PERSEPSI KELUARGA IDEAL PADA PENONTON DRAMA KOREA REPLY 1988

Authors

  • Chotibul Umam Program Studi Pendidikan Sosiologi Universitass Sultan Ageng Tirtayasa Kota Serang, Indonesia
  • Yustika Irfani Lindawati Program Studi Pendidikan Sosiologi Universitass Sultan Ageng Tirtayasa Kota Serang, Indonesia

Keywords:

Drama Korea, Reply 1988, Analisis Resepsi, Keluarga Ideal, Sosiologi Komunikasi

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh meningkatnya penonton drama Korea di masa pandemi dan kembalinya popularitas drama Korea Reply 1988 yang mengusung genre keluarga. Dimana topik terkait keluarga menjadi perhatian saat dijalankannya berbagai pembatasan saat pandemi. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui bagaimana para penonton dari drama Korea reply 1998 terbangun persepsinya tentang keluarga ideal yang mereka inginkan. Dalam penelitian ini menggunakan teori dari analisis resepsi milik Stuart Hall dengan metode penelitian berupa deskripsi kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara. Kemudian teknik analisis data yang digunakan adalah data reduksi, data display, dan verification serta teknik keabsahan data dengan triangulasi sumber. Teknik pemilihan informan yang digunakan adalah purposive sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kelima narasumber setelah menonton memiliki persepsi berbeda-beda terkait keluarga ideal yang mereka ingin bentuk dikarenakan seperti dalam teori analisis resepsi Stuart Hall, setiap penonton dipengaruhi latar belakang yang mereka miliki dalam mempersepsikan makna dari suatu tayangan. Dari perbedaan persepsi tersebut membagi dua narasumber berada dalam posisi dominan dan ketiga lainnya berada dalam posisi negosiasi.

References

Apsari, L., Mayangsari, M. D., & Erlyani, N. (2017). Pengaruh perilaku modeling pada tayangan drama Korea terhadap citra diri remaja penggemar drama Korea. Jurnal Ecopsy, 3(3).

Ardia, V. (2014). Drama Korea dan budaya popular. LONTAR: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(3).

ASNANINGRUM, N. P. (2017). ASPEK KEBERSAMAAN DALAM DRAMA KOREA REPLY 1988: KAJIAN SOSIOLOGI SASTRA (SKRIPSI, Universitas Gadjah Mada).

Cindy. (2018). Analisis Resepsi Dan Preferensi Khalayak Terhadap Infografis Di Berita Media Tirto. Id (Thesis, Universitas Multimedia Nusantara).

Endraswara, Suwardi. 2003. Metodologi Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka.

Fathurizki, A., & Malau, R. M. U. (2018). Pornografi dalam film: Analisis resepsi film “Men, women & children”. ProTVF, 2(1), 19-35.

Fauziah, N., & Afrizal, S. (2021). Dampak pandemi Covid-19 dalam keharmonisan keluarga. SOSIETAS, 11(1), 973-979

Hall, S., Hobson, D., Lowe, A., & Willis, P. (2011). Budaya Media Bahasa: Teks Utama Pencanang Cultural Studies 1972-1979. Yogyakarta: Jalasutra.

Hawari, I. (2019). Analisis Resepsi Khalayak Terhadap Gaya Hidup Clubbing Yang Ditampilkan Melalui Foto Dalam Akun Instagram@ Indoclubbing (Doctoral dissertation, UNIVERSITAS AIRLANGGA).

