Peran Orang Tua dalam Pendampingan Pembelajaran Siswa Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.23887/jipp.v7i1.59341Kata Kunci:
Orang Tua, Pendampingan Pembelajaran, Sekolah DasarAbstrak
Bentuk pendampingan orang tua yang diberikan berupa motivasi yang diberikan orang tua hanya pada nasihat, tetapi ada juga keseharian anak yang masih kurang mendapatkan perhatian atau pendampingan karena orang tua yang sibuk bekerja. Penelitian ini bertujuan menganalisis peran orang tua dalam pendampingan pembelajaran siswa sekolah dasar. Jenis penelitian adalah penelitian kualitatif. Penelitian dilakukan oleh orang tua dan siswa sekolah dasar dengan subjek 4 orang tua dan 4 siswa sekolah dasar. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data menggunakan analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa orang tua berperan sebagai guru, pendorong, mengawasi, pendidik, fasilitator. Kendala orang tua mendampingi anak dalam pembelajaran, yaitu kurang memahami materi apabila adanya pertanyaan atau soal, latar belakang pendidikan orang tua yang mempengaruhi tingkat kemudahan dan kesulitan orang tua dalam mendampingi anak dan merasa terkendala dalam membagi waktu antara anak dan pekerjaan. Solusi untuk mengatasi kendala yang dihadapi orang tua mendampingi anak dalam pembelajaran orang tua harus memberikan waktu pendampingan untuk anak pada masa pembelajaran, dan lebih mengutamakan pendidikan anak. Oleh karena itu, diperlukan upaya yang maksimal agar anak terdidik dalam segala aspek dan meningkatkan peran orang tua sebagai pendidik dalam keluarga. Implikasi penelitian ini diharapkan dapat memberikan dampak terhadap peran orang tua dalam pendampingan pembelajaran siswa sekolah dasar.
Referensi
‘Aisyatinnaba, N., & Sutoyo, A. (2016). Peran Orang Tua dalam Memotivasi Belajar Siswa. Indonesian Journal of Guidance and Counseling: Theory and Application, 5(4), 54–57. https://doi.org/10.15294/IJGC.V5I4.13520.
Alexander, C., Wyatt-Smith, C., & Du Plessis, A. (2020). The role of motivations and perceptions on the retention of inservice teachers. Teaching and Teacher Education, 96, 103186. https://doi.org/10.1016/j.tate.2020.103186.
Alif, A., Tetra, O. N., Aziz, H., & Defri, H. (2017). Pengaruh perlakuan sokletasi dan aktivator KOH terhadap kinerja karbon aktif cangkang kelapa sawit sebagai bahan elektroda superkapasitor. Jurnal Zarah, 5(2), 38–43. https://doi.org/10.31629/zarah.v5i2.207.
Anggraeni, R. N., Fakhriyah, F., & Ahsin, M. N. (2021). Peran orang tua sebagai fasilitator anak dalam proses pembelajaran online di rumah. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 105. https://doi.org/10.30659/pendas.8.2.105-117.
Ayun, Q. (2017). Pola Asuh Orang Tua dan Metode Pengasuhan dalam Membentuk Kepribadian Anak. ThufuLA: Jurnal Inovasi Pendidikan Guru Raudhatul Athfal, 5(1), 102. https://doi.org/10.21043/thufula.v5i1.2421.
Badruttamam, C. A. (2018). Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Motivasi Belajar terhadap Peserta Didik. JURNAL CENDEKIA, 10(02), 123–132. https://doi.org/10.37850/cendekia.v10i02.66.
Boiliu, F. M. (2021). Peran Orang Tua sebagai Motivator terhadap Motivasi Belajar Siswa pada Pendidikan Agama Kristen. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(1), 247–255. https://doi.org/10.30605/jsgp.4.1.2021.464.
