PENGEMBANGAN SISTEM PENYORTIR BAWANG OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA MATA KULIAH SISTEM KONTROL OTOMATIS DI UNDIKSHA
DOI:
https://doi.org/10.23887/jjpte.v12i2.66380Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk membuat media pembelajaran sistem penyortir bawang otomatis dengan menggunakan sensor ultrasonik sesuai besar dan kecil bawang, mengetahui kelayakan serta mengetahui respon peserta didik terhadap media pembelajaran sistem penyortir bawang otomatis menggunakan sensor ultrasonik pada matakuliah sistem kontrol otomatis di Undiksha. Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan Research and Devolopment (R&D). Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan metode angket/kuesioner yang dinilai oleh ahli isi, ahli media, dan mahasiswa aktiv prodi pendidikan teknik elektro undiksha. hasil penelitian diperoleh: hasil uji validasi ahli isi mendapatkan persentase 97,7% termasuk kualifikasi sangat layak, hasil uji validasi ahli media mendapatkan persentase 95% Termasuk kualifikasi sangat layak, hasil skor uji coba kelompok kecil dengan 5 responden semuanya termasuk kualifikasi sangat baik, dan hasil rentang skor uji kelompok besar dengan 15 responden semuanya termasuk kategori sangat baik. Berdasarkan hasil penelitian, pengembangan sistem penyortir bawang otomatis menggunakan sensor ultrasonik sebagai media pembelajaran pada matakuliah sistem kontrol otomatis di undiksha layak digunakan pada proses pembelajaran sistem kontrol otomatis
Referensi
Arsa, I. P. S., & Wiratama, W. M. P. (2023). Pengembangan Trainer Media Pembelajaran Sistem Pembangkit Tenaga Surya Pada Mata Kuliah Sistem Pembangkit Listrik di Prodi Pendidikan Teknik Elektro Undiksha. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha, 12(1), 1-12.
Kementrian Hukum dan HAM. (2012). UU RI No. 12/2012 tentang Pendidikan Tinggi. Undang Undang, 18.
Rasyid, R. E., Tang, J., Hasanuddin, F., & Indonesia, P. R. C. (2022). Buku Ajar Pengantar Pendidikan. Perkumpulan Rumah Cemerlang Indonesia. https://books.google.co.id/books?id=Znx8EAAAQBAJ
Septy Nurfadhillah, M. P. A. P. G. S. D. U. M. T. T. (2021). MEDIA PEMBELAJARAN Pengertian Media Pembelajaran, Landasan, Fungsi, Manfaat, Jenis-Jenis Media Pembelajaran, dan Cara Penggunaan Kedudukan Media Pembelajaran. CV Jejak (Jejak Publisher). https://books.google.co.id/books?id=zPQ4EAAAQBAJ
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta.
Wiratama, W. M. P. (2023). KOMPARASI KESTABILAN POSISI PANEL SURYA MENGGUNAKAN PENGENDALI PID (PROPORTIONAL, INTEGRAL DAN DERIVATIVE) DENGAN FLC (FUZZY LOGIC CONTROL). Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer, 14(1).
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Pendidikan Teknik Elektro Undiksha is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.