Pengaruh Modal Minimal, Tingkat Risiko, Return, Tingkat Pengetahuan Investasi, Lingkungan Sosial dan Fasilitas Online terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi di Pasar Modal

Authors

  • Made Wimantara Anan Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • Sunitha Devi Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/jppsh.v7i1.49306

Keywords:

modal minimal, tingkat risiko, return, fasilitas online, investasi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis modal minimal, tingkat risiko, return, tingkat pengetahuan investasi, lingkungan sosial, fasilitas online terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data primer yang didapatkan melalui kuesioner dengan populasi mahasiswa. Jumlah sampel pada penelitian ini sejumlah 86 mahasiswa dengan bantuan perhitungan menggunakan rumus slovin. Sampel diambil menggunakan metode proportionate stratified random sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu menggunakan kuisoner dengan bantuan google form. Hasil dari penelitian ini yaitu modal minimal tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, tingkat risiko tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, return tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, tingkat pengetahuan investasi berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, lingkungan sosial tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, fasilitas online tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal, kesimpuln penelitian ini variabel modal minimal, tingkat risiko, return, dan lingkungan sosial tidak berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal sedangkan variabel tingkat pengetahuan investasi dan fasilitas online berpengaruh terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal.

References

Aminy, M. H., & Andiana, B. D. L. (2019). Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Investasi Mahasiswa Febi UIN Mataram Pada Galeri Investasi Syariah UIN Mataram. Media Informasi Ekonomi Pembangunan, Manajemen Dan Akuntansi, 5(2).

Annas, A. N., Arifin, R., & Hufron, M. (2019). Pengaruh Fasilitas dan Lokasi Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Konsumen Awi Futsal Laok Jang-jang, Sumenep. Jurnal Riset Manajemen, 08(05), 43–61. http://riset.unisma.ac.id/index.php/jrm/article/view/4008/3490.

Annisa, M. L., & Amalia, R. F. (2018). Pengaruh Struktur Modal Dan Profitabilitas Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Perusahaan Asuransi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015 sampai dengan 2017). BALANCE Jurnal Akuntansi Dan Bisnis, 3(2), 308. https://doi.org/10.32502/jab.v3i2.1252.

April, P., & Akuntansi, J. R. (2018). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Yang Dimoderasi Oleh Corporate Sosial Responsibility (CSR) Dan Good Corporate Governance (GCG). Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 6(1), 11–24. https://doi.org/10.17509/jrak.v6i1.10225.

Arianandini, P. W., & Ramantha, I. W. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institusional Pada Tax Avoidance. E-Jurnal Akuntansi, 22(3), 2088–2116. https://doi.org/10.24843/eja.2018.v22.i03.p17.

Asbari, M., Nurhayati, W., & Purwanto, A. (2019). The effect of parenting style and genetic personality on children character development. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 23(2), 206–218. https://doi.org/10.21831/pep.v23i2.28151.

Atika, S., & Nilwan, A. (2022). Pengaruh Motivasi Dan Kemajuan Teknologi Informasi Terhadap Minat Investasi Saham. Jurnal EMA, 7(1), 43–54. https://doi.org/10.47335/ema.v7i1.113.

Ayuningsih, S. D., Sunarya, E., & Norisanti, N. (2019). Analisis Keterkaitan Return on Equity Dan Earning Per Share Terhadap Nilai Perusahaan Pada Pt. Astra Agro Lestari Tbk. Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 6(1), 65–71. https://doi.org/10.26905/jbm.v6i1.3036.

Batubara, Y. (2020). Analisis Maslahah: Pasar Modal Syariah Sebagai Instrumen Investasi Di Indonesia. HUMAN FALAH: Jurnal Studi Ekonomi Dan Bisnis Islam, 2(7). https://doi.org/10.30829/hf.v7i2.7246.

Burhanudin, H., Putra, S. B. M., & Hidayati, S. A. (2021). Pengaruh Pengetahuan Investasi, Manfaat Investasi, Motivasi Investasi, Modal Minimal Investasi Dan Return Investasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal (Studi pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mataram). Journal of Management and Business, 9(1), 15–28.

