Pengaruh Beban Kerja dan Konflik Interpersonal terhadap Stres Kerja pada Pekerja Krematorium Desa Adat Buleleng

Authors

  • Gede Kusuma Rajasa Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Nengah Suarmanayasa Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/pjmb.v5i1.50099

Keywords:

beban kerja, konflik interpersonal, stres kerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh beban kerja dan konflik interpersonal terhadap stres kerja. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif kausal. Subjek dalam penelitian ini adalah pekerja Krematorium Suka Duka Pengemong Pura Dalem Desa Adat Buleleng, dan objek dalam penelitian ini adalah beban kerja, konflik interpersonal dan stres kerja. Data dikumpulkan dengan kuesioner dan dilakukan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) beban kerja dan konflik interpersonal berpengaruh signifikan terhadap stres kerja, (2) beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap stres kerja, dan (3)  konflik interpersonal berpengaruh positif dan signifikan terhadap stres kerja pada pekerja Krematorium Suka Duka Pengemong Pura Dalem Desa Adat Buleleng

References

Arjawa, GPB Suka. 2016. Ngaben di Krematorium (Fenomena Perubahan Sosial di Bali). Tabanan: Pustaka Ekspresi

Atmadja, N. B. 2016. Ngaben di Krematorium pada Masyarakat Hindu di Bali: Perspektif McDonaldisasi dan Homo Complexus. Mozaik Humaniora, 16(2), 215-232.

Benua, M. G., Lengkong, V. P., & Pandowo, M. H. 2019. Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Konflik Interpersonal Dan Mutasi Kerja Terhadap Stres Kerja Pada Pt. Pegadaian (Persero) Kanwil V Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 7(3).

Churiyah, M. 2011. Pengaruh konflik peran, kelelahan emosional terhadap kepuasan kerja dan komitmen organisasi. Jurnal Ekonomi Bisnis, 16(2), 145-154.

Cooper, C. L., Dewe, P . J., dan Odriscoll, M. P .1991. Organizational Stres: A Review and Critique of Theory, Research, and Applications. California: Sage Publications, Inc.

Dwijanti, J. E. 2000. Perbedaan Pengguna Metode Resolusi Konflik Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) Antara Manajemen Dan Karyawan. Anima. Indonesia Psychological Journal.

Guznov, Svyatoslav., Gerald, M., Gregory, F., Allen, D. 2011. Use of the Roboflag Sythetic Task Evironment to investigate Workload and Stres Respons in UAV Operation. Psychonomic Society, 43(8) : 771-781

Habibi, J. 2018. Analisis Faktor Risiko Stres Kerja Pada Pekerja di Unit Produksi PT. Borneo melintang buana export. Journal of Nursing and Public Health, 6(2), 50-59.

Handoko. T. T. 2001. Manajemen Personalia Dan Sumber Daya Manusia. Edisi kedua, Yogyakarta: Andi.

Hasibuan, Malayu S.P. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi Jakarta: Bumi Aksara

Kreitner, R., & Kinicki, A. 2005. Perilaku organisasi. Jakarta: Salemba Empat.

Lestari, N. K. A., & Utama, I. W. M. 2017. Pengaruh Konflik Interpersonal dan Beban Kerja terhadap Stres Kerja Karyawan PT Pos Indonesia (Persero) Pusat Denpasar (Doctoral dissertation, Udayana University).

McShane, SL., dan MAV, Glinow. 2008. Organizational Behavior Fourt Edition. Mc Graw Hill Irwin, Campanies, Inc. New York.

Munandar, Ashar S.2011. Manajemen Mutu.Bogor: PT Gramedia

Murniti, W. 2021. Ngaben Kremasi Di Desa Pakraman Buleleng, Kecamatan Buleleng, Kabupetan Buleleng. Vidya DarÅ› an: Jurnal Filsafat Hindu, 2(2), 115-129.

Paille, P. 2011. Stresful Work, Citizenship Behaviour and Intention to Leave the Organization in a high Turnover Environment: Examining the Mwdiating Role of the Job Sattisfaction. Journal of Management Research, 3(1).

Pratama, P. Y. A., & Satrya, I. G. B. H. 2018. Pengaruh Konflik Interpersonal, Beban Kerja Terhadap Stres Kerja Pada Pegawai Di Dinas Perhubungan Provinsi Bali. E-Jurnal Manajemen Unud, 7(8), 4570-4598.

Reppi, B., Sumampouw, O. J., & Lestari, H. 2020. Faktor-faktor Risiko Stres Kerja pada Aparatur Sipil Negara. Sam Ratulangi Journal of Public Health, 1(1).

Robbins, Stephen P, Timothy A. Judge. 2008. Perilaku Organisaisi. Jakarta: PT. Salemba Empat

Sofiana, D., Dewi, S., & Arrozi, M. 2021. Pengaruh Kepemimpinan Kepala Ruangan, Beban Kerja serta Budaya Organisasi Terhadap Stres Kerja Perawat Ruang Rawat Inap RSAU dr. Esnawan Antariksa. Jurnal Health Sains, 2(6), 764-775.

Sunyoto, D. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Center For Academic Publisher Service

Downloads

Published

2023-07-29

Issue

Section

Articles