Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan dan Tingkat Suku Bunga terhadap Nilai Perusahaan Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia

Authors

  • I Putu Wira Adi Kusuma Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Nengah Suarmanayasa Universitas Pendidikan Ganesha

Keywords:

investment decisions, funding decisions, interest rates, company value

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan dan tingkat suku bunga terhadap nilai perusahaan. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif kausal. Subjek dalam penelitian ini adalah perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia dan objek dalam penelitian ini adalah keputusan investasi, keputusan pendanaan, tingkat suku bunga dan nilai perusahaan. Data dikumpulkan dengan pencatatan dokumen dan dianalisis dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) keputusan investasi, keputusan pendanaan dan tingkat suku bunga berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, (2) keputusan investasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan, (3) keputusan pendanaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan, dan (4) tingkat suku bunga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia.

References

Aliani, E. E. 2018. Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan. Skripsi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

Brigham, Eugene F dan Joel F. Houston. 2010. Manajemen Keuangan. Edisi Kedelapan. Jakarta: Erlangga.

Brigham, Eugene F dan Joel F. Houston. 2006. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Penerjemah: Ali Akbar Yulianto. Jakarta: PT. Salemba Empat.

Brigham, Eugene F. dan Joel F. Houston. 2011. Dasar-dasar Manajemen Keuangan Terjemahan. Edisi Kesepuluh. Jakarta: Salemba Empat.

Budiati, S. 2013. “Analisis Pengaruh Insider Ownership, Kebijakan Utang dan Deviden Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ( BEI)”. Jurnal Manajemen. Volume 2, Nomor 1.

Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Universitas Diponegoro.

Harmono. 2011. Manajemen Keuangan Berbasis Balance Scorecard (Pendekatan Teori, Kasus dan Riset Bisnis). Cetakan Kedua. Jakarta: Bumi Aksara.

Haryadi, E. 2016. “Pengaruh Size perusahaan, Keputusan Pendanaan, Profitabilitas Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan”. JAK (Jurnal Akuntansi). Volume 3, Nomor 2.

Indriatitisari, H, dkk. 2021. “Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Nilai Perusahaan (studi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019)”. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen. Volume 10, Nomor 13.

Kurniyanto, M. I. D, dkk. 2020. “Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Kebijakan dividen dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan”. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen. Volume 9, Nomor 17.

Kusumawati, Y. E dan H. Syamsudin. 2020. Analisis Pengaruh Keputusan Pendanaan (DER), Nilai Tukar (KURS), dan Tingkat Suku Bunga (BI RATE) Terhadap Nilai Perusahaan (Studi pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018). Doctoral Dissertation Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Nelwan, Andrew dan J.L. Tulung. 2018. “Pengaruh kebijakan dividen, keputusan pendanaan dan keputusan investasi terhadap nilai perusahaan pada saham bluechip yang terdaftar di BEI”. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. Volume 6, Nomor 4.

Noviyanti, Vivi, dkk. 2019. “Pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan, dan tingkat suku bunga terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman tahun 2014-2017”. Jurnal Ilmiah Riset Manajemen. Volume 8, Nomor 1.

Putra, E.M., dkk. 2016. “Pengaruh Kinerja Keuangan, Inflasi Dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Nilai Perusahaan”. Seminar disajikan dalam Inovasi IPTEKS Perguruan Tinggi untuk Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Lembaga Penelitian dan Pemberdayaan Masyarakat (LPPM) Umnas Denpasar, 29-30 Agustus 2016.

Sari, E. L dan A. Wijayanto. 2015. “Pengaruh Keputusan Investasi, Pendanaan dan Dividen terhadap Nilai Perusahaan dengan Risiko sebagai Variabel Mediasi”. Management Analysis Journal. Volume 4, Nomor 4.

Sudana, I Made. 2011. Manajemen Keuangan Perusahaan: Teori dan Praktik. Jakarta: Erlangga.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Wijaya, D. N. 2019. “Pengaruh Suku Bunga, Nilai Tukar, Pertumbuhan Ekonomi, Kinerja Keuangan, Keputusan Pendanaan, dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan”. Equator Journal of Management and Entrepreneurship. Volume 9, Nomor 1.

Downloads

Published

2024-07-23

Issue

Section

Articles