Darmawan, A., & Japar, J. (2019). Pengaruh Pengetahuan Investasi, Modal Minimal, Pelatihan Pasar Modal Dan Motivasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal (Studi Pada Mahasiswa Feb Universitas Muhammadiyah Purwokerto). Neraca, 15(1), 1–13. https://doi.org/10.48144/neraca.v15i1.475.

Darmawan, A., Kurnia, K., & Rejeki, S. (2019). Pengetahuan Investasi, Motivasi Investasi, Literasi Keuangan Dan Lingkungan Keluarga Pengaruhnya Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 8(2), 44–56. https://doi.org/10.32639/jiak.v8i2.297.

Faidah, F. (2019). Pengaruh literasi keuangan dan faktor demografi terhadap minat investasi mahasiswa. Journal of Applied Business and Economic, 5(3), 251–263.

Firmansyah, D., Surasni, N. K., & Pancawati, S. (2020). Pengaruh CSR Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Good Corporate Governance Dan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, 30(1), 163. https://doi.org/10.24843/eja.2020.v30.i01.p12.

Harahap, Bahry, S., Syukrawati, B., & Yuserizal, S. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Minat Investasi Saham Syariah: Studi Kasus Galeri Investasi Syariah IAIN Kerinci. Al-Fiddhoh, 2(2), 75-82.

Hasania, Z., Murni, S., & Mandagie, Y. (2016). Pengaruh Current Ratio, Ukuran Perusahaan Struktur Modal, Dan Roe Terhadap Nilai Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011 Â 2014. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, 16(3), 133–144.

Hasanudin, H., Nurwulandari, A., & Safitri, R. K. (2021). Pengaruh Pengetahuan Investasi, Motivasi Dan Pelatihan Pasar Modal Terhadap Keputusan Investasi Yang Dimediasi Oleh Minat Investasi. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 5(3), 494–512.

Hermansson, C., Jonsson, S., & Liu, L. (2022). The medium is the message: Learning channels, financial literacy, and stock market participation. International Review of Financial Analysis, 79, 101996. https://doi.org/10.1016/j.irfa.2021.101996.

Hermuningsih, S., Rahmawati, anisya dewi, & Mujino, M. (2018). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Return Saham. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 19(3), 78. https://doi.org/10.30659/ekobis.19.3.78-89

Hikmah, H., & Rustam, T. A. (2020). engetahuan investasi, motivasi investasi, literasi keuangan dan persepsi resiko pengaruhnya terhadap minat investasi pada pasar modal. SULTANIST. Jurnal Manajemen Dan Keuangan, 8(2), 131–140.

Ikbal, A. M., & Tandika, D. (2019). Pengaruh Motivasi Investasi dan Literasi Keuangan terhadap Minat Investasi Syariah. Prosiding Manajemen, 1350-1355.

Irwanto, A. K., Purwanto, B., Sitepu, & S. (2018). Pengaruh Arus Kas Terhadap Profitabilitas dan Kinerja Saham Emiten Kompas 100 di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 8(3), 236. https://doi.org/10.29244/jmo.v8i3.22472.

Kurniawan, I. (2021). Pengaruh Pengetahuan Tentang Pasar Modal Syariah Terhadap Minat Investasi Saham di Pasar Modal Syariah. Jurnal Ilmu Perbankan Dan Keuangan Syariah, 3(1), 57–73.

Lumoly, S., Murni, S., & Untu, V. N. (2018). Pengaruh likuiditas, ukuran perusahaan dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan (studi pada perusahaan logam dan sejenisnya yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(3). https://doi.org/10.35794/emba.6.3.2018.20072.

Maharani, D., Masrina, M., & Albanjari, M. F. (2022). Pengaruh Manfaat Dan Resiko Investasi Terhadap Minat Investasi. Urnal Pendidikan, Sains Sosial, Dan Agama, 8(1), 179–186.

