PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION) BERBASIS JOBSHEET UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN TIK DI KELAS XII IPS2 SMA NEGERI 2 SINGARAJA

Authors

  • Kadek Dodi Permana
  • I Made Gede Sunarya
  • Gede Saindra Santyadiputra

DOI:

https://doi.org/10.23887/karmapati.v4i4.6514

Abstract

Abstrak— Penelitian ini bertujuan (1) untuk meningkatkan hasil belajar TIK siswa kelas XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja melalui penerapan model pembelajaran STAD (Student Teams Achievment Division) berbasis jobsheet (2) hasil belajar TIK siswa kelas XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja setelah diterapkannya model pembelajaran STAD berbasis jobsheet. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Subjek dari penelitian ini adalah siswa kelas XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja semester ganjil tahun ajaran 2014/2015 yang berjumlah 20 orang. Data penelitian yang dikumpulkan adalah nilai hasil belajar yang meliputi : (1) nilai aspek kognitif (2) aspek afektif (3) aspek psikomotor.Kriteria keberhasilan hasil belajar siswa di kelas adalah rata-rata hasil belajar siswa kelas XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja pada mata pelajaran TIK mengalami peningkatan dari siklus I ke siklus selanjutnya dimana rata-rata hasil belajar siswa lebih dari atau sama dengan 85 dan ketuntasan klasikal lebih dari atau sama dengan 85%. Berdasarkan hasil analisis data hasil belajar siswa pada siklus I didapat rata-rata yaitu 80.51 dan ketentuan klasikal 15%. Siswa yang lulus dengan nilai minimal 85 pada siklus I sebanyak 3 orang. Dari kategori tersebut hasil belajar siswa pada siklus I belum memenuhi kriteria sebesar 85%. Hasil belajar pada siklus II didapat rata-rata yaitu 88.57 dan ketentuan klasikal 90%. Pada siklus II siswa yang lulus dengan nilai minimal 85 sebanyak 18 orang. Berdasarkan kriteria keberhasilan, suatu penelitian dikatakan berhasil jika kriteria ketuntasan minimal 85 dan ketuntasan klasikal minimal 85%. Dari kategori tersebut, hasil belajar siswa pada siklus II sudah berhasil, karena persentase ketuntasan klasikal pada siklus II susdah mencapai kriteria keberhasilan yang diharapkan yaitu minimal sebesar 85%. Kata kunci : Student Teams Achievement Division (STAD), jobsheet, hasil belajar, Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Abstract — This study aimed (1) to improve the ICT student learning outcomes class XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja through the application of learning model STAD (Student Teams Achievement Division) based jobsheet (2) ICT learning outcomes of students of class XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja after the implementation of the learning model STAD-based jobsheet The method used was classroom action research. The subject of this research is the students of class XII IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja semester 2014/2015 academic year, amounting to 20 people. The research data collected is the value of learning outcomes which include: (1) the value of the cognitive aspects (2) affective aspect (3) aspects psikomotor.Kriteria success of student learning outcomes in the classroom is the average class XII student learning outcomes IPS2 SMA Negeri 2 Singaraja on ICT subjects has increased from the first cycle to the next cycle where the average student learning outcomes is more than or equal to 85 and classical completeness is more than or equal to 85%. Based on the results of data analysis of student learning outcomes in the first cycle obtained average is 80.51 and conditions of the classical 15%. Students who graduate with a minimum value of 85 in the first cycle by 3 people. From the category of student learning outcomes in the first cycle has not met the criteria of 85%. The results obtained studying the second cycle of the average is 88.57 and conditions of the classical 90%. In the second cycle students who graduate with a minimum value of 85 as many as 18 people. Based on the success criteria, a study is successful if the minimum completeness criteria classical completeness 85 and a minimum of 85%. From these categories, the results of student learning at second cycle has been successful, because the percentage of classical completeness in the second cycle susdah achieve the expected success criteria is a minimum of 85%. Keywords: Student Teams Achievment Division (STAD), jobsheet, learning outcomes, Classroom Action Research.

Downloads

Issue

Section

Articles