Meningkatkan Pembendaharaan Kosakata Bahasa Inggris Menggunakan Strategi Crossword Puzzle

Authors

  • N. P. Yuana Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia
  • N. W. Muliani
  • N. K. Wedhanti Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23887/igsj.v2i1.39582

Keywords:

Kosakata, Crossword Puzzle, Penelitian Tindakan Kelas

Abstract

 

Penelitian ini berkaitan dengan pembendaharaan kosakata Bahasa Inggris siswa kelas VIII. Latar belakang penelitian ini adalah hasil observasi peneliti pada kelas VIII A1 yang menunjukkan adanya kelemahan pembendaharaan kosakata Bahasa Inggris yang menyulitkan siswa untuk memproduksi Bahasa Inggris secara baik dan lancar. Dari latar belakang tersebut peneliti melaksanakan penelitian terkait penggunaan strategi pembelajaran crossword puzzle. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keberhasilan penggunaan strategi crossword puzzle untuk meningkatkan pembendaharaan kosakata Bahasa Inggris siswa. Bentuk penelitian yang digunakan dalam penelitin ini adalah penelitian tindakan kelas karena permasalahan yang diangkat langsung ditemukan dari dalam kelas. 32 siswa kelas VIII A1 SMP Negeri 6 Singaraja menjadi subyek penelitian ini dengan latar belakang hasil observasi selama masa pelaksanaan praktek pengalaman lapangan (PPL). Data dikumpulkan dari hasil pre-test, post-test, dan questionnaire terkait respon siswa terhadap strategi yang digunakan. Kemudian data dianalisis dengan cara membandingkat peningkatan hasil test dan didukung dengan questionnaire. Hasil penelitian ini menemukan pembuktian keberhasilan penggunaan strategi crossword puzzle untuk meningkatkan pembendaharaan kosakata Bahasa Inggris siswa. 

References

Astuti, W. and Habibah, U. (2015) ‘Peningkatan Kemampuan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Metode Pembelajaran Interaktif Di Kelompok a Tk Pertiwi I Jirapan 2014/2015’, Prosiding Seminar Nasional dan Call For Papers, ISBN: 978-(2), pp. 323–332.

Kesuma, A. (2013) Menyusun PTK Itu Gampang. Jakarta: Esensi.

Njoroge, M.C., Ndung’u, R.W., Gathigia, M. . (2013) ‘The Use of Crossword puzzles as a Vocabulary Learning Strategy: A Case of English as Second Language in Kenyan Secondary Schools’, Karatina University College.

Ramdhan, V. (2017) ‘Pengaruh Penguasaan Kosakata dan Tata Babasa Terhadap Pemahaman Membaca Teks Narasi bahasa Inggris (The influence of the mastery of vocabulary and Grammar Babasa Against reading comprehension Text English Narration)’, Deiksis, 09(02), pp. 240–246. DOI: https://doi.org/10.30998/deiksis.v9i02.1299

Sholichah, A. S. (2018) ‘Teori-Teori Pendidikan Dalam Al-Qur’an’, Edukasi Islami : Jurnal Pendidikan Islam, 7(01), p. 23. doi: 10.30868/ei.v7i01.209. DOI: https://doi.org/10.30868/ei.v7i01.209

Sudrajat, H. N. and Herlina, H. (2015) ‘Meningkatkan Pemahaman Kosakata Bahasa Inggris Melalui Metode Permainan Bingo’, JIV-Jurnal Ilmiah Visi, 10(2), pp. 114–121. doi: 10.21009/jiv.1002.6. DOI: https://doi.org/10.21009/JIV.1002.6

Sulistiana, E., Nadzifah, W. and Arifin, M. S. (2019) ‘Intensive English Program (IEP) Meningkatkan Penguasaan Vocabulary’, Jurnal Studi Guru dan Pembelajaran, 2(3), pp. 236–240. doi: 10.30605/jsgp.2.3.2019.46. DOI: https://doi.org/10.30605/jsgp.2.3.2019.46

Zalmansyah, A. (2013) ‘Meningkatkan perbendaharaan kata (vocabulary) siswa dengan menggunakan komik strip sebagai media pembelajaran bahasa Inggris’, Kandai, 9(2), pp. 262–275.

Downloads

Published

2021-09-23

How to Cite

Yuana, N. P., Muliani, N. W., & Wedhanti, N. K. (2021). Meningkatkan Pembendaharaan Kosakata Bahasa Inggris Menggunakan Strategi Crossword Puzzle. Indonesian Gender and Society Journal, 2(1), 18–26. https://doi.org/10.23887/igsj.v2i1.39582

Issue

Section

Articles