E-book sebagai Bahan Ajar Berpendekatan Kontekstual dalam Muatan IPAS Sekolah Dasar

Authors

  • Isna Nur Kholifah Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia
  • I Made Tegeh Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/jppsh.v8i2.82414

Keywords:

Pengembangan, E-book, Pendekatan Kontekstual, IPAS

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya penggunaan bahan ajar dan pembelajaran masih bergantung pada buku cetak yang mengakibatkan rendahnya hasil belajar muatan IPAS. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar e-book berpendekatan kontekstual pada mata pelajaran IPAS kelas V materi Bumiku Sayang Bumiku Malang, serta menganalisis kevalidan dan efektivitas dari media yang dihasilkan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model ADDIE. Subjek penelitian meliputi tiga orang ahli dan 29 siswa kelas V. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu kuesioner dan tes berupa pilihan ganda. Metode analisis data meliputi analisis deskriptif kuantitatif, kualitatif dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan ahli isi, desain, media, individu, dan kelompok kecil masing-masing memperoleh kualifikasi sangat baik. Hasil efektivitas yang dilakukan melalui uji-t menunjukkan bahwa hasil belajar tidak sama antara sesudah dan sebelum menggunakan e-book berpendekatan kontekstual. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa e-book berpendekatan kontekstual dinyatakan efektif dan meningkatkan hasil belajar siswa kelas V sekolah dasar pada muatan pelajaran IPAS. Penelitian ini berimplikasi pada kegiatan pembelajaran yang lebih bermakna karena mendukung siswa untuk terlibat secara aktif selama pembelajaran kegiatan belajar berlangsung.

References

Agung, A. A. G. (2017). Statistika Inferensial untuk Pendidikan Bab III Uji Asumsi Prasyarat. Universitas Pendidikan Ganesha.

Agung, A. A. G. (2018). Metodologi Penelitian Kuantitatif (Perspektif Manajemen Pendidikan. Universitas Pendidikan Ganesha.

Ahmad, M., Dongoran, R. A., Sabri, & Safitri, R. (2023). Pembinaan Motivasi Belajar Peserta Didik Sekolah Dasar Melalui Pembelajaran Kontekstual. Jurnal Adam: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 325–334. https://doi.org/10.37081/adam.v2i2.1491.

Alfatonah, I. N. A., Kisda, Y. V, Septarina, A., Ravika, A., & Jadidah, I. T. (2023). Kesulitan Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran IPAS Kurikulum Merdeka Kelas IV. Jurnal Basicedu, 7(6), 3397–3405. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i6.6372.

Aminah, A., Hairida, H., & Hartoyo, A. (2022). Penguatan Pendidikan Karakter Peserta Didik melalui Pendekatan Pembelajaran Kontekstual di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(5), 8349–8358. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i5.3791.

Andila, K. A., Yuliani, H., & Syar, N. I. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Fisika Berbentuk E-Modul Berbasis Kontekstual Menggunakan Aplikasi eXe-Learning pada Materi Usaha dan Energi. Kappa, 5(1), 68–79. https://doi.org/10.29408/kpj.v5i1.2757.

Artiniasih, N. K. S., Agung, A. A. G., & Sudatha, I. G. W. (2019). Pengembangan Elektronik Modul Berbasis Proyek Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama. Jurnal Edutech, 7(1), 54–65. https://doi.org/10.23887/jeu.v7i1.20008.

Bukit, S., Perangin-angin, R. B. B., & Murad3, A. (2022). Validitas Modul PPKn Berbasis Contextual Teaching Learning (CTL) Untuk Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 624–630. https://doi.org/10.31316/jk.v6i1.2577.

Damayanti, Y., Rostikawati, T., & Mulyawati, Y. (2023). Pengembangan Bahan Ajar E-book Berbasis Flipbook pada Subtema 2 Perubahan Lingkungan. Jurnal Sains Dan Teknologi, 5(2), 626–634. https://doi.org/10.55338/saintek.v5i2.1721

Firmadani, F. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Sebagai Inovasi Pembelajaran Era Revolusi Industri 4.0. Prosiding Konferensi Pendidikan Nasional, 2(1), 93–97. http://ejurnal.mercubuana-yogya.ac.id/index.php/Prosiding_KoPeN/article/view/1084/660.

Hamid, A., & Alberida, H. (2021). Pentingnya Mengembangkan E-Modul Interaktif Berbasis Flipbook di Sekolah Menengah Atas. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(3), 911–918. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i3.452.

Hasanah, A., Amelia, C. R., Salsabila, H., Agustin, R. D., Setyawati, R. C., Elifas, L., & Marini, A. (2023). Pengintegrasian kurikulum merdeka dalam pembelajaran ipas: Upaya memaksimalkan pemahaman siswa tentang budaya lokal. Jurnal Pendidikan Dasar Dan Sosial Humaniora, 3(1), 89. https://doi.org/http://www.nber.org/papers/w16019.

Haspen, C. D. T., Syafriani, & Ramli. (2021). Validitas E-Modul Fisika SMA Berbasis Inkuiri Terbimbing Terintegrasi Etnosains untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Peserta Didik. Jurnal Eksakta Pendidikan (JEP, 5(1), 95–101. https://doi.org/10.24036/jep/vol5-iss1/548.

Humairah, E. (2022). Penggunaan Buku Ajar ELektroik (E-book) Berbasis Flipbook Guna Mendukung Pembelajaran Daring Di Era Digital. Prosiding Seminar Nasional Batch, 1, 1–6. https://doi.org/https://prosiding.amalinsani.org/index.php/semnas/article/view/8.