Fredik Melkias Boiliu. (2021). Peran Orang Tua sebagai Motivator terhadap Motivasi Belajar Siswa pada Pendidikan Agama Kristen. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 4(1), 247 – 255. https://doi.org/10.30605/jsgp.4.1.2021.464.
Guay, F., Chanal, J., Ratelle, C. F., Marsh, H., Larose, S., & Boivin, M. (2010). Intrinsic, identified, and controlled types of motivation for school subjects in young elementary school children. British Journal of Educational Psychology, 80(4), 711–735. https://doi.org/10.1348/000709910X499084.
Hakim, M. F. Al, & Azis, A. (2021). Peran Guru dan Orang Tua: Tantangan dan Solusi dalam Pembelajaran Daring pada Masa Pandemic COVID-19. Riwayat: Educational Journal of History and Humanities, 4(1). https://doi.org/10.24815/jr.v4i1.19677.
Iftitah, S. L., & Anawaty, M. F. (2020). Peran Orang Tua Dalam Mendampingi Anak Di Rumah Selama Pandemi Covid-19. JCE (Journal of Childhood Education), 4(2), 71. https://doi.org/10.30736/jce.v4i2.256.
Lestari, M. (2019). Hubungan pola asuh orang tua dengan kemandirian anak. Jurnal Pendidikan Anak, 8(1), 84–90. https://doi.org/10.21831/jpa.v8i1.26777.
Maemunawati, S., & Alif, M. (2020). Peran Guru, Orang Tua, Metode dan Media Pembelajaran: Strategi KBM di Masa Pandemi Covid-19. In Laboratorium Penelitian dan Pengembangan FARMAKA TROPIS (Issue April).
Meilanie, R. S. M. (2020). Survei Kemampuan Guru dan Orangtua dalam Stimulasi Dini Sensori pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 958–964. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.741.
Miranti, I., & Dwiastuty, N. (2017). Peran Serta Orang Tua Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Inggris Siswa. Jurnal Ilmiah Kependidikan, 4(2), 119–124.
Moè, A., Katz, I., & Alesi, M. (2018). Scaffolding for motivation by parents, and child homework motivations and emotions: Effects of a training programme. British Journal of Educational Psychology, 88(2), 323–344. https://doi.org/10.1111/bjep.12216.
Mulyani, E. R., Masrul, & Astuti. (2021). Analisis Perhatian Orang Tua terhadap Minat Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar pada Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 261–266. https://www.jptam.org/index.php/jptam/article/view/942.
Ndeot, F., Redy, P., Jaya, P., & Bali, E. N. (2020). Early Childhood Education and Development Studies (ECEDS) Peran Orang Tua Dalam Menstimulasi Perkembangan Anak Selama Masa Pandemi Covid 19. ECEDS, 1(2), 1–8. http://journalecds.net/index.php/eceds.
Nurhasanah. (2020). Peran Orang Tua dalam Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid 19 pada Kelompok B.5 TK Kemala Bhayangkari Bone. Educhild, 2(2), 58–67. https://doi.org/10.31219/osf.io/nsv42.
Padmadewi, N. N., Artini, L. P., Nitiasih, P. K., & Suandana, I. W. (2018). Memberdayakan Keterlibatan Orang Tua Dalam Pembelajaran Literasi Di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 7(1), 64–76.
Pucangan, K. dkk. (2017). Hubungan Antara Konsep Diri Dan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD di Desa Selat. Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha, 5(2), 1–10. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v5i2.11007.
Putri, D. K., Handayani, M., & Akbar, Z. (2020). Pengaruh Media Pembelajaran dan Motivasi Diri terhadap Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 649. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.418.
Putri, N. L. P. N. I. A., & Rustika, I. M. (2019). Peran pola asuh otoritatif dan internal locus of control terhadap kecerdasan emosional remaja madya di SMA Negeri 1 Tabanan. Jurnal Psikologi Udayana, 6(01), 56. https://doi.org/10.24843/jpu.2019.v06.i01.p06.
