Dampak Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah pada Kepuasan Pekerjaan Guru dan Motivasi Kerja

Authors

  • Eko Solihin Universitas Negeri Padang
  • Muhammad Giatman Universitas Negeri Padang
  • Ernawati Ernawati Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.23887/jipp.v5i2.34420

Keywords:

Gaya kepemimpinan, Kepuasan Guru, Motivasi Kerja

Abstract

Kepemimpinan memainkan peran penting dalam pertumbuhan dan ketahanan organisasi atau institusi mana pun, demikian penting halnya dalam manajemen pendidikan karena dampaknya yang lebih besar terhadap pencapaian tujuan pendidikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dampak gaya kepemimpinan kepala sekolah terhadap kepuasan pekerjaan dan motivasi guru. Jenis penelitian survei deskriptif. Populasi dalam penelitian ini yaitu kepala sekolah dan guru SMK. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel 62 guru dan 1 kepala sekolah. Metode pengumpulan data menggunan kuesioner. Teknik analisis data secara kuantitatif dan kualitatif pengolahan menggunakan SPSS. Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa Dari hasil olah data SPSS menunjukkan nilai hasil dampak terhadap kepuasan kerja menunjukan mean value 4,22. Maka dengan demikian gaya kepemimpinan kepala sekolah berdampak signifikan terhadap kepuasan kerja guru. Nilai rata-rata 4,04 untuk pengaruh gaya kepemimpinan kepala sekolah terhadap motivasi kerja guru gaya kememimpinan positif memberi dampak terhadap kepuasan kerja dan motivasi kerja guru. Maka, dapat disimpulkan dampak positif gaya kepemimpinan kepala sekolah terhadap kepuasan kerja dan motivasi guru merupakan pertanda baik bagi individu dan perkembangan SMK. Implikasi penelitian ini dapat meningkatkan kepemimpinan kepala sekolah sehingga kinerja guru menjadi lebih baik.

Author Biography

Eko Solihin, Universitas Negeri Padang

Pendidikan Teknologi dan Kejuruan

References

Adelabu, M. (2005). Teacher motivation and incentives in Nigeria. London: DFID, December.

Adeyemi, T. O. (2010). Principals ’ leadership styles and teachers ’ job performance in senior secondary schools in Ondo State , Nigeria. Journal of Education, 2(July), 83–91.

Armelsa, D., & Mutiah, T. (2019). Pengaruh Kepemimpinan dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Guru SMP Negeri Kecamatan Setu Kabupaten Bekasi. Cakrawala-Jurnal Humaniora, 19(1), 95–99.

Asghar, S., & Oino, I. (2017). Munich Personal RePEc Archive Leadership Styles and Job Satisfaction Leadership Styles and Job Satisfaction. 91137.

Balunywa, W. S. (2000). A handbook of business management. Ugandan Press.

Bulan, S., Chandra, T., & Komara, A. H. (2018). The Efect Of Leadership Styles, Motivation, And Commitment On Work Satisfaction And Primary Teachers’Performance In Rimba Sub-District Of Rokan Hilir. 3(2), 156–170.

Ferry, L., & Ahrens, T. (2016). Leadership style and job satisfaction in higher education institutions. International Journal of Educational Management, 30, 140–164.

Galloway, M. K., & Ishimaru, A. M. (2015). Radical Recentering: Equity in Educational Leadership Standards. Educational Administration Quarterly, 51(3), 372–408. https://doi.org/10.1177/0013161X15590658.

Gulo, S., Nadeak, B., Tampubolon, H., Administrasi, M., Universitas, P., & Indonesia, K. (2021). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Terhadap Kinerja Guru Di Smp Se-Nias Barat. 14(1), 1–12.

Gusviani, E. (2017). Analisis Kemunculan Sikap Spiritual Dan Sikap Sosial Dalam Kegiatan Pembelajaran Ipa Kelas Iv Sd Yang Menggunakan Ktsp Dan Kurikulum 2013. EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 8(1), 96. https://doi.org/10.17509/eh.v8i1.5127.

Hapsari, F., Desnaranti, L., & Wahyuni, S. (2021). Peran Guru dalam Memotivasi Belajar Siswa selama Kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh. Research and Development Journal of Education, 7(1), 193. https://doi.org/10.30998/rdje.v7i1.9254.

Hinić, D., Grubor, J., & Brulić, L. (2017). Followership styles and job satisfaction in secondary school teachers in serbia. Educational Management Administration and Leadership, 45(3), 503–520. https://doi.org/10.1177/1741143215623787.

Inayatullah, A., & Jehangir, P. (2012). Teacher’s job performance: the role of motivation. Abasyn Journal of Social Sciences, 5(2), 78–99.

Intan Mar’atu Solihat, F. P. S. (2020). the Effect of Leadership Style on Work Motivation in Teachers of Sman 3. 7(1), 320–327.

Juniarti, E., Ahyani, N., & Ardiansyah, A. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Efikasi Diri Guru Terhadap Kinerja Guru. Reslaj : Religion Education Social Laa Roiba Journal, 1(3), 193–199. https://doi.org/10.47467/reslaj.v1i2.108.

Kartini, D., & Kristiawan, M. (2019). Pengaruh Tunjangan Profesi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru. Jurnal Manajemen Pendidikan, 6(1), 25–33. https://doi.org/10.24246/j.jk.2019.v6.i1.p25-33.

