PENGARUH PELATIHAN BOX DRILL FITNESS DAN BOOMERANG RUN TERHADAP KELINCAHAN SISWA PUTRA EKTRAKURIKULER TAEKWONDO SMP MAULANA PEGAYAMAN TAHUN 2014

Authors

  • Moh Marfain .
  • I Kd. Happy Kardiawan, S.Pd. .
  • I Wayan Muliarta, S.Pd., M.Or. .

DOI:

https://doi.org/10.23887/jjpko.v3i1.4830

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh pelatihan box drill fitness, (2) pengaruh pelatihan boomerang run terhadap kelincahan, (3) perbedaan hasil dari pelatihan box drill fitness dan boomerang run terhadap peningkatan kelincahan. Subjek penelitian ini adalah siswa putra ekstrakurikuler taekwondo SMP Maulana Pegayaman tahun 2014 yang berjumlah 30 orang. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan rancangan the modifide group pre-test pos-ttest design. Tes pengumpulan data menggunakan tes shuttle run. Analisis Data dengan uji anava satu jalur taraf signifikansi α = 0,05 bantuan program SPSS 16,0. Hasil deskripsi uji data menggunakan LSD, pelatihan box drill fitness berpengaruh terhadap peningkatan kelincahan dengan mean difference -0,048, pelatihan boomerang run berpengaruh terhadap peningkatan kelincahan dengan mean difference 0,048, dan pelatihan boomerang run memberikan pengaruh lebih baik dari pada pelatihan box drill fitness terhadap peningkatan kelincahan dengan mean difference 0,048. Disimpulkan bahwa (1) ada pengaruh pelatihan box drill fitness terhadap peningkatan kelincahan, (2) ada pengaruh pelatihan boomerang run terhadap peningkatan kelincahan, (3) ada perbedaan hasil peningkatan kelincahan antara pelatihan box drill fitness dan boomerang run, dimana pelatihan boomerang run lebih baik dari pada pelatihan box drill fitness terhadap kelincahan siswa putra ekstrakurikuler taekwondo SMP Maulana Pegayaman.
Kata Kunci : pelatihan, box drill fitness, boomerang run, kelincahan, taekwondo

This Study means to know (1) The effect of box drill fitness training, (2) boomerang run training effect for agility, (3) The differences of training results between fitness box drill and boomerang run for agilities enhancement. The subject for this study are 30 male students of taekwondo’s extracurricular in SMP Maulana Pegayaman on 2014. The Research using experimental method the modifide group pre-test pos-ttest design, data collection using shuttle run test. Data analysis with ANOVA test one lane significance level α = 0,05 program supported SPSS 16.0 The description of research using LSD, box drill fitness training affect increased the agilities by mean difference 0,048,and boomerang run training results showing a better effect then box drill fitness training for agility enhancement by mean difference 0,048. The conclusion is (1) there is effect of box drill fitness training for agilities enhancement (2) there is effect of boomerang run training for agilities enhancemen (3) No difference in the result of increased agility between box drill fitness and boomerang run , boomerang run training better than box drill fitness training for agility junior taekwondo extracurricular in SMP Maulana Pegayaman.
keyword : training, box drill fitness, boomerang run, agility, taekwondo

Published

2015-03-10

How to Cite

., M. M., ., I. K. H. K. S., & ., I. W. M. S. M. (2015). PENGARUH PELATIHAN BOX DRILL FITNESS DAN BOOMERANG RUN TERHADAP KELINCAHAN SISWA PUTRA EKTRAKURIKULER TAEKWONDO SMP MAULANA PEGAYAMAN TAHUN 2014 . Jurnal Pendidikan Kepelatihan Olahraga Undiksha, 3(1). https://doi.org/10.23887/jjpko.v3i1.4830

Issue

Section

Articles