Instrumen Penilaian Kemampuan Bersosialisasi Anak Pada Masa Pandemi

Penulis

  • Risa Huliana Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/paud.v10i2.49301

Kata Kunci:

bersosialisasi, covid-19, instrumen

Abstrak

Keterampilan sosialisasi adalah sesuatu yang dipelajari, bukan sekedar hasil dari kematangan. Perkembangan sosial anak diperoleh selain dari proses kematangan juga melalui kesempatan belajar dari respon terhadap tingkah laku. Salah satu kemampuan yang penting dan menunjang perkembangan sosial adalah kemampuan bersosialisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen untuk mengukur kemampuan bersosialisasi untuk anak usia dini. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D), dengan desain RDR. Model RDR merupakan salah satu model pengembangan yang sangat sederhana terdiri atas 3 tahapan yaitu research (studi pendahuluan) development (pengembangan), research (uji efektivitas produk). Hasil dari penelitian ini yakni koefisien validitas isi instrumen penilaian kemampuan bersosialisasi anak kelompok B pada masa pandemi covid-19 sebesar 1,00 dan berada pada kriteria validitas tinggi. Kemudian, instrumen penilaian kemampuan bersosialisasi anak kelompok B pada masa pandemi dalam penelitian ini dapat dikatakan reliabel karena nilai koefisien reliabilitas yang diperoleh lebih besar dari 0,60. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa instrumen kemampuan bersosialisasi untuk anak usia dini valid dan reliabel untuk digunakan dalam mengukur kemampuan bersosialisasi anak usia dini.

Referensi

Afrianingsih, A., Putri, A. R., & Munir, M. M. (2019). Meningkatkan Interaksi Sosial Anak Usia Dini Melalui Program Pembiasaan Belajar di Rumah Berbantuan Media Sosial di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal tunas siliwangi, 6(2), 111–118. https://doi.org/10.22460/ts.v6i2p111-118.2148.

Aji, B. S., & Winarno, M. E. (2016). Pengembangan Instrumen Penilaian Pengetahuan Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) Kelas VIII Semester Gasal. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 1(7), 1449–1463. https://doi.org/10.17977/jp.v1i7.6594.

Amelin, R., Ramadan, S., & Gani, E. (2019). Memahami Bahasa Anak Usia 14 Bulan melalui Unsur “Non-Linguistik”. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 146. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.155. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.155

Annisa, A., & Sutapa, P. (2019). The Implementation of Nature-based Learning Models to Improve Children’s Motor Skills. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 170. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.140. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.140

Arif, M. (2016). Pengembangan Instrumen Penilaian Mapel Sains Melalui Pendekatan Keterampilan Proses Sains SD/MI. Ta’allum: Jurnal Pendidikan Islam, 4(1). https://doi.org/10.21274/taalum.2016.4.1.123-148. DOI: https://doi.org/10.21274/taalum.2016.4.01.123-148

Arsa, D., Atmazaki, A., & Juita, N. (2019). Literasi Awal pada Anak Usia Dini Suku Anak Dalam Dharmasraya. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 127. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.159. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.159

Ayuni, D., & Setiawati, F. A. (2019). Kebun Buah Learning Media for Early Childhood Counting Ability. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 1. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.128. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.128

Ayuningtyas, F., Hartati, S., & Sumadi, T. (2019). The Impact of Academic Press and Student Teacher Relationship on Childrens Emotional Adjustment. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 91. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.148. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.148

Dewi, A. C., Hapidin, H., & Akbar, Z. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran dan Kemampuan Berpikir Kritis terhadap Pemahaman Sains Fisik. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 18. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.136. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.136

Firyomanto, Wibawanto, H., & Syamwil, R. (2016). Pengembangan Instrumen Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Penilaian Diri, Teman Sejawat, Dan Penilaian Oleh Siswa. Journal of Educational Research and Evaluation, 5(1), 32–40. https://doi.org/10.15294/jrer.v5i1.14878.

Gularso, D., Suryantari, H., Rigianti, H. A., & Martono. (2021). Dampak Pembelajaran Daring Terhadap Kemampuan Anak Usia Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 7(1), 100–118. https://doi.org/10.29407/jpdn.v7i1.15890. DOI: https://doi.org/10.29407/jpdn.v7i1.15890

Harahap, S. A., Dimyati, D., & Purwanta, E. (2021). Problematika Pembelajaran Daring dan Luring Anak Usia Dini bagi Guru dan Orang tua di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1825–1836. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1013. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.1013

