Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Melalui Multimedia Interaktif Berbasis Problem Solving pada Muatan IPA

Authors

  • Ni Made Putri Sastradewi Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • Anak Agung Gede Agung Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/jmt.v2i1.44855

Keywords:

Berfikir Kritis, Multimedia Interaktif, IPA

Abstract

Kurang tersedianya media pembelajaran yang dapat meningkatkan kemampuan berfikir kritis siswa pada muatan IPA kelas IV menyebabkan menurunnya hasil belajar dari siswa. Penelitian ini mengembangan multimedia interaktif berbasis problem solving yang sejalan dengan masifnya perkembangan teknologi di era 4.0. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan produk multimedia interaktif berbasis problem solving yang layak digunakan pada muatan IPA di kelas IV. Jenis penelitian pengembangan yang digunakan adalah model DDD-E yang memiliki 4 tahapan yaitu Decide, Design, Develop, Evaluate. Subyek penelitian pengembangan ini adalah 2 pakar, 3 siswa perorangan, dan 9 siswa kelompok kecil. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode kuesioner, dan data dianalisis dengan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil dari penelitian ini adalah kualifikasi multimedia interaktif yang diciptakan berdasarkan hasil uji coba produk dinyatakan sangat baik dilihat dari hasil review oleh ahli isi mata pelajaran dengan persentase 91,10%, review oleh ahli desain pembelajaran dengan persentase 90%, review oleh ahli media dengan persentase 94,40%, hasil uji perorangan dengan persentase 97,14%, dan hasil uji coba kelompok kecil dengan persentase 97,52%. Jadi dapat disimpulkan bahwa multimedia interaktif berbasis problem solving pada muatan IPA siswa kelas IV yang dikembangkan layak untuk diterapkan dalam proses pembelajaran.

References

Agung, A. A. G. (2015). Buku Ajar Evaluasi Pendidikan. Singaraja: Jurusan Teknologi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha.

Andriyani, N. L., & Suniasih, N. W. (2021). Development Of Learning Videos Based On Problem-Solving Characteristics Of Animals And Their Habitats Contain in Science Subjects On 6th-Grade. Journal of Education, 5(1), 37–47. https://doi.org/10.23887/jet.v5i1.32314.

Asthira, Kusmariyatni, & Margunayasa. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran Learning Cycle “5e” Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V Di Gugus III. Mimbar PGSD Undiksha, 4(1). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v4i1.6658.

Azimi, Rusilowati, & Sulhadi. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran IPA Berbasis Literasi Sains untuk Siswa Sekolah Dasar. Pancasakti Science Education Journal, 2(2), 145–157. https://doi.org/http://doi.org/10.24905/psej.v2i2.754.

Bardi, & Jailani. (2014). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Mata Kuliah Seni Lukis I Jurusan Seni Rupa. Jurnal Teknologi Informasi & Komunikasi Dalam Pendidikan, 1(1), 75–86. https://doi.org/10.24114/jtikp.v1i1.1871.

Devi, P. S., & Bayu, G. W. (2020). Berpikir Kritis dan Hasil Belajar IPA Melalui Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Media Visual. MIMBAR PGSD Undiksha, 8(2), 238–252. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v8i2.26525.

Dewi, Ganing, & Suadnyana. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Berbantuan Mind Mapping Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa Kelas V SD Gugus Kompyang Sujana Denpasar Utara. MIimbar PGSD Undiksha, 5. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10623.

Diartha, P. M. P., Sudarma, I. K., & Suwatra, I. W. (2019). Pengembangan Multimedia Berorientasi Pembelajaran Team Games Tournament Pada Mata Pelajaran IPA Kelas IV Sekolah Dasar Mutiara Singaraja. Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 7(1), 1–11. https://doi.org/10.23887/jeu.v7i1.19969.

Fatimah, N., Sudarma, I. K., & Tegeh, I. M. (2016). Pengembangan Multimedia Interaktif Ilmu Pengetahuan Alam Berorientasi Model Example Non Example Pada SMPN 5 Mendoyo. E-Journal Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 5(2), 1–11. https://doi.org/10.21831/jpk.v8i1.21489.

Fauyan, M. (2019). Developing Interactive Multimedia Through Ispring on Indonesian Learning with the Insight Islamic Values in Madrasah Ibtidaiyah. Al Ibtida: Journal Pendidikan Guru MI, 6(2). https://doi.org/10.24235/al.ibtida.snj.v6i2.4173.