Ratna Ningrum, W. (2018). Pengaruh Peranan Dan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar Negeri (Sdn) Di Kecamatan Bogor Barat. Jurnal Pendidikan, 17(2), 129–137. https://doi.org/10.33830/jp.v17i2.273.2016.
Rizqi, A. T., & Sumantri, M. (2019). Hubungan Antara Motivasi Belajar Dan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Ipa. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(2), 145–154. https://doi.org/10.23887/jipp.v3i2.18071.
Safitri, Y. A., Baedowi, S., & Setianingsih, E. S. (2020). Pola Asuh Orang Tua di Era Digital Berpengaruh Dalam Membentuk Karakter Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas IV. MIMBAR PGSD Undiksha, 8(3), 508–514. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v8i3.28554.
Salsabila, R., & Dafit, F. (2022). Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 6(1), 111. https://doi.org/10.23887/jipp.v6i1.43618.
Sari, A., Redjeki, D. S. S., & Anggarani, R. P. (2015). Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Perkembangan Motorik Halus Anak Usia 5-6 Tahun di TK Aisyiyah Banjarmasin. Dinamika Kesehatan Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan, 6(1), 104–112. https://ojs.dinamikakesehatan.unism.ac.id/index.php/dksm/article/view/89/68.
Stellmacher, A., Ohlemann, S., Pfetsch, J., & Ittel, A. (2020). Pre-service teacher career choice motivation: A comparison of vocational education and training teachers and comprehensive school teachers in Germany. International Journal for Research in Vocational Education and Training, 7(2), 214–236. https://doi.org/10.13152/IJRVET.7.2.5.
Sugiono. (2018). Metode Penelitian Pendididkan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sutini. (2021). Peran Orang Tua Sebagai Mitra Guru Dalam Pembelajaran Daring Selama Masa Pandemi Covid – 19. CENDEKIA: Jurnal Ilmu Pengetahuan, 1(2), 29–35. https://doi.org/10.51878/cendekia.v1i2.127.
Syahrul, & Nurhafizah. (2021). Analisis Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Perkembangan Sosial dan Emosional Anak Usia Dini Dimasa Pandemi Corona Virus 19. Jurnal Basicedu, 5(2), 683–696. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.792.
Theresya, J., Latifah, M., & Hernawati, N. (2018). The Effect of Parenting Style, Self-Efficacy, and Self Regulated Learning on Adolescents’ Academic Achievement. Journal of Child Development Studies, 3(1), 28. https://doi.org/10.29244/jcds.3.1.28-43.
Wang, S., Wang, J., Li, J., & Yang, F. (2020). Do motivations contribute to local residents’ engagement in pro-environmental behaviors? Resident-destination relationship and pro-environmental climate perspective. Journal of Sustainable Tourism, 28(6), 834–852. https://doi.org/10.1080/09669582.2019.1707215.
Warliani, R., & Fauziyyah, S. (2020). Kesiapan Orang Tua Dalam Mendukung Pembelajaran Di Masa Pandemi COVID-19. Jurnal Pendidikan UNIGA, 14(2), 372. https://doi.org/10.52434/jp.v14i2.1031.
Wiranata, I. G. L. A. (2020). Penerapan Positive Parenting Dalam Pembiasaan Pola Hidup Bersih dan Sehat Kepada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 82–88. https://doi.org/10.25078/pw.v5i1.1362.
Wulandari, A. P., & Renda, N. T. (2020). Hubungan Antara Pola Asuh Orang Tua dengan Motivasi Belajar Matematika Siswa. Mimbar Ilmu, 25(2), 90. https://doi.org/10.23887/mi.v25i2.26068.
Yulianingsih, W., Suhanadji, S., Nugroho, R., & Mustakim, M. (2020). Keterlibatan Orangtua dalam Pendampingan Belajar Anak selama Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1138–1150. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.740.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Lisa Permata Sari, Siti Quratul Ain
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with the Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran (JIPP) agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work. (See The Effect of Open Access)