PENYELESAIAN SENGKETA TANAH ADAT KABUPATEN BULELENG BALI

Authors

  • Hartana Universitas Bung Karno
  • Ni Ketut Suriati Universitas Pendidikan Ganesha

Keywords:

Sengketa, Tanah Adat, Kabupaten Buleleng

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Bentuk Sengketa Tanah Adat Yang Terjadi di  Kabupaten Buleleng Bali. (2) Faktor Yang Menyebabkan Terjadi Sengketa Tanah Adat Di Kabupaten Buleleng Bali. (3) Bentuk Penyelesaian Sengketa Tanah Adat Yang Terjadi Di Kabupaten Buleleng Bali. (4) Kendala Dalam Penyelesaian Sengketa Tanah Adat Di  Buleleng Bali. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian hukum empiris yang bersifat deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sengketa tanah adat yang terjadi di Di kabupaten Buleleng terdapat 2 (dua) bentuk sengketa tanah adat. Bentuk-bentuk tersebut adalah bentuk horizontal dan vertikal. Hal tersebut dapat kita lihat dari sengketa tanah adat yang telah terjadi sebelum nya di kabupaten Buleleng. Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya sengketa tanah adat yakni ada faktor ekonomi, status kepemilikan tanah, batas-batas tanah yang tidak jelas serta kesalahpahaman antar warga dengan desa pakraman sehingga menimbulkan konflik. Bentuk penyelesaian sengketa tanah adat yang terjadi di Kabupaten Buleleng diselesaikan dengan cara mediasi, Kendala-kendala yang biasa dihadapi adalah rasa egois dari para pihak yang sedang bersengketa, kesulitan dalam mencari bukti dan saksi.

References

Tahun, Pertumbuhan Penduduk Buleleng Tumbuh 1,02 Persen." 23 Jan. 2021, https://devwpradar.jawapos.com/bali/23/01/2021/10-tahun-pertumbuhan-penduduk-buleleng-tumbuh-102-persen/

Aditya Bakti

Alternatif Penyelesaian Sengketa (Non Litigasi) - Konsultan Hukum ...." 11 Mei. 2021,

ANALISIS HUKUM TERHADAP SENGKETA HAK ATAS TANAH OLEH PENGURUS BESAR .

ANALISIS HUKUM TERHADAP SENGKETA HAK ATAS TANAH OLEH PENGURUS BESAR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Keadaan Umum Sengketa Pertanahan di Indonesia."

Fuady, M. Pengantar Hukum Bisnis, Menata Bisnis Modern di Era Global. Bandung: Citra

http://digilib.unhas.ac.id/opac/detail-opac?id=20009.

http://digilib.unhas.ac.id/opac/detail-opac?id=20009.

http://ejournal.jayabaya.ac.id/index.php/Nuansa_Notariat/article/view/175.

http://etd.repository.ugm.ac.id/penelitian/detail/12968.

http://repository.untag-sby.ac.id/7965/51/BAB%20II.pdf.

https://bplawyers.co.id/2021/05/11/alternatif-penyelesaian-sengketa-non-litigasi/.

https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=542859.

Hukum agraria Indonesia : sejarah pembentukan undang-undang pokok ...." 12 Des. 2022,

Kepastian Hukum Atas Penyelesaian Sengketa Tanah Bekas Milik Adat ...."

Downloads

Published

2021-09-01