Meningkatkan Kemampuan Menulis Descriptive Text Menggunakan Metode Picture and Picture

Authors

  • Ilham Prasetyo Universitas Pendidikan Ganesha

DOI:

https://doi.org/10.23887/jear.v5i4.12342

Keywords:

Descriptive Text, Picture and Picture, Keterampilan Menulis

Abstract

Menulis merupakan salah satu keterampilan yang harus dimiliki peserta didik, kususnya pada mata pelajaran bahasa Inggris. Hanya saja kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa kemampuan menulis descriptive text siswa pada mata pelajaran bahasa Inggris masih sangat rendah. Dari permasalahan tersebut, tujuan dari penelitian ini yakni untuk mengertahui peningkatan kemampuan siswa menulis descriptive text setelah belajar menggunakan metode picture and picture. Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus penelitian. Setiap siklus penelitian terdiri dari 4 fase, dia ntaranya adalah perencanaan, pelaksanaan tindakan, pengamatan, dan refleksi. Subjek yang terlibat dalam penelitian ini yakni 36 orang siswa SMK. Pengumpulan data dalam penelitian dilakukan dengan Hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa pada kompetensi pengetahuan dan kompetensi menulis dalam proses pembelajaran siklus pertama sebesar 81,80% dan 73,05%. Pada siklus kedua hasil belajar siswa pada kompetensi menulis sebesar 84,02%. Dapat disimpulkan bahwa penerapan metode picture and picture dapat meningkatkan kemampuan menulis descriptive text pada siswa kelas X SMK.

Author Biography

Ilham Prasetyo, Universitas Pendidikan Ganesha

nama : Ilham Prasetyo

TTGL : Stabat 05 oktober 1992

References

Aldrina, I., & Abdurrahman, A. (2020). Pengaruh Penggunaan Model Picture And Picture Terhadap Keterampilan Menulis Teks Cerita Fantasi Siswa Kelas VII SMP Negeri 7 Pariaman. Pendidikan Bahasa Indonesia, 9(3), 29. https://doi.org/10.24036/108987-019883.

Amalia, R. D., & Rusfandi, R. (2020). The Effectiveness of Problem-Based Learning in Improving Students’ Writing Descriptive Text in Vocational School. Jurnal Inspirasi Pendidikan, 10(1), 1–11. https://doi.org/10.21067/jip.v10i1.3769.

Anggraini, R. dewi, Listyarini, I., & Huda, C. (2019). Keefektifan Model Picture And Picture Berbantu Media Flashcard Terhadap Keterampilan Menulis Karangan. International Journal of Elementary Education, 3(1), 35. https://doi.org/10.23887/ijee.v3i1.17282.

Dewi, L. L., & Simbolon, M. E. (2021). Pengaruh Penggunaan Metode Cooperative Script Terhadap Keterampilan Menulis Narasi Pada Muatan Bahasa Indonesia. Kamboti of Journal Education Research and Development, 2(1), 1–23. https://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/kamboti/article/view/4464/3359.

Dewi, N. N. K., Kristiantari, M. . R., & Ganing, N. N. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Picture And Picture Berbantuan Media Visual Terhadap Keterampilan Menulis Bahasa Indonesia. Journal of Education Technology, 3(4), 278. https://doi.org/10.23887/jet.v3i4.22364.

Endang, E., & Fitriani, Y. (2019). Analisis Kesalahan Penggunaan Bahasa Indonesia Dalam Laporan Hasil Observasi Pada Siswa SMA. Jurnal Pembahsi (Pembelajaran Bahasa Dan Sastra Indonesia), 9(1), 24. https://doi.org/10.31851/pembahsi.v9i1.4237.

Erviana, Y., Munifah, S., & Mustikasari, R. (2021). Peningkatan Kemampuan Menulis Kata Dengan Ape Dadu Cerdas. Jurnal Mentari, 1(2), 94–102. https://jurnal.lppmstkipponorogo.ac.id/index.php/Mentari/article/view/129/169.

Fatimah, F. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Picture and Picture pada Mata Pelajaran IPS Materi Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara di Kelas VII SMPN 2 Lambitu Semester 1 Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Indonesia (JPPI), 1(2), 351–360. https://doi.org/10.53299/jppi.v1i2.59.

Fitrianita, D., & Ramadhan, S. (2018). Korelasi Keterampilan Memahami Teks Deskripsi Dengan Keterampilan Menulis Teks Deskripsi Siswa Kelas Vii Smp Negeri 15 Padang. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 7(3), 55–61. https://doi.org/10.31227/osf.io/e2gda.

Fuldiaratman, F., & Minarni, M. (2021). Peningkatan Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Picture and Picture Berbantuan Media E-Komik. Journal of The Indonesian Society of Integrated Chemistry, 12(2), 62–67. https://doi.org/10.22437/jisic.v12i2.11087.

Gustina, G. (2019). Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Dengan Menggunakan Model Experiential Learning Pada Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 1(1), 11–24. https://doi.org/10.31004/jpdk.v1i1.337.

Juariah, D., Arifin, E. Z., & Suendarti, M. (2021). Pengaruh Minat Baca dan Penguasaan Kosakata terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksposisi. Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 3(02), 110. https://doi.org/10.30998/diskursus.v3i02.7440.

Kamtini, K., Tanjung, S. H., & Eriani, E. (2021). Mengenalkan Warna Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture Pada Anak Usia Dini. Mitra Ash-Shibyan: Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(02), 81–90. https://doi.org/10.46963/mash.v4i02.233.