Ismaniar, I., & Utoyo, S. (2020). “Mirror of Effect” dalam Perkembangan Perilaku Anak pada Masa Pandemi Covid 19. Diklus: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 4(2), 147–157. https://doi.org/10.21831/diklus.v4i2.32429. DOI: https://doi.org/10.21831/diklus.v4i2.32429

Isnaningsih, A., & Rohman, A. (2019). Participation of Mothers Who Work in Religious Activities Towards Child Behavior. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 199. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.157. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.157

Juanda, J. (2019). Pendidikan Karakter Anak Usia Dini melalui Sastra Klasik Fabel Versi Daring. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 39. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.126. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.126

Khaerunnnisa, E., & Pamungkas, A. S. (2019). Pengembangan Instrumen Kecakapan Matematis Dalam Konteks Kearifan Lokal Budaya Banten Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar. Kreano Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 9(1). https://doi.org/10.15294/kreano.v9i1.11210.

Khasanah, B. L., & Fauziah, P. (2020). Pola Asuh Ayah dalam Perilaku Prososial Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 909–922. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.627. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.627

Kusumawati, E., & Ambarsari, R. Y. (2021). Implementasi Permainan Tradisional Untuk Mengontrol Sosial Emosional Selama Proses Pembelajaran Daring Pada Anak Usia …. BERNAS: Jurnal Pengabdian …, 2(2), 524–529. https://doi.org/10.31949/jb.v2i2.923.

Lestari, N. F., & Harjono, N. (2021). Pengembangan Instrumen Penilaian Karakter PPK Aspek Kemandirian Pembelajaran Tematik Terpadu Siswa SD Kelas 4. MIMBAR PGSD Undiksha, 9(1), 19–29. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v9i1.33379. DOI: https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v9i1.33379

Maharani, S., Nusantara, T., As’ari, A. R., & Qohar, A. (2020). Computational Thinking : Media Pembelajaran CSK (CT-Sheet for Kids) dalam Matematika PAUD. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 975–984. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.769. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.769

Mahriza, R., Rahmah, M., & Santi, N. E. (2020). Stop Bullying: Analisis Kesadaran dan Tindakan Preventif Guru pada Anak Pra Sekolah. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 891–899. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.739. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.739

Malapata, E., & Wijayanigsih, L. (2019). Meningkatkan Kemampuan Berhitung Anak Usia 4-5 Tahun melalui Media Lumbung Hitung. Jurnal Obsesi, 3(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.183. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.183

Marwiyati, S., & Istiningsih, I. (2021). Pembelajaran Saintifik pada Anak Usia Dini dalam Pengembangan Kreativitas di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1). https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.508. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.508

Nahdi, K., Ramdhani, S., Yuliatin, R. R., & Hadi, Y. A. (2020). Implementasi Pembelajaran pada Masa Lockdown bagi Lembaga PAUD di Kabupaten Lombok Timur. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 177. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.529. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.529

Nugraha, Y. W. E. (2016). Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Tanggung Jawab Peserta Didik pada Mata Pelajaran IPA SMP (Studi Empirik di SMP Negeri 2 Playen Gunungkidul). Wiyata Dharma: Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, IV(2), 194–203. https://doi.org/10.30738/wd.v4i2.2278.

Nurhayati, F., & Rasyid, H. (2019). Implementation of Outdoor Games to Improve 4-5 Year Old Childrens Number Sense. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 10. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.133. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.133

Prima, E., & Lestari, P. I. (2018). The Improvement of The Discipline for Early Childhood Through Token Economy Technique. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 245. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.124. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.124

Purwani, A., Fridani, L., & Fahrurrozi, F. (2019). Pengembangan Media Grafis untuk Meningkatkan Siaga Bencana Banjir. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 55. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.142. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.142

Putri Abadi, N. Y. W., & Suparno, S. (2019). Perspektif Orang Tua pada Kesehatan Gigi Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 161. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.161. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.161

Rahimah, F. Y., & Izzaty, R. E. (2018). Developing Picture Story Book Media for Building the Self-Awareness of Early Childhood Children. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 219. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.102. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.102

Ritonga, R. A., & Sutapa, P. (2020). Literasi dan Gender: Kesenjangan yang Terjadi di Tingkat Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 965–974. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.749. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.749

Rohita, R., Fitria, N., Bustan, R., & Haryadi, D. (2018). Teacher’s Understanding of the Scientific Approach in the 2013 Curriculum for Early Childhood Education. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2), 235. https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.105. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v2i2.105

Rohmadheny, P. S., & Laila, Y. (2020). Expert Judgment of Learning Achievements Evaluation Instrument for Children Age 4-5 Years Old. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 168. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.524. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.524

Rosyati, T., Saprudin, S., & Alaydrus, A. S. (2020). Kinerja OCB pada guru PAUD ditinjau dari Educational leadership dan Integritas. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 201. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.513. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.513

