Analisis Kesulitan Membaca pada Siswa Sekolah Dasar

Authors

  • Ulfiatul Inka Aprilia Ulfi Universitas PGRI Semarang
  • Rizky Esti Utami Pendidikan Profesi Guru, Universitas PGRI Semarang, Semarang, Indonesia

Keywords:

Kesulitan Membaca, Kesulitan Membaca, Kelas IV, Sekolah Dasar Negeri Gajahmugkur 04 Semarang

Abstract

Membaca adalah salah satu keterampilan wajib yang perlu ada dan dimiliki seseorang karena dari apa yang dibaca individu akan mendapatkan banyak informasi dan ilmu pengetahuan dari berbagai sumber yang dibacanya. Kesulitan membaca merupakan suatu sindrom kesulitan dalam mempelajari komponen-komponen kata dan kalimat, mengintegrasikan komponen kata-kata dan kalimat, dalam belajar segala sesuatu yang berkenaan dengan waktu, arah, dan masa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan membaca yang dialami oleh siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Gajahmungkur 04 Semarang dan upaya dalam menangani kesulitan membaca yang dilakukan oleh guru kelas IV Sekolah Dasar Negeri Gajahmungkur 04 Semarang. Subjek dalam penelitian ini yaitu dua siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Gajahmungkur 04 Semarang. Jenis penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan jenis studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Simpulan hasil penelitian ini adalah satu siswa mengalami kesulitan dalam mengeja dua huruf dan kesulitan membedakan huruf yang bentuknya sama. Sedangkan satu siswa yang lain sudah bisa membaca dengan lancar akan tetapi kesulitan membedakan huruf yang bentuknya sama.

Author Biography

Rizky Esti Utami, Pendidikan Profesi Guru, Universitas PGRI Semarang, Semarang, Indonesia

Afdal, Nor. (2021). Analisis Kesulitan Membaca Pada Siswa Kelas Rendah di Sekolah Dasar Negeri 029 Muara Kaman Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Basataka. Vol. 4. No. 2.

Handayani, Erviana. (2020). Analisis Penyebab dan Strategi Guru Kelas Mengatasi Kesulitan Membaca Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri Kendal. Jurnal Pendidikan.

Hasanah, Charity. (2021). Kesulitan Belajar Dyslexia dan Alternatif Penanganannya. Jurnal Bimbingan dan Konseling. Vol. 8. No. 1.

Hijayyati, Makki, Et.al. (2022). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Kemampuan Literasi Baca Tulis Siswa Kelas 3 di SDN Sampit. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan. Vol. 7. No. 3b.

Inayah, Et.al. (2021). Analisis Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas IV di Sekolah Dasar Negeri Cipondoh 5 Kota Tangerang.

Juhaeni, Et.al. (2022). Strategi Guru dalam Mengatasi Kesulitan Membaca Pada Siswa Madrasah Ibtidaiyah. Journal of Instructional and Development Researches. Vol. 2. No. 3.

Masroah, Erna, Wakhyudi. (2020). Analisis Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas I Studi Kasus di Sekolah Dasar Negeri Argopeni Tahun Ajaran 2019/2020. Jurnal Ilmiah Kependidikan. Vol. 5. No. 3.

Nurani, Et.al. (2021). Analisis Kesulitan Membaca Permulaan Pada Anak Usia Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. Vol. 05. No. 03..

Saonah, S. (2018). Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Dengan Media Gambar Di Kelas I SD Negeri 222 Pasir Pogor – Siti Saonah. 1(1), 101–107.

Siregar, Nurhayati, et.al. (2022). Strategi Guru dalam Menghadapi Kesulitan Belajar Membaca Siswa Kelas III MIS Al-Iqro’ Gunung Tua Kecamatan Ulu Sosa Kabupaten Padang Lawas. Jurnal Auladuna.

References

Afdal, Nor. (2021). Analisis Kesulitan Membaca Pada Siswa Kelas Rendah di Sekolah Dasar Negeri 029 Muara Kaman Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Basataka. Vol. 4. No. 2.

Handayani, Erviana. (2020). Analisis Penyebab dan Strategi Guru Kelas Mengatasi Kesulitan Membaca Permulaan Siswa Kelas II SD Negeri Kendal. Jurnal Pendidikan.

Hasanah, Charity. (2021). Kesulitan Belajar Dyslexia dan Alternatif Penanganannya. Jurnal Bimbingan dan Konseling. Vol. 8. No. 1.

Hijayyati, Makki, Et.al. (2022). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Kemampuan Literasi Baca Tulis Siswa Kelas 3 di SDN Sampit. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan. Vol. 7. No. 3b.

Inayah, Et.al. (2021). Analisis Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas IV di Sekolah Dasar Negeri Cipondoh 5 Kota Tangerang.

Juhaeni, Et.al. (2022). Strategi Guru dalam Mengatasi Kesulitan Membaca Pada Siswa Madrasah Ibtidaiyah. Journal of Instructional and Development Researches. Vol. 2. No. 3.

Masroah, Erna, Wakhyudi. (2020). Analisis Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas I Studi Kasus di Sekolah Dasar Negeri Argopeni Tahun Ajaran 2019/2020. Jurnal Ilmiah Kependidikan. Vol. 5. No. 3.

Nurani, Et.al. (2021). Analisis Kesulitan Membaca Permulaan Pada Anak Usia Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. Vol. 05. No. 03..

Saonah, S. (2018). Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Permulaan Dengan Media Gambar Di Kelas I SD Negeri 222 Pasir Pogor – Siti Saonah. 1(1), 101–107.

Siregar, Nurhayati, et.al. (2022). Strategi Guru dalam Menghadapi Kesulitan Belajar Membaca Siswa Kelas III MIS Al-Iqro’ Gunung Tua Kecamatan Ulu Sosa Kabupaten Padang Lawas. Jurnal Auladuna.

Published

2023-06-22

How to Cite

Ulfi, U. I. A., & Rizky Esti Utami. (2023). Analisis Kesulitan Membaca pada Siswa Sekolah Dasar. Indonesian Gender and Society Journal, 4(1). Retrieved from https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/IGSJ/article/view/60223

Issue

Section

Articles