Febbriana, I. R. A., Ardana, I. K., & Agustika, G. N. S. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Word Square Berbasis Outdoor Study Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPA Siswa. Mimbar PGSD Undiksha, 7(2), 149–156. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v7i2.17737.

Hartini, A. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Model Project Based Learning Untuk Meningkat Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar, 1(2). https://doi.org/10.30651/else.v1i2a.1038.

Hartini, T. I., Kusdiwelirawan, & Fitriana, I. (2014). Pengaruh Berpikir Kreatif dengan Model Problem Based Learning (PBL) Terhadap Prestasi Belajar Fisika Siswa dengan Menggunakan Tes Open Ended. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 3(1), 8–11. https://doi.org/10.15294/jpii.v3i1.2902.

Herawati, N. S., & Muhtadi, A. (2018). Pengembangan Modul Elektronik (E-Modul) Interaktif Pada Mata Pelajaran Kimia kelas XI SMA. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 5(2), 180–191. https://doi.org/10.21831/jitp.v5i2.15424.

Hobri, H., Septiawati, I., & Prihandoko, A. C. (2018). High-order thinking skill in contextual teaching and learning of mathematics based on lesson study for learning community. International Journal of Engineering and Technology(UAE), 7(3), 1576–1580. https://doi.org/10.14419/ijet.v7i3.12110.

Illahi, T. A. R. (2018). Pengembangan Multimedia Interaktif pada Pembelajaran Materi Jenis-Jenis Pekerjaan untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis. Jurnal Review Pendidikan Dasar: Jurnal Kajian Pendidikan Dan Hasil Penelitian, 4(3), 826–835. https://doi.org/10.26740/jrpd.v4n3.p826.

Irwanto, Taufik, Hernawan, & Rizal. (2019). Efektivitas Multimedia Interaktif Dan Mobile Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Seni Budaya. Jurnal Pendidikan Dan Kajian Seni, 4(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30870/jpks.v4i1.6845.

Jumasa, M. A., & Surjono, H. D. (2016). Pengembangan multimedia pembelajaran Bahasa Inggris untuk Pembelajaran Teks Recount di MTSN II Yogyakarta. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 3(1), 25–39. https://doi.org/10.21831/tp.v3i1.8287.

Khoeriyah, N., & Mawardi, M. (2018). Penerapan Desain Pembelajaran Tematik Integratif Alternatif Berbasis Kearifan Lokal untuk Meningkatkan Hasil dan Kebermaknaan Belajar. Mimbar Sekolah Dasar, 5(2), 63. https://doi.org/10.17509/mimbar-sd.v5i2.11444.

Lestari, K. P., Putra, D. K. N. S., & Negara, I. G. A. O. (2018). Pengaruh Model Discovery Learning Berbantuan Media Audio Visual dalam Setting Lesson Study Terhadap Hasil Belajar IPA Mahasiswa PGSD Undiksha UPP Denpasar Tahun 2017. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(1), 40–45. https://doi.org/10.23887/jisd.v2i1.13898.

Mulyantini, N. L. D., Suranata, K., & Margunayasa, I. G. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Two Stay Two Stray Terhadap Minat Belajar IPA Siswa Kelas IV SD. MIMBAR PGSD Undiksha, 7(1). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v7i1.17023.

Mustaqim, I. (2016). Multimedia Services on top of M3 Smart Spaces. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan, 13(2), 174. https://doi.org/10.23887/jptkundiksha.v13i2.8525.

Mustika, D., & Ain, S. Q. (2020). Peningkatan Kreativitas Mahasiswa Menggunakan Model Project Based Learning dalam Pembuatan Media IPA Berbentuk Pop Up Book. Jurnal Basicedu, 4(4), 1167–1175. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i4.518.

Mutakinati, L., Anwari, I., & Yoshisuke, K. (2018). Analysis of Students’ Critical Thinking Skill of Middle School Through Stem Education Project-Based Learning. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 7(1), 54– 65. https://doi.org/10.15294/jpii.v7i1.10495.

Nopriyanti, N., & Sudira, P. (2015). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Kompetensi Dasar Pemasangan Sistem Penerangan dan Wiring Kelistrikan di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 5(2). https://doi.org/10.21831/jpv.v5i2.6416.

