Pengaruh Inflasi, Nilai Tukar Rupiah, Return on Equity, dan Earning Per Share terhadap Harga Saham pada Perusahaan LQ 45 yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Authors

  • Putu Jana Setiawan Universitas Pendidikan Ganesha
  • Wayan Cipta Universitas Pendidikan Ganesha

Keywords:

Inflasi, Nilai Tukar Rupiah, Return on Equity, Earning Per Share, Harga Saham

Abstract

Pengkajian ini bermaksud menelaah kembali sebagai pembuktian adanya hubungan: (1) inflasi, (2) nilai tukar rupiah, (3) return on equity, dan (4) earning per share terhadap harga saham perusahaan kelompok LQ-45 di Bursa Efek Indonesia. Kuantitatif kausal dipilih sebagai desain kajian yang diterapkan. Kelompok perusahaan Likuid 45 yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2019 sampaipada 2021 sebanyak 45 perusahaan merupakan populasi penelitian. Purposive sampling sebagai teknik yang diterapkan untuk penarikan sampel, dengan total temuan sampel 30 perusahaan. Kumpulan data diperoleh melalui teknik perekaman dokumen dan ditelaah dengan regresi linear berganda. Luaran analisis menunjukkan (1) secara simultan inflasi, nilai tukar rupiah, return on equity, dan earning per share berpengaruh signifikan terhadap harga saham, (2) inflasi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham, (3) nilai tukar rupiah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap harga saham, (4) return on equity berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham, dan (5) earning per share berpengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. 

References

Bank Indonesia. 2022. Penyesuaian Harga BBM Dorong Inflasi IHK September 2022.https://www.bi.go.id/id/publikasi/ruang-media/news release/Pages/sp_2426222.aspx. (Diakses 10 November 2022).

Blanchard, O. 2006. Macroeconomics. 4th ed. New Jersey: Pearson Prentice Hall.

Brigham dan Houston, 2017, Dasar-dasar Manajemen Keuangan (Essentials Of Financial Management). Jakarta: Salemba Empat.

Bursa Efek Indonesia. 2022. “Laporan Keuangan dan Tahunan”. Tersedia pada https://www.idx.co.id/id (diakses pada 21 Desember 2022)

Fahmi, 2015, Manajemen Investasi: Teori dan Soal Jawab, Edisi Kedua, Jakarta: Salemba Empa.

Fitriani Riski. 2019. Pengaruh Mikro dan Makroekonomi terhadap Harga Saham pada Industri Perkebunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Science of Management and Students Research Journal. Volume 1, Nomor 10 (hlm 348-359).

Ghozali. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 Edisi 9. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Husnan, Suad. 2015. Dasar-Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Edisi kelima. Yoyakarta: UPPN STIM YKPN.

Kasmir. 2019. Analisis Laporan Keuangan Edisi 12. Depok: PT. Rajagrafindo Persada.

Maulani dan Desmi Riani. 2021. Pengaruh Inflasi, Suku Bunga dan Rasio Keuangan terhadap Harga Saham. Jurnal Manajemen. Volume 17, Nomor 2 (hlm 84-93).

Mei Yeyen. 2019. Pengaruh Faktor Fundamental Mikro dan Makro terhadap Harga Saham pada Perusahaan LQ-45 yang Terdaftar Di Bei. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen. Volume 8, Nomor 1 (hlm 1-24).

Muflihatun, dkk. 2020. Pengaruh Kinerja Keuangan Dan Makroekonomi terhadap Harga Saham Sektor Industri Konsumsi. Jurnal Ekonomi. Volume XXV, Nomor 02 (hlm 304-319).

Nafiah Rohmatun. 2019. Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Dan Variabel Makroekonomi terhadap Harga Saham (Studi Kasus pada Perusahaan Perbankan yang Masuk Dalam Indeks LQ-45). Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah. Volume 4, Nomor 2 (hlm 124-140).

Natsir, M. 2014. Ekonomi Moneter & Kebanksentralan. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Richo, dkk. 2019. Analisis Faktor Makro Dan Mikroekonomi terhadap Harga Saham pada Sektor Perbankan yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2013-2017). Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Manajemen. Volume 15, Nomor 2 (hlm 28-37).

Robin dan Carlson. 2021. Pengaruh Ekonomi Mikro dan Ekonomi Makro terhadap Harga Saham Sektor Properti pada Bursa Efek Indonesia. Conference on Management, Business. Volume 1, Nomor 1 (hlm 1887-1896).

Samsul, M. 2015. Pasar Modal & Manajemen Portofolio. Jakarta: Erlangga.

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Bandung: ALFABETA.

Tandelilin, Eduardus. 2017. Pasar Modal: Manajemen Fortopolio & Investasi. (G. Sudibyo (ed)). Yogyakarta: PT Kanisius.

Veronica dan Reny Aziatul. 2020. Pengaruh Faktor Fundamental Dan Makroekonomi terhadap Harga Saham pada Perusahaan Industri Properti Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Perbankan Syariah. Volume 6, Nomor 1 (hlm 119-137).

Wira, Desmond. 2011. Analisis Fundamental Saham. Indonesia: Penerbit Exceed.

Downloads

Published

2024-03-28

Issue

Section

Articles