Satrianingrum, A. P., & Prasetyo, I. (2020). Persepsi Guru Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Pelaksanaan Pembelajaran Daring di PAUD. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 633. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.574. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.574

Simarmata, N. N., Wardani, N. S., & Prasetyo, T. (2019). Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Toleransi Dalam Pembelajaran Tematik Kelas Iv Sd. Jurnal Basicedu, 3(1), 194–199. https://doi.org/10.31004/basicedu.v3i1.122. DOI: https://doi.org/10.31004/basicedu.v3i1.101

Sudarsana, I. K. (2017). Membentuk Karakter Anak Sebagai Generasi Penerus Bangsa Melalui Pendidikan Anak Usia Dini. Membentuk Karakter Anak, 1(1), 41–48. DOI: https://doi.org/10.29408/goldenage.v1i01.481

Sudirman, S., Kistiono, K., Akhsan, H., & Ariska, M. (2020). Pengembangan Instrumen Penilaian Pengetahuan, Sikap Dan Keterampilan Ipa Berbasis Berpikir Kritis Pada Konsep Listrik Siswa SMP. Jurnal Inovasi dan Pembelajaran Fisika. https://doi.org/10.36706/jipf.v7i1.10903. DOI: https://doi.org/10.36706/jipf.v7i1.10903

Sukmasari, V. P., & Rosana, D. (2017). Pengembangan penilaian proyek pembelajaran IPA berbasis discovery learning untuk mengukur keterampilan pemecahan masalah. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 3(1), 101–110. https://doi.org/10.21831/jipi.v3i1.10468. DOI: https://doi.org/10.21831/jipi.v3i1.10468

Tatminingsih, S. (2019a). Alternatif Stimulasi Kemampuan Kognitif melalui Penerapan Model Pembelajaran Berbasis Permainan Komprehensif. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 183. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.130. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.130

Tatminingsih, S. (2019b). Kemampuan Sosial Emosional Anak Usia Dini di Nusa Tenggara Barat. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(2), 484. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i2.170. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i2.170

Wahyuni, S., & Purnama, S. (2020). Pengembangan Religiusitas melalui Metode Kisah Qur’ani di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 103. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.523. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.523

Wulandari, P., Abadi, I. B. G., & Suniasih, N. W. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Berbasis Penilaian Portofolio Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas IV SS Negeri Gugus Kapten Kompyang Sujana Denpasar Barat Tahun 2017/2018. MIMBAR PGSD Undiksha, 6(3), 161–168. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v6i3.15772.

Yani, A., & Jazariyah, J. (2020). Penyelenggaraan PAUD Berbasis Karakter Kebhinekaan sebagai Upaya Pencegahan Radikalisme Sejak Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 1. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.503. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.503

Yanthi, N., Yuliariatiningsih, M. S., Hidayah, N., & Sari, M. P. (2020). Pemanfaatan Limbah Bahan Tekstil Menjadi Alat Permainan Edukatif Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 26. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.363. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.363

Yumi, M., Atmazaki, A., & Gani, E. (2019). Performa Kalimat Anak pada Masa Konstruksi Sederhana: Studi Kasus terhadap Anak Usia 4 Tahun. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 191. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.162. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.162

Yuniati, S., & Rohmadheny, P. S. (2020). Bermain Peran: Sebuah Metode untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Ekspresif Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 60. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.509. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.509

Yusrizal, Y. (2017). Pengembangan Instrumen Penilaian Kinerja Dosen Di Perguruan Tinggi. PARAMETER: Jurnal Pendidikan Universitas Negeri Jakarta, 29(1), 108–120. https://doi.org/10.21009/parameter.291.10. DOI: https://doi.org/10.21009/parameter.291.10

Yussanti, D. W., & Dwikurnaningsih, Y. (2020). Pengembangan Instrumen Penilaian Supervisi Manajerial Kepala Sekolah PAUD Berbasis Website. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 10(3), 217–230. https://doi.org/10.24246/j.js.2020.v10.i3.p217-230. DOI: https://doi.org/10.24246/j.js.2020.v10.i3.p217-230

Zaini, M., & Soenarto, S. (2019). Persepsi Orangtua Terhadap Hadirnya Era Teknologi Digital di Kalangan Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 254. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.127. DOI: https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.127

Diterbitkan

2022-12-12

Cara Mengutip

Huliana, R. (2022). Instrumen Penilaian Kemampuan Bersosialisasi Anak Pada Masa Pandemi. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 10(2), 344–351. https://doi.org/10.23887/paud.v10i2.49301

Terbitan

Bagian

Articles