Lestari, D., Syambasri, & Syahrani, A. (2020). Kemampuan Menulis Teks Persuasif Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Sayan Kabupaten Melawi. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 9(11), 1–9. https://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/43422/75676587505.

Lusita, J., & Emidar, E. (2019). Struktur Dan Unsur Kebahasaan Teks Deskripsi Siswa Kelas VII SMP Negeri 30 Padang. Pendidikan Bahasa Indonesia, 8(1), 113. https://doi.org/10.24036/103924-019883.

Mahmur, M., Hasbullah, H., & Masrin, M. (2021). Pengaruh Minat Baca dan Penguasaan Kalimat terhadap Kemampuan Menulis Narasi. Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 3(02), 169. https://doi.org/10.30998/diskursus.v3i02.7408.

Musyafa, N. F. (2020). Penggunaan Model Picture and Picture dalam Pembelajaran Menulis Cerpen. Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pengajaran, 9(1), 37. https://doi.org/10.35194/alinea.v9i1.626.

Ngadino. (2018). Pembelajaran Keterampilan Menulis Narasi dengan Metode Picture and Picture pada Siswa Kelas Sekolah Dasar. Jurnal Stilistika, 4(2), 21–36. https://doi.org/10.32585/stilistika.v4i2.167.

Prakoso, A. R., Seriardana, P., & Adnyani, L. D. S. (2021). Implementasi Genre Based Approach untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Explanation Text. Indonesian Gender and Society Journal, 2(1), 1. https://doi.org/10.23887/igsj.v2i1.39206.

Prihatiningsih, E., & Setyanigtyas, E. W. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Picture and Picture dan Model Make A Match terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 4(1), 1. https://doi.org/10.30870/jpsd.v4i1.1441.

Purwani, N. P. R., Darsana, I. W., & Manuaba, I. B. S. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Picture and Picture Berbasis Portofolio terhadap Hasil Belajar IPA Siswa. International Journal of Elementary Education, 2(3), 165. https://doi.org/10.23887/ijee.v2i3.15955.

Puspasari, Q. K., & Setyaningsih, N. H. (2020). Keefektifan Model Pembelajaran Picture and Picture dan Model Sugesti Imajinasi dalam Pembelajaran Menulis Puisi pada Siswa Kelas VIII SMP. Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 9(1), 19–25. https://doi.org/10.15294/jpbsi.v9i1.27572.

Putri, E., Wulan, S., & Siahaan, D. (2021). Strategi Pembelajaran Ekspositori terhadap Kemampuan Menulis Karangan Narasi. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP), 2(1), 49–53. https://jurnal-lp2m.umnaw.ac.id/index.php/JIP/issue/view/63.

Sari, V. O. (2018). Pengaruh Penggunaan Pendekatan Contextual Teaching and Learning terhadap Kemampuan Menulis Karangan Deskripsi pada Siswa Kelas X SMAN 4 Kotabumi. Parataksis: Jurnal Bahasa, Sastra, Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 1(1). https://doi.org/10.31851/parataksis.v1i1.2252.

Sholeh, A., Veryliana, V., & Darsimah, D. (2021). Meningkatkan Keterampilan Menulis Deskripsi dengan Model Picture and Picture di SDN 3 Bangkleyan Kabupaten Blora. Jurnal Paedagogy, 8(3), 454. https://doi.org/10.33394/jp.v8i3.3910.

Sukmawati, I., & Dantes, D. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Picture and Picture terhadap Keterampilan Menulis Narasi. Mimbar PGSD Undiksha, 7(3). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v7i3.19390.

Sulfemi, W. B., & Minati, H. (2018). Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas 3 SD Menggunakan Model Picture and Picture dan Media Gambar Seri. Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 4(2), 228. https://doi.org/10.30870/jpsd.v4i2.3857.

Sunariati, R., Ismawati, E., & Riyadi, I. (2019). Hubungan antara Penguasaan Kosakata dan Struktur Kalimat dengan Kemampuan Menulis Karangan Narasi. Jurnal Pendidikan Bahasa, 8(2), 309. https://doi.org/10.31571/bahasa.v8i2.1564.

Suryono, S. (2020). Model Pembelajaran Discovery Learning pada Mata Pelajaran Bahasa Inggris untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Aspek Berbicara Materi Descriptive Text. Mimbar Pendidikan Indonesia, 1(2). https://doi.org/10.23887/mpi.v1i2.30187.

Syauki, A. Y., Astrianingsih, D., & Khoiriyah, N. (2021). Peranan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture and Picture terhadap Keterampilan Menulis Paragraf Siswa SD. TULIP (Tulisan Ilmiah Pendidikan), 10(2), 69–84. https://doi.org/10.54438/tulip.v10i2.232.

Taufiqurrohman, T., & Hasbullah, H. (2020). Pengaruh Penguasaan Kosakata dan Minat Belajar terhadap Kemampuan Menulis Teks Deskripsi (Survei pada MTs Swasta di Jakarta Selatan). Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 3(01), 55. https://doi.org/10.30998/diskursus.v3i01.6684.

Yuliana, Y. (2020). Pengaruh Minat Baca dan Penguasaan Kosakata terhadap Kemampuan Menulis Karangan Narasi. Diskursus: Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia, 2(03), 288. https://doi.org/10.30998/diskursus.v2i03.6708.

Downloads

Published

2021-12-26

How to Cite

Prasetyo, I. (2021). Meningkatkan Kemampuan Menulis Descriptive Text Menggunakan Metode Picture and Picture. Journal of Education Action Research, 5(4), 483–488. https://doi.org/10.23887/jear.v5i4.12342