Mangantar, A. A., Mangantar, M., & Baramuli, D. N. (2020). Pengaruh Return on Asset, Return on Equity Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return Saham Pada Subsektor Food and Beverage Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 8(1). https://doi.org/10.35794/emba.v8i1.27527.

Mastura, A., Nuringwahyu, S., & Zunaida, D. (2020). Pengaruh Motivasi Investasi, Pengetahuan Investasi Dan Teknologi Informasi Terhadap Minat Berinvestasi Di Pasar Modal (Studi Pada Mahasiswa Fia Dan Feb Unisma Yang Sudah Menempuh Mata Kuliah Mengenai Investasi). Jiagabi, 9(1), 64–75.

Nasution, S. A., Pasaribu, A. B., Nainggolan, R., Karo, E. S. B., & Buulolo, A. (2022). Pengaruh Debt to Equity Ratio, Return on Equity, Net Profit Margin dan Earning Per Share Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020. Ekonomis: Journal of Economics and Business, 6(1), 282–287. https://doi.org/10.33087/ekonomis.v6i1.494 .

Negara, A. K., & Febrianto, H. G. (2020a). Pengaruh Kemajuan Teknologi Informasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Generasi Milenial Di Pasar Modal. Business Management Journal, 16(2), 81–95. https://doi.org/10.30813/bmj.v16i2.2360.

Negara, A. K., & Febrianto, H. G. (2020b). Pengaruh Kemajuan Teknologi Informasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Generasi Milenial Di Pasar Modal. Business Management Journal, 16(2), 81–96.

Noviani, A. V, Atahau, A. D. R., & Robiyanto, R. (2019). Struktur modal, profitabilitas, dan nilai perusahaan: Efek moderasi Good Corporate Governance. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 22(2), 391–415. https://doi.org/10.24914/jeb.v22i2.2601.

Prastiwi, D., & Walidah, A. N. (2020). Pengaruh agresivitas pajak terhadap nilai perusahaan: Efek moderasi transparansi dan kepemilikan institusional. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 23(2), 203–224. https://doi.org/10.24914/jeb.v23i2.2997.

Pratama, A., & Mawardi, W. (2021). Analisa Pengaruh Volatilitas Biaya Penelitian Dan Pengembangan Terhadap Pertumbuhan Penjualan Pada Perusahaan Go Public Di Indonesia Tahun 2010-2017. Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(3), 1091–1108. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v6i3.2398.

Puspitadewi, C., & Rahyuda, H. (2016). Pengaruh Der, Roa, Per Dan Eva Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Food and Beverage Di Bei. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 5(3), 253567.

Rahmawati, C. H. T. (2020). Struktur Kepemilikan, Profitabilitas, dan Nilai Perusahaan: Mediasi Kebijakan Deviden. Jurnal Inspirasi Bisnis Dan Manajemen, 4(1), 1–16. https://doi.org/10.33603/jibm.v4i1.3362.

Rasudu, N. A., & Sudaryanti, S. (2021). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Real Estate di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Indonesian Sosial Teknologi, 2(2), 251–265. https://doi.org/10.36418/jist.v2i2.81.

Riastuti, N. K., & Sujana, I. N. (2020). Respon Mahasiswa Terhadap Keberadaan Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia di Universitas Pendidikan Ganesha. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 8(2), 147–153. https://doi.org/10.23887/ekuitas.v8i2.26058.

Safitri, D. I., & Hapsari, M. T. (2022). Pengaruh Pengetahuan Investasi dan Literasi Keuangan terhadap Minat Investasi Mahasiswa Non FEBI UIN Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung Angkatan 2018. Journal of Management, 5(2), 267–276.

Sapitri, Z., & Yaya, R. (2015). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Minat Mahasiswa Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi ( PPAk ). Jurnal Akuntansi Dan Investasi, 16(1).

Saputra, D. (2019). Saputra, D. (2018). Pengaruh manfaat, modal, motivasi dan edukasi terhadap minat dalam berinvestasi di Pasar Modal. Future: Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 5(2), 178–190.

