MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL CARD SORT MATA PELAJARAN GEOGRAFI SMA MUHAMMADIYAH 1 PURWOKERTO

Isi Artikel Utama

Meisa Aulia Dewi Meisa
Dhi Bramasta
Mustolikh Mustolikh

Abstrak

Penelitian ini bertujuan meningkatkan hasil belajar siswa SMA Muhammadiyah 1 Purwokerto Kelas X IPS 1 mata pelajaran Geografi, menggunakan model pembelajaran Card Sort. Jenis Penelitian Tindakan Kelas. Teknik dan alat pengumpulan data yang digunakan adalah lembar observasi aktivitas guru, observasi aktivitas siswa, tes evaluasi, angket respon siswa terhadap pembelajaran dengan model Card Sort, catatan lapangan, wawancara. Hasil penelitian aspek kognitif diperoleh nilai rata-rata hasil belajar siswa, siklus I diperoleh nilai rata-rata sebesar 82,9 dengan persentase ketuntasan belajar 90,60% meningkat menjadi 85,71 dengan persentase ketuntasan belajar sebesar 94% pada siklus II. Aspek afektif hasil belajar siswa mengalami peningkatan pada siklus I 80,07 meningkat menjadi 85,54 pada siklus II. Aspek psikomotorik hasil belajar siswa mengalami peningkatan pada siklus I 79,29 meningkat menjadi 85,93 pada siklus II. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah pembelajaran dengan model Card          Sort dapat meningkatkan hasil belajar siswa SMA Muhammadiyah           Purwokerto pada mata pelajaran Geografi.

Rincian Artikel

Bagian
Articles

Referensi

Ady Sampurna Arifin. (2021). Pembelajaran Menyenangkan. Diakses 12 Januari 2021 dari https://ayoguruberbagi.kemdikbud.go.id/artikel/pembelajaran-menyenangkan/

Arrasyid, A. (2018). Pengaruh Strategi Card Sort terhadap Hasil Belajar IPS ditinjau dari Sikap Sosial. International Journal of Elementary Education. https://doi.org/10.23887/ijee.v2i2.14411

Asari, S., Pratiwi, S. D., Ariza, T. F., Indapratiwi, H., Putriningtyas, C. A., Vebriyanti, F., … Rahim, A. R. (2021). Paikem (Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif Dan Menyenangkan). DedikasiMU : Journal of Community Service. https://doi.org/10.30587/dedikasimu.v3i4.3249

Asis Saefuddin dan Ika Berdiati. (2014).Pembelajaran Efektif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.Dimyati dan Mudjiono. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Hanifah, E. N., & Wulandari, T. (2018). Penggunaan Metode Card Sort untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa dalam Pembelajaran IPS Kelas VIII E SMP Negeri 1 Majalengka. JIPSINDO. https://doi.org/10.21831/jipsindo.v5i1.20184

Hanafy, M. S. (2014). Konsep Belajar dan Pembelajaran. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan. https://doi.org/10.24252/lp.2014v17n1a5

Junaidi, J. (2019). Peran Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Mengajar. Diklat Review : Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Pelatihan. https://doi.org/10.35446/diklatreview.v3i1.349

Kurniawati, H., Murniati, N. A. N., & Nuvitalia, D. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Card Sort untuk Meningkatkan Hasil Belajar Fisika Siswa SMK Pembangunan Mranggen Kelas X Tahun Ajaran 2012/2013. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika. https://doi.org/10.26877/jp2f.v4i2.2580

Katarina Keo. 2016. “Masalah-masalah Belajar Dalam Kelas”. Skripsi. Universitas Nusa Cendana. Kupang.

Musfiqon, H.M.& Nurdyansyah. (2015). Pendekatan Pembelajaran Saintifik (cet pertama). Sidoarjo : Nizamia Learning Center.

Macam-macam Tujuan Pembelajaran Geografi. (2021). Diakses pada 26 November 2021, dari https://kumparan.com/kabarharian/macam-macam- tujuan- pembelajaran-geografi-1wzEBSh51fQ/full

Nasution, S., Afrianto, H., NurFadillah Salam, S. & J., Nim, N., Sadjati, I. M.,Agent, S. G., … Aceh, D. (2017). Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar dan Mengajar.Pendidikam. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Pane, A., & Darwis Dasopang, M. (2017). Belajar Dan Pembelajaran. FITRAH:Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman. https://doi.org/10.24952/fitrah.v3i2.945

Sardiyanah, S. (2020). Belajar Dan Faktor Yang Mempengaruhinya. Jurnal Al-Qalam: Jurnal Kajian Islam &Pendidikan. https://doi.org/10.47435/al- qalam.v7i1.187

Silberman, M. L. (2014). Active Learning: 101 Cara Belajar Siswa Aktif (Alih bahasa: Raisul Muttaqien). Bandung: Nuansa Cendekia.

Slavin, R. E. (1980). Cooperative Learning. Review of Educational Research. https://doi.org/10.3102/00346543050002315

Sutopo, S. (2019). Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika Tentang KPK dengan Model Pembelajaran Card Sort Berbantu Media Kartu Bilangan. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika. https://doi.org/10.24176/anargya.v2i2.3945

Sundari, S. (2016). Meningkatkan Keaktifan Siswa pada Kompetensi Dasar Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia Melalui Model Pembelajaran Card Sort pada Siswa Kelas IX SMP Negeri 3 Ponorogo. Gulawentah:Jurnal Studi Sosial. https://doi.org/10.25273/gulawentah.v1i1.58

Suyono & hariyanto. 2014. Belajar dan Pembelajaran Teori dan Konsep Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Syofyan, S. (2021). Upaya Penerapan Model Pembelajaran Card Sort dalam Peningkatan Prestasi Belajar Sosiologi Kelas X MIA 1 SMAN 5Baatanghari. Jurnal Bahasa Indonesia Prima (BIP). https://doi.org/10.34012/bip.v3i1.1553

Warsono dan Hariyanto. (2013). Pembelajaran Aktif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Yazidi, A. (2014). Memahami Model-Model Pembelajaran Dalam Kurikulum 2013 ( The Understanding Of Model Of Teaching In Curriculum 2013). Jurnal Bahasa, Sastra Dan Pembelajarannya. https://doi.org/10.20527/jbsp.v4i1.3792