Pembelajaran PJOK pada Era New Normal di SMA dan SMK Se-Kecamatan Genteng Banyuwangi
DOI:
https://doi.org/10.23887/ijst.v6i1.58479Keywords:
Pembelejaran, PJOK, Era New Normal.Abstract
Proses pembelajaran PJOK yang selama ini berlangsung tanpa kendala, tiba-tiba dikejutkan oleh situasi pandemi yang mengubah berbagai tatanan dalam kehidupan manusia termasuk pelaksanaan pendidikan. Tepat pada bulan maret 2020 berbagai negara di dunia diguncang pandemi covid 19 (corona virus disease-19). Awal mula pertama kali muncul firus ini di kota wuhan cina, wabah yang terjadi pada firus ini penularanya terjadi dengan sangat cepat yang menyebar ke berbagai negara di dunia. Serangan virus tersebut berdampak pada penyelenggaraan pembelajaran di semua jenjang pendidikan. Pemerintah mengeluarkan kebijakan pelaksanaan pembelajaran jarak jauh melalui berbagai aturan yang harus ditaati. Pada tanggal 24 Maret 2020 Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia mengeluarkan Surat Edaran Nomor 4 tahun 2020 tentang pelaksanaan kebijakan pendidikan dalam masa darurat penyebaran COVID-19. Proses belajar dilaksanakan di rumah melalui pembelajaran daring/jarak jauh yang bertujuan untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif menggunakan metode survey dalam pengumpulan datanya. Dimana populasi penelitian ini adalah siswa SMA dan SMK di Kecamatan Genteng. Data diperoleh dari suevey melalui google form. Hasil penelitian didapat bahwa implementasi pembelajaran PJOK pada era new normal di Kecamatan Genteng berada dalam kategori sedang.
References
Nakayama M, Yamamoto H, & S. R. (2007). The Impact of Learner Characterics on Learning Performance in Hybrid Courses among Japanese Students. Elektronic Journal E-Learning, Vol.5(3).1.
Nurdyansyah. (2016). Inovasi Model Pembelajaran Sesuai Dengan Kurikulum 2013. Sidoarjo: Nizamia Learning Center.
Pemerintah Indonesia. (2003). Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Bab I Pasal 1 (ayat 1). Jakarta: Sekretariat Negara.
Putrantana, Angga Bramansta. 2017. “Pembentukan Karakter Siswa Sekolah
Puwanto, Agus dkk. (2020). Studi Eksploratif Dampak Pandemi COVID-19 Terhadap Proses Pembelajaran Online di Sekolah Dasar. EduPsyCouns Journal of Education, Psychology and Conseling. Volume 2. Nomor 1. ISSN Online : 2716-4446.
Sadikin, A., & Hakim, N. (2019). Pengembangan Media E-Learning Interaktif Dalam Menyongsong Revolusi Industri 4.0 Pada Materi Ekosistem Untuk Siswa SMA. BIODIK, 5(2), 131-138.
Sadikin, A. D. (2020). Pembelajaran Daring ditengah wabah Covid-19. BIODIK, Jurnal Ilmu pendidikan Biologi , 214-224.
Sadikin, Ali. Afreni Hamidah., 2020. Pembelajaran Daring di Tengah Pandemi Covid19 (Online Learning in the Middle of the Covid-19 Pandemic). BIODIK: Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi.
Saifuddin, M. Fuad. (2017). E-Learning Dalam Persepsi Mahasiswa. Jurnal Varia Pendidikan, Vol. 29, No. 2 : 102-109.
Setyorini, I. (2020). Pandemi COVID-19 dan Online Learning: Apakah Berpengaruh Terhadap Proses Pembelajaran Pada Kurikulum 13?. Journal of Industrial Engineering & Management Research, 1(1), 95-102.
Sugiran, dkk. (2016). Evaluasi Tutor Online untuk Meningkatkan Kualitas Layanan Tutorial Tatap Muka pada Pendidikan Jarak Jauh. Journal of Information Systems Engineering and Business Intelligence Vol. 2, No. 1.
Suherman, W.S. (2018). Kurikulum Pendidikan Jasmani dari Teori hingga Evaluasi Kurikulum. Depok: PT Rajagrafindo Persada.
Sumantri, A. (2020). Booklet Pembelajaran Daring. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Syarifudin, A. S. (2020). Impelementasi Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan Sebagai Dampak Diterapkannya Social Distancing. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Metalingua, 5(1), 31–34.
Utami, Y. P. (2020). Studi At Home : Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Proses Pembelajaran Daring. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR) , 20-26.
Widodo, A. d. (2020). Problematika Pembelajaran daring dalam perspektif mahasiswa. ELSE (Elementary School Education Journal) .
Wulandari, M.S. & Rahayu, N. (2010). Pemanfaatan media pembelajaran secara online (e-learning) bagi wanita karir dalam upaya meningkatkan efektivitas dan fleksibilitas.
Downloads
Published
Versions
- 2024-08-01 (2)
- 2024-07-09 (1)
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish with the International Journal of Sport & Tourism agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)