Liao, S. S., Hu, D. C., Chung, Y. C., & Chen, L. W. (2017). LMX and employee satisfaction: mediating effect of psychological capital. Leadership and Organization Development Journal, 38(3), 433–449. https://doi.org/10.1108/LODJ-12-2015-0275.

Liu, Y., Bellibaş, M. Ş., & Gümüş, S. (2021). The Effect of Instructional Leadership and Distributed Leadership on Teacher Self-efficacy and Job Satisfaction: Mediating Roles of Supportive School Culture and Teacher Collaboration. Educational Management Administration and Leadership, 49(3), 430–453. https://doi.org/10.1177/1741143220910438.

Mary, N. G. F., & Bo, O. (2012). Leadership style factors that influence motivation of pre-school teachers in public pre-schools in Embu North District, Embu County, Kenya.

Mengesha, A. H. (2015). Impact of leadership approaches on employee motivation: An empirical investigation in Haramaya University. AshEse Journal of Business Management, 1(3), 28–038.

Oriha, T. M. (2018). Leadership Styles of Head Teachers as a Determinant of Teachers Job Performance (Doctoral dissertation). Godfrey Okoye University.

Pradhana, A. (2019). Pengaruh Gaya Hidup Dan Electronic Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Gadget (Telepon Pintar) (Studi pada Mahasiswa Administrasi Bisnis FISIP UNILA). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004.

Priyono, B. H., Qomariah, N., & Winahyu, P. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Guru Dan Lingkungan Kerja Fisik Terhadap Kinerja Guru Sman 1 Tanggul Jember. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, 4(2), 144. https://doi.org/10.32528/jmbi.v4i2.1758.

Putra, C. A. A., Yudana, M., & Natajaya, N. (2018). Hubungan motivasi berprestasi, prilaku kepemimpinan kepala sekolah dan etos kerja dengan kinerja guru. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Sains Dan Humaniora, 1(1), 14–20. https://doi.org/10.23887/jppsh.v1i1.12925.

Ristianey, F., Harapan, E., & Destiniar, D. (2020). Pengaruh Sertifikasi Guru Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru. JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, Dan Supervisi Pendidikan), 6(1), 1310–1317. https://doi.org/10.31851/jmksp.v6i1.3950.

Saifnazarov, I., Abdullahanova, G., Alimatova, N., & Kudratova, U. (2020). The main trends of increasing the role of the teacher in the innovative development of uzbekistan. International Journal of Advanced Science and Technology, 29(5), 1771–1773.

Sari, Y., Khosiah, S., Maryani, K., Sultan, U., & Tirtayasa, A. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Demokratis Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru PAUD. Jurnal Golden Age, 4(01), 20–29. https://doi.org/10.29408/jga.v4i01.1874.

Seashore Louis, K., Leithwood, K. a, Wahlstrom, K. L., & Anderson, S. E. (2010). Learning from Leadership: Investigating the Links to Improved Student Learning. ERS Informed Educator, 2012(10/7/2012), 1–11.

Skaalvik, E. M., & Skaalvik, S. (2010). Teacher self-efficacy and teacher burnout: A study of relations. Teaching and Teacher Education, 26(4), 1059–1069. https://doi.org/10.1016/j.tate.2009.11.001.

Solihin, E., & Sukardi, S. (2020). Pengaruh Penerapan Sistem Control Valve Cooler 1 Berbasis Microcontroller ATmega 2560 Terhadap Moisture Pakan After Mixing dengan Bagging Off di PT. Japfa Comfeed Indonesia, Tbk. Unit Padang. JTEV (Jurnal Teknik Elektro Dan Vokasional), 6(2), 80. https://doi.org/10.24036/jtev.v6i2.108549.

Sulfemi, W. B. (2020). Pengaruh Rasa Percaya Diri Dan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru. Nidhomul Haq : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), 157–179. https://doi.org/10.31538/ndh.v5i2.557.

Torlak, N. G., & Kuzey, C. (2019). Leadership, job satisfaction and performance links in private education institutes of Pakistan. International Journal of Productivity and Performance Management, 68(2), 276–295. https://doi.org/10.1108/IJPPM-05-2018-0182.

Toropova, A., Myrberg, E., & Johansson, S. (2021). Teacher job satisfaction: the importance of school working conditions and teacher characteristics. Educational Review, 73(1), 71–97. https://doi.org/10.1080/00131911.2019.1705247.

Wardany, D. K. (2020). Kontribusi Kepemimpinan dan Kompetensi Profesional Terhadap Kinerja Guru. Jurnal Madinasika Manajemen Dan Keguruan, 1(2), 73–82.

Waters, K. K. (2013). The relationship between principals’ leadership styles and job satisfaction as perceived by primary school teachers across NSW independent schools. International Research Journal of Education, 233.

Wolomasi, A. K., Werang, B. R., & Asmaningrum, H. P. (2019). Komitmen Kerja dan Pengaruhnya Terhadap Semangat dan Kepuasan Kerja Guru Sekolah Dasar. Musamus Journal of Primary Education, 2(1), 13–23. https://doi.org/10.35724/musjpe.v2i1.1572.

Downloads

Published

2021-06-20

How to Cite

Solihin, E., Giatman, M., & Ernawati, E. (2021). Dampak Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah pada Kepuasan Pekerjaan Guru dan Motivasi Kerja. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(2), 279–286. https://doi.org/10.23887/jipp.v5i2.34420

Issue

Section

Articles