Ibrahim, E., & Yusuf, M. (2019). Implementasi Modul Pembelajaran Fisika dengan Menggunakan Model React Berbasis Kontekstual pada Konsep Usaha dan Energi. Jambura Physics Journal, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.34312/jpj.v1i1.2281.

Khaira Ummah, K., & Mustika, D. (2024). Analisis Penggunaan Media Pembelajaran Pada Muatan IPAS di Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Kependidikan, 13(2), 1573–1582. https://jurnaldidaktika.org.

Laili, I., Ganefri, & Usmeldi. (2019). Efektivitas Pengembangan E-Modul Project Based Learning pada Mata Pelajaran Instalasi Motor Listrik. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran, 3(3), 306–315. https://doi.org/10.23887/jipp.v3i3.21840.

Lestari, D., Asbari, M., & Yani, E. E. (2023). Kurikulum Merdeka: Hakikat kurikulum dalam pendidikan. Journal of Information Systems and Management (JISMA, 2(6), 85–88. https://doi.org/10.4444/jisma.v2i6.840.

Narulita, S., Prihati, P., Priyambodo, A., Atmini, N. D., & Heses, M. A. (2022). Sosialisasi dan Pelatihan Pengembangan e-book Berekstensi e-Pub sebagai Media Pembelajaran di Sekolah Dasar (SD) Shalom Semarang. Madaniya, 3(3), 395–404. https://doi.org/10.53696/27214834.219.

Rusdiana, N. P. M., & Wulandari, I. G. A. A. (2022). E-book Interaktif Materi Siklus Air pada Pembelajaran IPA untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar. MIMBAR PGSD Undiksha, 10(1), 54–63. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v10i1.45180.

Septiasari, E. A., & Sumaryanti, S. (2022). Pengembangan tes kebugaran jasmani untuk anak tunanetra menggunakan modifikasi harvard step test tingkat sekolah dasar. Jurnal Pedagogi Olahraga Dan Kesehatan, 3(1), 55–64. https://doi.org/10.21831/jpok.v3i1.18003.

Shiddiqy, M. A. A. ., Alficandra, A., Syarfan, . L. O. ., & Irvan, M. (2023). Sosialisasi Pentingnya Literasi Digital Di Era Globalisasi Sebagai Upaya Pendukung Pembelajaran Bagi Guru Sekolah Dasar Negeri 010 Desa Batu Sasak. Journal Of Human And Education (JAHE, 3(2), 386–391. https://doi.org/10.31004/jh.v3i2.259.

Sonia, S., & Yuliani. (2023). Validitas dan Keterbacaan E-book Interaktif Enzim untuk Melatihkan Kemampuan Literasi Digital Siswa SMA Kelas XII. Berkala Ilmiah Pendidikan Biologi (BioEdu, 12(3). https://doi.org/10.26740/bioedu.v12n3.p585-594.

Suastika, I. ketu., & Rahmawati, A. (2019). Pengembangan Modul Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Kontekstual. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia, 4(2), 58. https://doi.org/10.26737/jpmi.v4i2.1230.

Sugiharti, I., Wulandari, A. Y. R., Wahyuni, E. A., Tamam, B., & Qomaria, N. (2022). Pengembangan Virtual Reality Berbasis Smartphone Sebagai Media Penunjang Materi Pencemaran Lingkungan. Jurnal IPA Terpadu, 6(3), 77. https://doi.org/10.35580/ipaterpadu.v6i3.35535.

Susilo, F. A. N., & Pahlevi, T. (2021). Pengembangan Bahan Ajar E-book Interaktif Berbantuan Media Pembelajaran Smartphone pada Mata Pelajaran Kearsipan Kompetensi Dasar Menerapkan Prosedur Pemeliharaan Arsip Kelas X APK SMK Muhammadiyah 1 Lamongan. Journal of Office Administration : Education and Practice, 1(2), 179–195. https://doi.org/10.26740/joaep.v1n2.p179-195.

Syiamsyah, & Yuliani. (2022). Pengembangan E-book Interaktif pada Materi Respirasi Seluler untuk Melatihkan Kemampuan Literasi Digital Siswa SMA Kelas. Berkala Ilmiah Pendidikan Biologi (BioEdu, 11(22). https://doi.org/10.26740/bioedu.v11n2.p492-501.

Tegeh, I. M., & Jampel, I. N. (2017). Buku Metode Penelitian Pengembangan I Made Tegeh I Nyoman Jampel.

Widiastuti, N. L. G. K. (2021). E-Modul dengan Pendekatan Kontekstual pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(3), 435–445. https://doi.org/10.23887/jipp.v5i3.37974.

Yulia Aftiani, R., Khairinal, K., & Suratno, S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran E-book Berbasis Flip Pdf Professional Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Dan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas X Iis 1 Sma Negeri 2 Kota Sungai Penuh. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(1), 458–470. https://doi.org/10.38035/jmpis.v2i1.583.

Yulianti, M., Anggraini, D. L., Nurfaizah, S., & Pandiangan, A. P. B. (2022). Peran Guru Dalam Mengembangan Kurikulum Merdeka. Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Sosial, 1(3), 290–298. https://doi.org/10.58540/jipsi.v1i3.53.

Downloads

Published

2024-08-03

Issue

Section

Articles