PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI RUMAH MAKAN WOK TEK KUTA BADUNG

Penulis

  • Kadek Medha Prayascita Universitas Pendidikan Ganesha
  • Ni Made Suci Universitas Pendidikan Ganesha

Kata Kunci:

Kepuasan pelanggan, kualitas produk, store atmosphere

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dari kualitas produk dan store atmosphere baik secara simultan maupun parsial terhadap kepuasan pelanggan di Rumah Makan WOK TEK Kuta Badung. Rancangan penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif kausal. Penentuan sampel dalam penelitian menggunakan teknik non-probability sampling dan purposive sampling. Jumlah sampel yang digunakan adalah 150 responden. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah kuesioner dan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini adalah: (1) kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Rumah Makan WOK TEK Kuta Badung. (2) store atmosphere berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Rumah Makan WOK TEK Kuta Badung. (3) Kualitas  produk dan store atmosphere berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan di Rumah Makan WOK TEK Kuta Badung

Referensi

Amir, M. T. (2005). Dinamika pemasaran: Jelajahi & rasakan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Budiastari, S. (2012). Pengaruh kualitas produk persepsi harga dan citra merek terhadap kepuasan dan loyalitas pelanggan. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 7, 345–362.

Cox, R. and Britain, P. (2004). Retailing: An introduction (5th ed.). London: Prentice Hall.

Dahmiri & Kartika, S. (2020). Pengaruh store atmosphere, etika bisnis dan kualitas produk terhadap kepuasan konsumen. EKSIS, 11(1), 1–5. https://doi.org/10.33087/eksis.v11i1.177

Devi, S. (2017). Pengaruh store atmosphere dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan: Survei pada pelanggan cafe OTW Food Street Malang. Jurnal Administrasi Bisnis, 52(1), 100–105.

Effendy, F. H. (2019). Effect of quality service, price and store atmosphere on customer satisfaction (Study on Cangkir Coffee Shop in Surabaya). Ekspektra : Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 3, 123–148. https://doi.org/10.25139/ekt.v3i2.2033

Ferdinand, A. T. (2006). Metode penelitian manajemen (2nd ed.). Jakarta: Undip Press.

Kotler, P., & Amstrong, G. (2016). Prinsip-prinsip pemasaran (Bob Sabran (ed.)). Jakarta: Erlangga.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2016). Marketing management (12th ed.). London: Pearson Education.

Kristanto, J. (2011). Manajemen pemasaran internasional. Jakarta: Erlangga.

Kristiana, M. (2017). Pengaruh store atmosphere dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen Cafe Heerlijk Gelato Perpustakaan Bank Indonesia Surabaya. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 01(01), 113–117.

Kusumawathi, N. W. G., Darmawan, D. P., & Suryawardani, I. G. O. (2019). Pengaruh store atmosphere, kualitas produk, dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen di Seniman Coffee Studio. Jurnal Agribisnis dan Agrowisata (Journal of Agribusiness and Agritourism), 8(1), 1. https://doi.org/10.24843/jaa.2019.v08.i01.p01

Mowen, J. C. & Minor, M. (2002). Perilaku konsumen (Lina Salim (ed.). Jakarta: Erlangga

Pojoh, L. S. A., Kindangen, P., Arie, F. V, & Manado, D. I. M. (2019). The influence of product diversity and store atmosphere on customer satisfaction At Miniso Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(4), 4543–4551. https://doi.org/10.35794/emba.v7i4.25247

Priyanto, D. (2014). SPSS 22 pengolahan data terpraktis. Yogyakarta: Andi Offset.

Purnamasari, I. G. . Y. (2015). Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen produk M2 Fashion Online di Singaraja tahun 2015. Jurnal Jurusan Pendidikan Ekonomi (JJP), 5(1), 1–12.

Sangadji, E. M. & Sopiah (2013). Perilaku konsumen: Pendekatan praktis disertai himpunan jurnal penelitian. Yogyakarta: Andi Offset

Santoso, S. (2001). SPSS Versi 11,5: Mengolah data statistik secara profesional. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Schlosser, A, E., Shavitt, S. & Kanfer, A. (1999). Survey of internet user’ attitudes toward internet advertising. Journal of Interactive Marketing, 13, 34–54. https://doi.org/10.1002/(SICI)1520-6653(199922)13:3<34::AID-DIR3>3.0.CO;2-R

Setyo, P. E. (2017). Pengaruh kualitas produk dan harga terhadap kepuasan konsumen “Best Autoworks.” PERFORMA: Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, 1(6), 755–764.

Sugiyono. (2009). Metode penelitian bisnis. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2014). Metode penelitian pendidikan (Pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.

Sumayyah, I., & Rumpak, D. . (2019). Pengaruh kualitas pelayanan, dan store atmsphere terhadap kepuasan konsumen pada 404 Eatery and Coffee, Jakarta Timur. Jurnal Administrasi Bisnis, 3(2), 21–28.

Sunarsih, D. A. P., & Nurtjahjani, F. (2018). Pengaruh kualitas pelayanan dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan di toko sepatu Invisible Malang. Jurnal Aplikasi Bisnis, 4(2), 521–524.

Tjiptono, F. (2002). Strategi pemasaran. Yogyakarta: Andi Offset.

Widjoyo, S. (2014). Pengaruh kualitas layanan dan kualitas produk terhadap kepuasan pelanggan dan loyalitas konsumen restoran Happy Garden Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran, 2(1), 1–9.

Unduhan

Diterbitkan

2022-12-14

Terbitan

Bagian

Articles