Analisis Kebutuhan Guru Terhadap Panduan Praktikum IPA

Authors

  • Ni Kadek Manis Arini ITP Markandeya Bali
  • Ni Wayan Sri Darmayanti ITP Markandeya Bali

DOI:

https://doi.org/10.23887/jppsi.v5i1.45463

Keywords:

Panduan Pratikum, Kebutuhan Guru

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebutuhan guru terhadap panduan praktikum IPA. Jenis penelitian yang digunakan dalam  penelitian ini adalah jenis pendekatan deskriptif kualitatif. Peneliti menggunakan Guru kelas 2 dan kelas 3 SD Negeri 4 Abuan berjumlah masing-masing satu orang sebagai subjek penelitian dan analisis kebutuhan terhadap panduan praktikum IPA sebagai objek penelitian. Instrumen yang digunakan adalah pedoman wawancara untuk guru. Selanjutnya data dianalisis secara deskriptif kualitatif. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa guru jarang mengajak siswa untuk praktikum dikarenakan tidak mempunyai panduan khusus praktikum serta alat dan bahan untuk praktikum juga terbatas. Praktikum dalam 2 semester untuk kelas 2 hanya 4-5 kali dan untuk kelas 3 hanya 6-7 kali. Materi yang dipraktikumkan adalah materi sederhana yang alat dan bahannya bisa didapat di lingkungan sekitar seperti mengamati ciri-ciri makhluk hidup dan sumber energi.   Guru di SD Negeri 4 Abuan  sangat memerlukan panduan khusus untuk praktikum sehingga mempunyai pedoman dalam melaksanakan kegiatan praktikum IPA.


References

Andriana, E., Ramadayanti.,& Noviyanti, T.E. 2020. Pembelajaran IPA Di SD Pada Masa Covid 19. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, 3(1).

Arifah,I., Maftukhin,A.,& Fatmaryant,S.D. 2014. Pengembangan Buku Petunjuk Praktikum Berbasis Guided Inquiry untuk Mengoptimalkan Hands On Mahasiswa Semester II Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Muhammadiyah Purworejo Tahun Akademik 2013/2014. Jurnal Radiasi, 5 (1). doi: https://doi.org/10.37729/ radiasi.v5i1

Asmaningrum, H.P., Koirudin, I., & Kamariah. 2018. Pengembangan Panduan Praktikum Kimia Dasar Terintegrasi Etnokimia Untuk Mahasiswa. Jurnal Tadris Kimiya, 3(2). DOI: https://doi.org/10.15575/jtk.v3i2.3205

Bundu, P. 2006. Penilaian Keterampilan Proses dan Sikap Ilmiah dalam Pembelajaran IPA Sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Dahar, R W. & Liliasari. 1986. Interaksi Belajar Mengajar IPA. Jakarta: Erlangga.

Darmayanti, N.W.S., & Haifaturramah. 2019. Analisis Kelayakan Buku Panduan Praktikum Ipa Terpadu SMP Berpendekatan Saintifik Dengan Berorientasi Lingkungan Sekitar. Jurnal Orbita, 5 (1). DOI: https://doi.org/10.31764/orbita.v5i1.1021

Darmayanti. 2020. Kelayakan Panduan Praktikum IPA Sederhana Sekolah Dasar Berorientasikan Lingkungan Sekitar. Jurnal Elementary: Kajian Teori dan Hasil Penelitian Pendidikan Sekolah Dasar, 3 (2). 107-111. doi: https://doi.org/10.31764/elementary.v3i2.2502.

Fitriani, V. 2019 . Analisis Kebutuhan Siswa Terhadap Panduan Praktikum Berbasis Problem Based Learning. Journal Of Education In Mathematics, Science, And Technology. 2,(1). doi: https://doi.org/10.30631/jemst.v2i1.14

Firmansyah, V., Khoirunnisa, F., & Silitonga, F.S. 2019. Analisis Kebutuhan Petunjuk Praktikum Berbasis Keterampilan Proses Sains Untuk Mencapai Kemampuan Merancang Eksperimen. Jurnal Zarah, 7(1). DOI: https://doi.org/10.31629/zarah.v7i1.1287.

Hamidah, A., Novita, S. E., & Retni, S. B. 2014. Persepsi Siswa Tentang Kegiatan Praktikum Biologi di Laboratorium SMA Negeri Se-Kota Jambi. Jurnal Sainmatika. Vol 8(1).

Kumala, F.N. 2016. Pembelajaran IPA Sekolah Dasar. Malang: Ediide Infografika.

Kunandar. 2007. Guru Profesional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan Sukses dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Kurniawati,L.,Akbar, R.O., & Misri, M.A. 2015. Penerapan Metode Pembelajaran Praktikum Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Matematika Siswa Kelas VIII SMP N 3 Sumber Kabupaten Cirebon. EduMa, 4(2).

Mukhtar. 2003. Metode Praktis Penelitian Deskriptif Kualitatif. Jakarta: Referensi Press.

Nisa, U.M. 2017. Metode Praktikum untuk Meningkatkan Pemahaman dan Hasil Belajar Siswa Kelas V MI YPPI 1945 Babat pada Materi Zat Tunggal dan Campuran. Proceeding Biology Education Conference, 14(1).

Novita, E. 2020. Pengembangan Buku Pedoman Praktikum Berbasis Keterampilan Proses Dasar Sains Kelas IV Sekolah Dasar. Journal Evaluation in Education (JEE), 1(1).

Nupita, E. 2013. Penerapan Model Pembelajaran Penemuan Terbimbing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Keterampilan Pemecahan Masalah IPA pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(2).

Samatowa, U. 2006. Bagaimana Membelajarkan IPA di Sekolah Dasar. Jakarta: Direktorat Ketenagaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alpabeta.

Sulistyorini,S. 2007. Pembelajaran IPA Sekolah Dasar. Semarang: Tiara Wacana.

Suryaningsih, Y. 2017. Pembelajaran Berbasis Praktikum sebagai Sarana Siswa untuk Berlatih Menerapkan Keterampilan Proses Sains dalam Materi Biologi. Jurnal Bio Education, 2(2).DOI: http://dx.doi.org/10.31949/be.v2i2.759

Susanto, A. 2013. Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar.Jakarta. Kencana Prenada: Media Group.

Syamsu, D. F. 2017. Pengembangan Penuntun Praktikum IPA berbasis Inkuiri Terbimbing untuk Siswa SMP Siswa Kelas VII Semester Genap. Jurnal Bionatural, 4(2).

Windyariani, S. 2017. Pembelajaran IPA Dengan Praktikum Berbasis Konteks Dan Literasi Sains: Perspektif Guru SD Di Sukabumi. Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA, 8(1).

DOI: http://dx.doi.org/10.26418/jpmipa.v8i1.18419

Zahara, R., Wahyuni, A., & Mahzum, E. 2017. Perbandingan Pembelajaran Metode Praktikum Berbasis Keterampilan Proses Dan Metode Praktikum Biasa Terhadap Prestasi Belajar SiswaJurnal Ilmiah Mahasiswa (JIM) Pendidikan Fisika. 2(1).

Downloads

Published

2022-04-25