Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Articulate Storyline 3 Bangun Ruang Sisi Datar Pada Mata Pelajaran Matematika Kelas VIII Di SMP Lab Undiksha

Authors

  • I Wayan Dirgantara Universitas Pendidikan Ganesha
  • P Wayan Arta Suyasa Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Nengah Eka Mertayasa Universitas Pendidikan Ganesha

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi ikut mendorong upaya-upaya pembaharuan dalam pemanfaatan hasil-hasil teknologi dalam meningkatkan kualitas pendidikan salah satunya dalam proses pembelajaran, yaitu menciptakan media pembelajaran berbasis digital. Pengembangan media yang dilakukan berupa pengembangan media pembelajaran berbasis Articulate Storyline 3 pada mata pelajaran Matematika pada sub materi Bangun Ruang Sisi Datar. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Research and Development (R&D) dengan menggunakan model penelitian ADDIE yang memuat 5 tahapan yaitu Analysis (analisis), Design (desain), Development (pengembangan), Implement (implementasi), dan Evaluate (evaluasi). Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memudahkan guru dan siswa dalam proses pembelajaran terkait dengan bahan ajar.

References

Aidiansyah, M. R., Teguh, L., Wiguno, H., & Kurniawan, A. W. (2021). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Bola Voli Berbasis Aplikasi Articulate Storyline. 3(4), 154–166.

Annisa Aulia, M. (2021). Pengembangan Multimedia Interaktif Berbasis Articulate Storyline 3untuk MeningkatkanMinat Belajar Peserta Didik padaPembelajaran Tematik Terpadu di Kelas IIISD. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5, 602–607. https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/991/891

Arsyad, A., & Rahman, A. (2015). Media Pembelajaran. Bab Ii Kajian Teori, 1, 23–35. https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=968536#Setiawan, D. (2015). Inovasi Media Pembelajaran Ipa Berbasis Animasi dan Powerpoint Untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa.

Candiasa, I. M. (2010). Pengujian Instrumen Penelitan Disertai ITEMAN dan BIGSTEP. Singaraja: Universitas Pendidikan Ganesha.

Dwijayani, N. M. (2019). Development of circle learning media to improve student learning outcomes. Journal of Physics: Conference Series, 1321(2), 171–187. https://doi.org/10.1088/1742-6596/1321/2/022099

Fatia, I., & Ariani, Y. (2020). Pengembangan Media Articulate Storyline 3 pada Pembelajaran Faktor dan Kelipatan Suatu Bilangan di Kelas IV Sekolah Dasar. Journal of Basic Education Studies, 3(2), 503–511. https://ejurnalunsam.id/index.php/jbes/article/view/2797/1959Suparlan, S. (2019). Teori Konstruktivisme dalam Pembelajaran. Islamika, 1(2), 79–88.

Febri Yuningsih, Ahmaddul Hadi, A. H. (2014). Rancang Bangun Animasi 3 Dimensi Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Menginstalasi PC. Jurnal Vokasional Teknik Elektronika & Informatika, 2(2), 36 – 40.

Jennah, R. (2009). Media Pembelajaran. In Media Pembelajaran.

Khusnah, N., Sulasteri, S., Suharti, S., & Nur, F. (2020). Pengembangan media pembelajaran jimat menggunakan articulate storyline. Jurnal Analisa, 6(2), 197–208. https://doi.org/10.15575/ja.v6i2.9603

P. A. Saputro, & Lumbantoruan, J. H. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Articulate Storyline Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII. Edumatsains, 1(1), 35–49.Abdurakhman, O., Rusli, R., & Nasution, U. (2015). Integrasi Pemikiran Imam Al-Ghazali & Ivan Pavlov Dalam Membentuk Prilaku Peserta Didik. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif …, 2(1), 103–113.

Permendikbud No 22 Tahun 2016. (2016). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2016 Tentang Standar Proses Pendidikan Dasar Dan Menengah. 14–16. https://bsnpindonesia.org/wpcontent/uploads/2009/06/Permendikbud_Tahun2016_Nomor02 2_Lampiran.pdf

Rahmah, N., & Aminah, N. (2021). Development of GES-Math Learning Media Based on Android Using Articulate Storyline on The Subject of Two-Variable Linear Equation System ( TVLES ) of State Junior High School Pengembangan Media Pembelajaran GES-Math Berbasis Android Menggunakan Articulate. 3(1), 38–52.

Rohani. (2019). Diktat Media Pembelajaran. Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, 1–6.

Rohmah, F. N., & Bukhori, I. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Korespondensi Berbasis Android Menggunakan Articulate Storyline 3. Economic & Education Journal, 2, 169–182.

Sugiyono. (2006). Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Alfabeta : Bandung, 2006, hal. 3. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D, 22–29.

Syabri, K., & Elfizon. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Menggunakan Software Articulate Storyline Pada Pembelajaran Dasar Listrik Elektronika. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 01(01), 95–99.

Tafonao, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2(2), 103. https://doi.org/10.32585/jkp.v2i2.113

Windarto, Y. (2013). Pembuatan Film Animasi 3D Cerita Rakyat “ the Legend of Toba Lake .” Jurnal Teknik Dan Ilmu Komputer, 02(06), 172–179.

Yulianti, E., & Gunawan, I. (2019). Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL): Efeknya Terhadap Pemahaman Konsep dan Berpikir Kritis. Indonesian Journal of Science and Mathematics Education, 2(3), 399–408. https://doi.org/10.24042/ijsme.v2i3.4366

Zainal, N. F. (2022). Problem Based Learning pada Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar/ Madrasah Ibtidaiyah. Jurnal Basicedu, 6(3), 3584–3593. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i3.2650

Downloads

Published

2023-04-03

Issue

Section

Articles