-raksasa-teknologi-digital-asia/0/sorotan_media, diakses tanggal 30 September 2019.

Koyan, I Wayan. 2012. Buku Ajar: Statistik Dua: Analisis Varian, Kovanrians dan Jalur. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha Press.

Lasksani, P., Ratnaya, G., & Arsa, P. S. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Teknik Listrik Dan Elektronika Berbasis Lectora Inspire 17. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha, 7(2), 81-89.

Santyasa, Wayan. 2009. Metode Penelitian Pengembangan & Teori Pengembangan Modul. Makalah Disajikan dalam Pelatihan Bagi Para Guru TK, SD, SMP, SMA, dan SMK, Di Kecamatan Nusa Penida kabupaten Klungkung. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Sanuaka, I Wayan Adi Ambhara. 2016. Pengembangan Media Pembelajaran Electronik Book (E-Book) Interaktif Multimedia Dalam Mata Pelajaran Teknik Animasi 3d Dan Teknik Animasi 2d Di Jurusan Multimedia Smk Negeri 3 Singaraja. Fakultas Teknik dan Kejuruan: Universitas Pendidikan Ganesha.

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2019. Metode Penelitian & Pengembangan Research and Development. Bandung: Alfabeta.

Wikipedia. 2019. Sistem Operasi. Tersedia pada https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_operasi, diakses pada tanggal 8 Juni 2019.

Published

2020-04-01