Indaharv. (2021, September 30). Sinopsis Reply 1988. Dailysia. https://www.dailysia.com/sinopsis-reply-1988-episode-1-20-lengkap/

IPB. (2020, June 29). Peran Keluarga Menjadi Kunci Utama di Era Pandemi COVID-19 dan New Normal. https://ipb.ac.id/news/index/2020/06/peran-keluarga-menjadi-kunci-utama-di-era-pandemi-covid-19-dan-new-normal/97065bf36bb764b8257e2b474ab6102f

Jayani, D. H. (2020, October 2). Survei Alvara: Sosial Media Jadi Hiburan Favorit selama Beraktivitas di Rumah. katadata. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2020/10/02/survei-alvara-sosial-media-jadi-hiburan-favorit-selama-beraktivitas-di-rumah

Jin, S. H. (2016, March 17). “응답하라1988” 시청률 역사 새로 쓰며 “종영.” Stoo.Asiae. http://stoo.asiae.co.kr/article.php?aid=24091424741

Khoiri, A. (2018, March 18). Drama Korea Punya Potensi Pasar Besar Di Indonesia. https://www.cnnindonesia.com/hiburan/20180317185702-220-283840/drama-korea-punya-potensi-pasar-besar-di-indonesia

Kriyantono, R. (2006). Teknik Praktis Riset Komunikasi. Jakarta: Kencana Prenamedia Group

Liputan6.com. (2002, August 5). “Winter Sonata”, Sinetron Korea di SCTV. https://www.liputan6.com/news/read/39126/ampquotwinter-sonata-sinetron-korea-di-isctvi

Mardalis. 1995. Metode penelitian. Jakarta: Bumi Aksara.

Meilasari, S. H., & Wahid, U. (2020). Analisis resepsi khalayak terhadap isi pesan pada iklan Wardah cosmetics “Long lasting lipstic feel the color”. Journal Komunikasi, 11(1), 1-8.

Nadila, S. M., Rastati, R., Ratri, A. M., & Akmaliah, W. (2020). Survey result: K-Drama consumption amidst COVID-19 pandemic in Indonesia. Masyarakat dan Budaya, 11(16), 13-15.

Nasrullah, R. (2019). Teori dan Riset Khalayak Media. Prenada Media.

Noviana, R. (2020, November 2). Trending di Twitter, Warganet Harapkan Reply 1988 Season 2. VOI - Waktunya Merevolusi Pemberitaan. https://voi.id/lifestyle/18536/i-trending-i-di-twitter-warganet-harapkan-i-reply-1988-season-2-i

Noviadhista, U. F., & Prasetyo, B. D. (2019). KOMODIFIKASI IDENTITAS TIONGHOA DALAM HUMOR: STUDI ENCODING/DECODING STUART HALL TENTANG PERTUNJUKAN STAND-UP COMEDY ERNEST PRAKASA. PAPATUNG: Jurnal Ilmu Administrasi Publik, Pemerintahan Dan Politik, 2(3), 161-177.

Prasanti, R. P., & Dewi, A. I. N. (2020). Dampak Drama Korea (Korean Wave) terhadap Pendidikan Remaja. Lectura: Jurnal Pendidikan, 11(2), 256-269.

Ridaryanthi, M. (2014). Bentuk Budaya Populer Dan Konstruksi Perilaku Konsumen Studi Terhadap Remaja. Jurnal visi komunikasi, 13(01), 87-104.

Sari, T. T. (2020). Self-efficacy dan dukungan keluarga dalam keberhasilan belajar dari rumah di masa pandemi Covid-19. Education Journal: Journal Educational Research and Development, 4(2), 127-136.

Sugiyono. (2020). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung:Alfabeta

Sulistyaningrum, P. A. (2019). Analisis Resepsi Komunitas SEMOC (Semarang Outlet Community) Terhadap Isi Pesan Pada Iklan Axis Versi "GGGG" Di Televisi. Skripsi. https://repository.usm.ac.id/files/skripsi/G31A/2015/G.311.15.0033/G.311.15.0033-01-Judul-20190225051414.pdf

Utomo, A. P. (2020, March 2). Indonesia Umumkan Kasus Pertama Virus Corona, Begini Pemberitaan Media Internasional Halaman all - Kompas.com. KOMPAS.Com. https://www.kompas.com/global/read/2020/03/02/125038370/indonesia-umumkan-kasus-pertama-virus-corona-begini-pemberitaan-media?page=all

Downloads

Published

2022-08-05