Pengaruh Good Corporate Governance dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Penulis

  • Ni Made Indra Wahyuni Universitas Pendidikan Ganesha
  • I Wayan Cipta Universitas Pendidikan Ganesha

Kata Kunci:

Good Corporate Governance, Nilai Perusahaan, profitabilitas

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh good corporate governance dan profitabilitas secara simultan dan parsial terhadap nilai perusahaan. Subjek penelitian ini adalah bank umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan objek penelitian adalah good corporate governance, profitabilitas dan nilai perusahaan. Desain penelitian yang digunakan adalah kuantitatif kausal. Data dikumpulkan dengan metode pencatatan dokumen dan dianalisis dengan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Good Corporate Governance dan profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, Good Corporate Governance berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, Profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan.

Referensi

Damaianti, Indriana. 2019. “Pengaruh Good Corporate Governance (GCG), Profitabilitas, dan Leverage terhadap Nilai Perusahaan”. Jurnal Ekonam Vol. 1 No. 2.

Ghozali, Imam. 2006. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Cetakan ke-4. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Koran Sindo. 2021. Rekayasa Laporan Keuangan Rugikan Investor. Terdapat pada link https://www.google.com/amp/s/ekbis.sindonews.com/newsread/290332/178/rekayasalaporan-keuangan-rugikan-investor-1609808479. Diakses pada tanggal 9 September 2021

Mahendra, Alfredo dkk. 2012. “Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia”. Jurnal Manajemen, strategi Bisnis dan Kewirausahaan Vol. 6, No. 2.

Moeljadi, T.S. Supriyati. 2014. Factors Affecting Firm Value: Theoretical Study on Public Manufacturing Firms in Indonesia. South East Asia Journal of Contemporary Business, Economic and law, Vol. 4, Issue 2: 6-15.

Rodiyah, W., & Sulasmiyati, S. (2018). PENGARUH RETURN ON INVESTMENT (ROI), RETURN ON EQUITY (ROE), EARNING PER SHARE (EPS) DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) TERHADAP HARGA SAHAM (Studi pada Perusahaan Sub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Per. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 59(1).

Sari, Dwi Putri Kartika dan Riki Sanjaya. 2018. “Pengaruh GCG, dan Karakteristik Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan”. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, Volume 20 No. 1 (hlm. 21-32)

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan ke-1. Bandung: CV. Alfabeta

Sujoko, dan Ugy Soebiantoro. 2007. “Pengaruh Struktur Kepemilikan Saham, Leverage, Faktor Intern dan Faktor Ekstern Terhadap Nilai Perusahaan”. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan Vol. 9 No. 1

Susanti, Amalia, dkk. 2019. “Pengaruh GCG, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI periode tahun 2011-2016”. Jurnal Ekonomi, Manajemen & Akuntansi, Volume 3 No. 1 (hlm. 11-24)

Weston, J.F dan Brigham, E.F. 2001. Manajemen Keuangan Edisi Sembilan. Jakarta: Erlangga.

Wiguna, Rama Andi dan Muhammad Yusuf. 2019. “Pengaruh Profitabilitas dan GCG terhadap Nilai Perusahaan”. Journal of Economics and Banking, Volume 1 No. 2.

Diterbitkan

2023-01-02

Terbitan

Bagian

Articles