Saputra, F. E. (2020). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2016-2018. TECHNOBIZ: International Journal of Business, 3(1), 45–50. https://doi.org/10.33365/tb.v3i1.657.

Septiana, E. F., & Wahyuati, A. (2016). Pengaruh Faktor Fundamental Dan Faktor Ekonomi Makro Pada Return Saham Perusahaan Consumer Good Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 5(1), 1–21. http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/400.

Septifani, R., Achmadi, F., & Santoso, I. (2014). Pengaruh Green Marketing, Pengetahuan dan Minat Membeli terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Manajemen Teknologi, 13(2), 201–218. https://doi.org/10.12695/jmt.2014.13.2.6.

Setyawan, B. (2020). Pengaruh Arus Kas Koperasi, Arus Kas Investasi, Arus Kas Pendanaan Dan Laba Akuntansi Terhasap Return Saham Pasa Emiten Sub Sektor Makanan Dan Minuman. Equilibrium : Jurnal Ilmiah Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 9(1), 48–58. https://doi.org/10.35906/je001.v9i1.486.

Supami, S. (2018). Pengaruh Likuiditas Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Melalui ROA. El Muhasaba: Jurnal Akuntansi, 9(2), 10. https://doi.org/10.18860/em.v11i2.5282.

Suranto, V., & Walandouw, S. (2017). Analisis Pengaruh Struktur Modal Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 5(2), 1031–1040. https://doi.org/10.35794/emba.v5i2.16059.

Suwandi, E. D. (2020). Analisis Perkembangan Bursa Efek Indonesia dan Saham Syariah di Indonesia Periode 2013-2018. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 9(2), 160 – 169. https://doi.org/10.32639/jiak.v9i2.626.

Tehupelasuri, N. B., Askandar, N. S., & Mahsuni, A. W. (2021). No Title. Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 10(6).

Toha, M., & Manaku, A. A. C. (2020). Perkembangan dan Problematika Pasar Modal Syariah di Indonesia. Al-Tsaman : Jurnal Ekonomi Dan Keuangan Islam, 2(1), 135–144. http://ejournal.inaifas.ac.id/index.php/Al-tsaman/article/view/312.

Utami, N. K. P., Sudiana, I. W., & Putra, I. P. D. S. (2022). Pengaruh Investment Knowledge, Modal Investasi Dan Kemajuan Teknologi Informasi Terhadap Minat Investasi. Hita Akuntansi Dan Keuangan, 3(3), 1–7.

Wiarta, I., Daniyanti, D., & Etriya, E. (2020). Anomali Return Pada Pasar Modal Indonesia(Studi Pada Bank BUMN di Bursa Efek Indonesia). Journal Development, 8(2), 152–157. https://doi.org/10.53978/jd.v8i2.158.

Wulandari, A. (2020). Pengaruh Motivasi Investasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Mahasiswa Di Pasar Modal. Journal of Chemical Information and Modeling, 1–12.

Yamori, N., & Ueyama, H. (2022). Financial literacy and low stock market participation of Japanese households. Finance Research Letters, 44, 102074. https://doi.org/10.1016/j.frl.2021.102074.

Yuliati, R., Amin, M., & Anwar, S. A. (2020). Pengaruh Motivasi Investasi, Modal Minimal Investasi, Pengetahuan Investasi, Dan Return Investasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal. Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 9(03).

Yunita, M. D. (2020). Analisis Keputusan Investasi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Cakrawala Management Business Journal, 3(1), 536–546.

Yustati, H. (2017). Efektivitas Pemanfaatan Sistem Online Trading Syariah Dalam Meningkatkan Investor Saham Di Pasar Modal Syariah. Syiar Iqtishadi: Journal of Islamic Economics, Finance and Banking, 1(2). https://doi.org/10.35448/jiec.v1i2.2558.

Downloads

Published

2023-07-02

Issue

Section

Articles