Mempertahankan Desa Belega Sebagai Sentra Pengrajin Bambu

Authors

  • Ni Putu Sri Mariyatni Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Warmadewa
  • Ni Made Rai Juniariani Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Warmadewa
  • Agus Darma Yoga Pratama Fakultas Sastra , Universitas Warmadewa

DOI:

https://doi.org/10.23887/ijcsl.v4i3.28946

Keywords:

Bambu, Kerajinan, Pendampingan

Abstract

Kabupaten Gianyar khususnya di Desa Belega, Kecamatan Blahbatuh,  sebagai sentra penghasil kerajinan dari bambu, merupakan ciri khas dari desa ini, sehingga mendapat julukan Desa Bambu. Salah satu pengerajin bambu yang berasal dari desa tersebut adalah Bapak I Nyoman Sudiarta dengan spesifikasi produk adalah furniture seperti set kursi, roomdivider (sekat ruangan), hanger dan bale bambu. Terdapat beberapa permasalahan terkait dengan pengelolaan manajemen usaha dari usaha yang ditekuni dari tahun 2000an tersebut, yaitu belum melakukan pencatatan keuangan, belum memiliki sistem promosi untuk memasarkan produknya dan banyak peralatan produksi yang kondisinya sudah rusak. Jenis kegiatan yang dilakukan untuk membantu pengerajin adalah memberikan pelatihan dan pendampingan pencatatan keuangan sederhana dan pemasaran serta pengadaan beberapa peralatan baru. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah meningkatkan pemahaman mitra terkait pencatatan keuangan usaha dan pemasaran, serta meningkatkan kapasitas produksi usahanya. Hasil dari kegiatan ini adalah terdapat peningkatan aset, omset usaha, jumlah produksi serta peningkatan jumlah tenaga kerja.

References

Adhany, I., & Siregar, R. A. (2020). Peningkatan Ketrampilan Dan Pengetahuan Kelompok Tani Pemuda Tani Dalam Pembuatan Keranjang Bambu Di Desa Aornakan 1, Kabupaten Pakpak Bharat, Sumatera Utara. Jurnal Argohita, 5(1), 76–81. https://doi.org/10.31604/jap.v5i1.1730

Arhamsyah, A. (2009). Pengolahan Bambu Dan Pemanfaatannya Dalam Usaha Pengembangan Industri Kecil Menengah Dan Kerajinan. Jurnal Riset Industri Hasil Hutan, 1(2), 30. https://doi.org/10.24111/jrihh.v1i2.889

Arsad, E. (2015). Teknologi Pengolahan Dan Manfaat Bambu. Jurnal Riset Industri Hasil Hutan, 7(1), 45. https://doi.org/10.24111/jrihh.v7i1.856

Harini, S., Pertiwi, S. R., & Rochman, N. (2015). Peningkatan Kualitas SDM Melalui Pelatihan dan Pengaruhnya Terhadap Peningkatan Pendapatan. Media Pengabdian Kepada Masyarakat Qardhul Hasan, 1(April), 49–65.

Linda, F., Linda, R., & Rafdinal. (2017). Rotan dan Bambu yang Bernilai Ekonomis oleh Masyarakat Suku Dayak Kanayatn di Kecamatan Sengah Temila, Pemanfaatan. Protobiont, 6(3), 233–239. https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jprb/article/view/22484

Putro, D. S., & Murningsih, J. (2014). Keanekaragaman jenis dan pemanfaatan bambu di Desa Lopait Kabupaten Semarang Jawa Tengah. Jurnal Biologi, 3(2), 71–79. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/biologi/article/download/19446/18445

Rahmawati, R., Baharuddin, B., & Putranto, B. (2019). Potensi dan pemanfaatan bambu tali (gigantochloa apus) di desa leu kecamatan bolo Kabupaten Bima. Perennial, 15(1), 27. https://doi.org/10.24259/perennial.v15i1.6790

Raka, I. D. N., Wiswasta, I. G. N. A., & Budiasa, I. M. (2011). Pelestarian tanaman bambu sebagai upaya rehabilitasi lahan dan konservasi tanah di daerah sekitar mata air pada lahan marginal di Bali Timur. Jurnal Pertanian Berbasis Keseimbangan Ekosistem, 1(1), 11–21. https://media.neliti.com/media/publications/90074-ID-pelestarian-tanaman-bambu-sebagai-upaya.pdf

Ratnadevi, T., & Musfiroh, I. (2018). Peran Pelatihan Personil Dalam Menjaga Mutu Produk Di Industri Farmasi. Farmaka, 15(3), 47–56. http://jurnal.unpad.ac.id/farmaka/article/view/15161

Saputra, B. E., Anam, M. K., Khasanah, M., Maharani, A., Nindita, V., Pendahuluan, A., S, B. E., Muhammad, K. A., Miftahul, K., & Nindita, V. (2019). PKM ILAMESIA : Inovasi Lampu Hias Alam Indonesia. Jurnal DIANMAS, 8(April), 67–74. http://jurnaldianmas.org/index.php/Dianmas/article/download/153/113

Sulistiono, Karyaningsih, I., & Nugraha, A. (2016). Keanekaragaman jenis bambu dan pemanfaatannya di kawasan hutan Gunung Tilu Desa Jabranti Kecamatan Karangkencana Kabupaten Kuningan. Jurnal Riset Industri Hasil Hutan, 15(1), 45. https://www.journal.uniku.ac.id/index.php/wanaraksa/article/viewFile/1062/752

Susanto, M. R., Setiawati, S. W., & Hartanto, A. D. (2018). Revitalisasi mutu produk ekspor melalui pendampingan inovasi desain produk dan hki patung terrazzo di bantul yogyakarta 1. Jurnal Dharma Bakti, 1(1), 1–12. https://ejournal.akprind.ac.id/index.php/dharma/article/download/289/198

Tang, M., Malik, A., & Hapid., A. (2019). Pemanfaatan Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) Bambu oleh Masyarakat Terasing (Suku Lauje)Di Desa Anggasan Kecamatan Dondo Kabupaten Tolitoli. Jurnal Warta Rimba, 7(2015), 72–77. http://jurnaldianmas.org/index.php/Dianmas/article/download/153/113

Downloads

Published

2020-09-29

How to Cite

Mariyatni, N. P. S., Juniariani, N. M. R., & Pratama, A. D. Y. (2020). Mempertahankan Desa Belega Sebagai Sentra Pengrajin Bambu. International Journal of Community Service Learning, 4(3), 179–185. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v4i3.28946

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)