Pramana, I. P. A., Tegeh, I. M., & Agung, A. A. G. (2016). Pengembangan Video Pembelajaran IPA Kelas VI di SD N 2 Banjar Bali Tahun 2015/2016. Edutech Undiksha, 5(2). https://doi.org/10.23887/jeu.v4i2.7631.

Pratiwi, N. P. E. Y., Pudjawan, K., & Sukmana, A. I. W. I. Y. (2018). Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbasis Proyek pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia pada Siswa Kelas V. Jurnal Edutech Undiksha, 6(1), 123–133. https://doi.org/10.23887/jeu.v6i1.20277.

Prayito. (2011). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Humanistik Berbasis Konstruktivisme Berbantuan E-Learning Materi Segitiga Kelas VII. AKSIOMA Journal of Mathematics Education, 2(2). https://doi.org/10.26877/aks.v2i2/Septembe.37.

Puspita, L. (2019). Pengembangan Modul Berbasis Keterampilan Proses Sains Sebagai Bahan Ajar Dalam Pembelajaran Biologi. Jurnal Inovasi Pendidikan IPA, 5(1), 79–87. https://doi.org/10.21831/jipi.v5i1.22530.

Putra, I. N. A., Jampel, I. N., & Sudatha, I. G. W. (2018). Pengembangan Multimedia Flashcard Untuk Meningkatkan Kemampuan Menyimak Di TK Negeri Pembina Singaraja. Edutech Undiksha, 6(1), 32. https://doi.org/10.23887/jeu.v6i1.20260.

Rahmawati, Budiyono, & Wardi. (2017). Pengembangan Modul Pembelajaran Digital Berbasis Visual Basic for Application (VBA) PowerPoint. Indonesian Journal of Curriculum and Educational Technology, 5(1). https://doi.org/https://doi.org/10.15294/ijcets.v5i1.14248.

Ratih, N. K. D. R., Japa, I. G. N., & Margunayasa, I. G. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Numbered Head Together Berbantuan Multimedia Interaktif Terhadap Hasil Belajar IPA. MIMBAR PGSD Undiksha, 5(2). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.10880.

Redhana, I. W. (2019). Mengembangkan Keterampilan Abad Ke-21 Dalam Pembelajaran Kimia. National Science Foundation Journal of Unnes, 13(1).

Rosmiati, M. (2019). Animasi Interaktif Sebagai Media Pembelajaran Bahasa Inggris Menggunakan Metode ADDIE. Paradigma: Jurnal Komputer Dan Informatika Univiersitas Bina Sarana Informatika, 21(2). https://doi.org/10.31294/p.v21i2.6019.

Saifudin, M., Susilaningsih, S., & Wedi, A. (2020). Pengembangan Multimedia Interaktif Materi Sumber Energi untuk Memudahkan Belajar Siswa SD. JKTP: Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 3(1), 68–77. https://doi.org/10.17977/um038v3i12019p068.

Siddik, B., & Kholisho, Y. N. (2019). Pengembangan Modul Pembelajaran Perakitan Komputer Berbasis Multimedia Interaktif. EDUMATIC: Jurnal Pendidikan Informatika, 3(1), 13. https://doi.org/10.29408/edumatic.v3i1.1389.

Sidiq, R., & Najuah. (2020). Pengembangan E-Modul Interaktif Berbasis Android Pada Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar. Jurnal Pendidikan Sejarah, 9(1), 1–14. https://doi.org/doi.org/10.21009/JPS.091.01.

Tegeh, I. M., Jampel, I. N., & Pudjawan, K. (2014). Model Penelitian Pengembangan. Graha Ilmu.

Umbara, I. A. A. P., Sujana, I. W., & Negara, I. G. A. O. (2020). Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Media Gambar Seri Berpengaruh Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS Siswa. Jurnal Mimbar Ilmu, 25(2), 13–25. https://doi.org/10.23887/mi.v25i2.25154.

Widiyasanti, M., & Ayriza, Y. (2018). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Karakter Tanggung Jawab Siswa Kelas V. Jurnal Pendidikan Karakter, 8(1). https://doi.org/10.21831/jpk.v8i1.21489.

Downloads

Published

2022-02-20

How to Cite

Sastradewi, N. M. P., & Anak Agung Gede Agung. (2022). Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Siswa Melalui Multimedia Interaktif Berbasis Problem Solving pada Muatan IPA. Jurnal Media Dan Teknologi Pendidikan, 2(1), 10–19. https://doi.org/10.23887/jmt.v2i1.44855

Issue

Section

Articles