Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Prakarya dan Kewirausahaan Siswa

Penulis

  • I Komang Ardana SMK N 2 Singaraja

DOI:

https://doi.org/10.23887/jipp.v3i1.17102

Abstrak

Tujuan dari diadakannya penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi dan prestasi belajar pada siswa SMK Negeri 2 Singaraja Tahun Pelajaran 2016/2017 dengan model pembelajaran Discovery  Learning mata pelajaran Prakarya dan kewirausahaan. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Subyek penelitian yang akan dijadikan penelitian adalah siswa kelas XI Tata Boga 4 SMK N 2 Singaraja tahun pelajaran 2016/2017 yang berjumlah 41 orang Laki-laki 25 orang dan Perempuan 16 orang Sedangkan obyek penelitian adalah Motivasi siswa dan Prestasi belajar. Data mengenai prestasi belajar siswa yang dikumpulkan pada akhir setiap siklus dengan menggunakan tes. Data mengenai Motivasi belajar yang dikumpulkan dengan menggunakan lembar angket motivasi belajar berupa kuesioner. Analisis data yang digunakan pada penelitian ini menggunakan analisis data deskriptif. Berdasarkan analisis data yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa implementasi model Discovery Learning dapat meningkatkan motivasi dan prestasi belajar Prakarya dan Kewirausahaan siswa kelas XI  Tata Boga 4 SMK Negeri 2 Singaraja Tahun Pelajaran 2016/2017

Referensi

Agung, A. A. Gede. 2011. Metodologi Penelitian Pendidikan. Singaraja: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha..

Amallia Nugrahaeni, I Wayan Redhana, I Made Arya Kartawan.2017. “Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Dan Hasil Belajar Kimia”. Jurnal Pendidikan Kimia Indonesia Vol 1, No 1 (2017).

Arikunto, Suharsimi. 2015. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT. Bumi Aksara

Barus, Ira Wati. 2017. “Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Melalui Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Dengan Bantuan Media Film Pendek Pada Siswa Kelas IX.13 SMP Negeri 2 Singaraja’ Journal of Education Action Research Vol 2, No 2 (2018): May 2017.

Dasripin, Ipin. 2008. Penggunaan Model Kooperatif Skrip dalam Pembelajaran. Menulis Narasi di Kelas VII SMPNegeri 1 Cigalontang Kab. Bandung. Tesis. Magister pada PPS UPI Bandung: tidak diterbitkan.

Depdiknas. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Gramedia Pustaka. Indonesia.

E.Mulyasa. 2007. Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru. Bandung: PT. Remaja. Rosdakarya

Husamah. 2013. Pembelajaran diluar Kelas Outdoor Learning. Jakarta : Prestasi Pustakaraya.

Kurniasih, Imas dan Berlin Sani. 2014.SuksesMengim- plementasikan Kurikulum 2013. Yogyakarta : Kata Pena.

Malihatul Aini, Isna. 2016. “Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Discovery Learning (DL) Terhadap Hasil Belajar Tematik Siswa Kelas V SD Negeri 2 Labuhan Ratu Bandarlampung Tahun Pelajaran 2014/2015”. (diakses pada tanggal 6 Maret 2018, pukul 17.00)

N, Budiman. N. 2012. Etika Profesi Guru. Yogyakarta : Mentari Pustaka.

Permendikbud. 2014. “Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 57 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Lampiran III”. Jakarta : Kemendikbud.

Putra . Komang Wisnu Baskara & I Made Agus Wirawan, Gede Aditra Pradnyana.2017. “Pengembangan E-Modul Berbasis Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Mata Pelajaran “Sistem Komputer” Untuk Siswa Kelas X Multimedia SMK Negeri 3 Singaraja”. Jurnal Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Vol 14, No 1 (2017): Edisi Januari 2017.

Putrayasa, I Made. 2014. “ Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa”. Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, Volume 2.

Rismayani , Ni Luh. Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn Siswa. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha Vol 1, No 2 (2013).

Sani, Ridwan Abdullah. 2014. Pembelajaran Saintifik. Jakarta : Bumi Aksara.

Setyosari, H. Punaji. 2013. Metode Penelitian Pendidikan dan Pengembangan. Jakarta : Prenadamedia Group.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

Diterbitkan

2019-03-05

Cara Mengutip

Ardana, I. K. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Prakarya dan Kewirausahaan Siswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(1), 1–8. https://doi.org/10.23887/jipp.v3i1.17102

Terbitan

Bagian

Articles